Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming FC Seoul vs Barcelona, Kamis 31 Juli 2025

Jadwal siaran langsung serta link live streaming FC Seoul vs Barcelona di laga pramusim yang dihelat di Seoul World Cup Stadium.
Arief HadiArief Hadi - Kamis, 31 Juli 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming FC Seoul vs Barcelona, Kamis 31 Juli 2025
Fans Barcelona di Seoul, Korea Selatan (@FCBarcelona)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - FC Barcelona akan melanjutkan laga pramusim di Asia setelah sebelumnya melawan mantan klub Andres Iniesta, Vissel Kobe.

Usai mengalahkan Vissel Kobe dengan skor telak 3-1, Blaugrana arahan Hansi Flick akan menghadapi tim Korea Selatan, FC Seoul, di Seoul World Cup Stadium, Kamis (31/07) pukul 18.00 WIB.

Pertandingan itu akan menarik karena menjadi momen reuni dua mantan pemain Manchester United, Jesse Lingard dan Marcus Rashford.

Baca Juga:

Bryan Mbeumo Beri Kode agar Manchester United Rekrut Ollie Watkins

Alejandro Garnacho Jadi Kartu As Manchester United Datangkan Ollie Watkins

Atalanta Ogah Melepas Ederson ke Manchester United

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Lingard, 32 tahun, telah membela FC Seoul sejak 2024 setelah sebelumnya membela Nottingham Forest, sementara Rashford baru bergabung dengan Barcelona sebagai pemain pinjaman.

FC Seoul juga memiliki level kebugaran yang kompetitif karena sudah memainkan K League sebanyak 24 laga, saat ini berada di peringkat empat klasemen.

Prakiraan Susunan Pemain

FC Seoul (4-4-2): Kang Hyeon-mu; Park Soo-il, Yazan Al-Arab, Kim Hyun-deok, Kim Ju-sung, Kim Jin-su; Anderson Oliveira, Jeong Seung-won, Hwang Do-yoon, Lucas Rodrigues; Cho Young-wook, Jesse Lingard

Pelatih: Kim Gi-dong

FC Barcelona (4-2-3-1): Joan Garcia; Jules Kounde, Pau Cubarsi, Inigo Martinez, Alejandro Balde; Frenkie de Jong, Pedri; Lamine Yamal, Dani Olmo, Marcus Rashford; Robert Lewandowski

Pelatih: Hansi Flick

Lima Laga Terakhir

FC Seoul

Daejeon 0-1 Seoul
Jeju 3-2 Seoul
Seoul 1-0 Ulsan
Seoul 0-1 Jeonbuk Motors
Seoul 4-1 Pohang

Barcelona

Vissel Kobe 1-3 Barcelona
Athletic Club 0-3 Barcelona
Barcelona 2-3 Villarreal
Espanyol 0-2 Barcelona
Barcelona 4-3 Real Madrid

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming FC Seoul vs Barcelona

Kamis, 31 Juli 2025

18.00 WIB - FC Seoul vs Barcelona: DAZN, YouTube

Jadwal Jadwal TV Jadwal pertandingan Siaran langsung Jadwal Siaran Langsung Siaran Langsung Sepak Bola Barcelona FC Barcelona Seoul Seoul FC Jesse lingard Marcus Rashford Marcus Rashford
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.715

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Live Streaming Premier League Nottingham Forest vs Manchester United, King MU Main Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung serta link live streaming pekan 10 Premier League Nottingham Forest vs Manchester United di City Ground.
Arief Hadi - Sabtu, 01 November 2025
Jadwal Live Streaming Premier League Nottingham Forest vs Manchester United, King MU Main Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Live Streaming Premier League Burnley vs Arsenal, The Gunners Dingin di Puncak Klasemen
Jadwal siaran langsung serta link live streaming pekan 10 Premier League antara Burnley vs Arsenal di Turf Moor.
Arief Hadi - Sabtu, 01 November 2025
Jadwal Live Streaming Premier League Burnley vs Arsenal, The Gunners Dingin di Puncak Klasemen
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Chelsea, Minggu 2 November 2025
Tottenham Hotspur akan menjamu Chelsea di Tottenham Hotspur Stadium pada pekan kesepuluh Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Chelsea, Minggu 2 November 2025
Spanyol
Siapa Karl Etta Eyong? Pemain yang Diincar Barcelona untuk Gantikan Robert Lewandowski
Barcelona terus merencanakan masa depan setelah era Robert Lewandowski dengan mencari striker baru yang bisa menjadi andalan.
Yusuf Abdillah - Jumat, 31 Oktober 2025
Siapa Karl Etta Eyong? Pemain yang Diincar Barcelona untuk Gantikan Robert Lewandowski
Italia
Davide Bartesaghi Masuk Radar Barcelona, AC Milan Siaga Satu
Barcelona dikabarkan mengincar Davide Bartesaghi dari AC Milan usai kepergian Inigo Martinez. Milan siap pertahankan bek muda berbakat itu.
Johan Kristiandi - Kamis, 30 Oktober 2025
Davide Bartesaghi Masuk Radar Barcelona, AC Milan Siaga Satu
Spanyol
Batalkan Niat Rekrut Julian Alvarez, Barcelona Fokus Kejar Dusan Vlahovic
Barcelona dikabarkan batal mengejar Julian Alvarez dan kini fokus membidik Dusan Vlahovic dari Juventus. Penyerang asal Serbia itu bisa jadi rekrutan ideal menggantikan Robert Lewandowski yang mulai menurun.
Johan Kristiandi - Kamis, 30 Oktober 2025
Batalkan Niat Rekrut Julian Alvarez, Barcelona Fokus Kejar Dusan Vlahovic
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala Liga Wolverhampton Wanderers vs Chelsea, Kamis 30 Oktober 2025
Link live streaming serta jadwal siaran langsung putaran empat Piala Liga antara Wolverhampton Wanderers vs Chelsea di Molineux Stadium.
Arief Hadi - Rabu, 29 Oktober 2025
Jadwal Live Streaming Piala Liga Wolverhampton Wanderers vs Chelsea, Kamis 30 Oktober 2025
Jadwal
Jadwal Live Streaming Piala Liga Arsenal vs Brighton, Kamis 30 Oktober 2025
Jadwal siaran langsung dan link live streaming putaran empat Piala Liga antara Arsenal vs Brighton & Hove Albion di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Rabu, 29 Oktober 2025
Jadwal Live Streaming Piala Liga Arsenal vs Brighton, Kamis 30 Oktober 2025
Spanyol
Pemain Barcelona Mulai Khawatir dengan Tindak Tanduk Lamine Yamal
Sejumlah pemain Barcelona dikabarkan mulai khawatir dengan perilaku Lamine Yamal. Bintang muda itu disebut menimbulkan ketegangan di dalam skuad Blaugrana.
Johan Kristiandi - Rabu, 29 Oktober 2025
Pemain Barcelona Mulai Khawatir dengan Tindak Tanduk Lamine Yamal
Spanyol
Kesabaran Ada Batasnya, Barcelona Murka dengan Ulah Lamine Yamal Belakangan Ini
Barcelona dikabarkan geram dengan sikap Lamine Yamal belakangan ini. Dari komentar kontroversial soal Real Madrid hingga kisah asmaranya yang jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Selasa, 28 Oktober 2025
Kesabaran Ada Batasnya, Barcelona Murka dengan Ulah Lamine Yamal Belakangan Ini
Bagikan