LaLiga
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Sabtu 27 September 2025
BolaSkor.com - Pekan ketujuh LaLiga akan menyajikan suguhan Derby Madrid saat Atletico Madrid menjamu Real Madrid di Stadion Metropolitano, Sabtu (27/9) pukul 21.45 WIB.
Saat ini, Atletico menempati peringkat kedelapan klasemen LaLiga dengan raihan delapan poin.
Pada pertandingan sebelumnya, Atletico mengalahkan Rayo Vallecano dengan skor tipis 3-2.
Baca Juga:
7 Pemain Top yang Pernah Memperkuat Real Madrid dan Atletico Madrid
Diincar Real Madrid, William Saliba Setuju Perpanjang Kontrak dengan Arsenal
View this post on Instagram
Tidak dipungkiri, Los Rojiblancos masih berusaha menemukan performa terbaik mereka musim ini.
Tim asuhan Diego Simeone ini masih memiliki masalah inkonsistensi dalam performa mereka.
Di lain pihak, Real Madrid berupaya untuk melanjutkan tren positif mereka di awal musim.
Los Blancos mampu menyapu bersih delapan kemenangan di ajang LaLiga dan Liga Champions.
Di laga terakhir, Real Madrid berhasil meraih kemenangan 4-1 di markas Levante.
Saat ini, Real masih di puncak LaLiga dengan raihan 18 poin.
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid
Yusuf Abdillah
9.939
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Juara Piala Super Spanyol, Pelecut Semangat Barcelona untuk Raih Trofi Tersisa
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta