Serie A

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming AC Milan Vs Como

Berikut adalah jadwal siaran langsung, cara menonton, dan link live streaming pertandingan Serie A antara AC Milan Vs Como.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 15 Maret 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming AC Milan Vs Como
AC Milan (X/ACMilan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - AC Milan akan menjamu Como pada pertandingan lanjutan Serie A 2024-2025, di Stadion San Siro, Minggu (16/3) pukul 00.00 WIB. Menurut rencana, pertandingan Milan vs. Como disiarkan secara langsung melalui live streaming.

AC Milan masih tampil angin-anginan pada musim ini. Meskipun telah mendepak Paulo Fonseca dan menunjuk Sergio Conceicao sebagai pengganti, tetapi Rossoneri belum mendapatkan hasil yang diinginkan.

Baca Juga:

AC Milan Vs Como: Fabregas Klaim Rossoneri Cuma Menang Jam Terbang

Prediksi dan Statistik AC Milan Vs Como: Peluang Emas Memperbaiki Posisi

Sergio Conceicao Pasrah Soal Masa Depannya di AC Milan

Milan saat ini hanya menduduki posisi kesembilan klasemen sementara. Dalam lima laga terakhir, Milan menderita tiga kekalahan.

Kali ini, Milan akan kedatangan Como. I Lariani tidak bisa dipandang sebelah mata karena menjadi tim promosi yang paling menjanjikan.

Menurut WhoScored, Milan hanya tidak bisa menampilkan Emerson Royal pada duel kali ini. Sementara itu, Como diyakini bisa memainkan Sergi Roberto, meskipun tidak dari menit pertama.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Sobat BolaSkor bisa menyaksikan duel Milan vs. Como pada malam ini melalui live streaming dengan informasi sebagai berikut:

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming AC Milan Vs Como

Minggu (16/3)

00.00 WIB - AC Milan Vs Como - Vidio

AC Milan Como Como 1907 Breaking News Serie a
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.186

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Peluang Memperlebar Jarak
Arsenal berpeluang memperlebar jarak di puncak klasemen saat bertandang ke markas Nottingham Forest. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi hasil laga Premier League ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Peluang Memperlebar Jarak
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Derby Manchester memanas! Manchester United menantang Manchester City di Old Trafford. Prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan dari racikan Michael Carrick dibahas lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Liga Indonesia
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Persija Jakarta mendatangkan bomber tajam asal Maroko, Alaeddine Ajaraie. Ia datang untuk membawa Persija ke tangga juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Italia
Jadi Penentu Kemenangan AC Milan, Adrien Rabiot Merendah
AC Milan menang 3-1 atas Como pada lanjutan laga Serie A dan Adrien Rabiot jadi penentu kemenangan. Soal itu, Rabiot merendah.
Arief Hadi - Jumat, 16 Januari 2026
Jadi Penentu Kemenangan AC Milan, Adrien Rabiot Merendah
Inggris
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Rene Meulensteen meyakini bahwa Senne Lammens belum cukup bagus untuk menjadi kiper pilihan utama Manchester United.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Liga Indonesia
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Persija resmi mendatangkan Alaeddine Ajaraie. Penyerang tajam asal Maroko yang teruji di Liga India.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Italia
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Mike Maignan tampil luar biasa dengan berhasil mengamankan tujuh dari delapan tembakan on target Como.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Timnas
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Rizky Ridho percaya diri menatap Piala AFF 2026 bersama pelatih baru Timnas Indonesia asal Inggris, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Bagikan