Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Ajax Amsterdam vs Inter Milan, Kamis 18 September 2025
BolaSkor.com - Finalis Liga Champions musim lalu, Inter Milan, akan memulai perjalanan musim ini melawan klub Belanda, Ajax Amsterdam.
Pertandingan pekan pertama fase liga akan dihelat di Johan Cruijff ArenA, Kamis (18/09) pukul 02.00 dini hari WIB.
Ajax sudah bertemu Inter empat kali di Liga Champions, tapi tidak pernah menang dengan catatan tiga kekalahan dan satu hasil imbang.
Baca Juga:
Juventus Nyaris Kalah, Igor Tudor Sebut Pemain Kelelahan Usai Lawan Inter Milan
Jose Mourinho Berharap Balikan, Inter Milan Masih Percaya dengan Cristian Chivu
View this post on Instagram
Catatan Il Nerazzurri atas tim-tim Belanda juga impresif dengan sembilan kemenangan dan tiga hasil imbang dari total 12 pertandingan.
Prediksi Susunan Pemain
Ajax Amsterdam (3-5-2): Vietzslav Jaros; Anton Gaaei, Ko Itakura, Youri Baas, Owen Wijndal; Youri Regeer, Kenneth Taylor, Davy Klaassen; Steven Berghuis, Wout Weghorst, Mika Godts
Pelatih: John Heitinga
Inter Milan (3-5-2): Yann Sommer; Manuel Akanji, Francesco Acerbi, Alessandro Bastoni; Denzel Dumfries, Nicolo Barella, Hakan Calhanoglu, Petar Sucic, Federico Dimarco; Marcus Thuram, Lautaro Martinez
Pelatih: Cristian Chivu
Head to Head
Inter 1-0 Ajax (Laga Uji Coba 2008)
Inter 2-2 Ajax (Laga Uji Coba 2008)
Inter 1-0 Ajax (Liga Champions 2006)
Ajax 2-2 Inter (Liga Champions 2006)
Ajax 1-2 Inter (Liga Champions 2002)
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Ajax Amsterdam vs Inter Milan
Kamis, 18 September 2025
02.00 WIB - Ajax Amsterdam vs Inter Milan: Vidio
Arief Hadi
16.132
Berita Terkait
Link Streaming Cagliari vs AC Milan, Sabtu 3 Januari 2026
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Link Streaming Liverpool vs Leeds United, 2 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Premier League Arsenal vs Aston Villa, Kick-off di Emirates Stadium Rabu (31/12) Pukul 03.15 WIB
Jadwal Live Streaming Premier League Chelsea vs Bournemouth, Tayang Rabu (31/12) Pukul 02.30 WIB
Jordi Cruyff Resmi Jadi Dirtek Ajax Amsterdam, Bagaimana Nasibnya di Timnas Indonesia?
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026, Persija Jakarta vs Bhayangkara FC, Senin 29 Desember