Super League
Jadwal Siaran Langsung Borneo FC Samarinda vs Persija Jakarta, Minggu 28 September 2025
BolaSkor.com - Jadwal siaran langsung Borneo FC Samarinda vs Persija Jakarta, Minggu 28 September 2025.
Borneo FC Samarinda akan menghadapi Persija pada pekan ketujuh Super League 2025/2026.
Laga Borneo FC Samarinda vs Persija digelar di Stadion Segiri, Samarinda, Kalimantan Timur.
Pertandingan Borneo FC vs Persija dimulai pada pukul 19.00 WIB.
Baca Juga:
Hasil Super League 2025/2026: Penalti Gagal, Persib Bandung Kalah dari Persita
Lihat postingan ini di Instagram
Pertemuan antara Borneo FC dan Persija disiarkan langsung Indosiar dan streaming melalui Vidio.
Duel Dua Tim Papan Atas
Partai Borneo FC Samarinda vs Persija kali ini bisa dibilang sebagai duel dua tim papan atas.
Tuan rumah Borneo FC Samarinda kukuh di puncak klasemen dengan 15 poin dari lima pertandingan.
Sementara itu, Persija berada di peringkat ketiga dengan 11 poin dari enam pertandingan.
Jadwal Siaran Langsung Borneo FC Samarinda vs Persija Jakarta
Rizqi Ariandi
7.703
Berita Terkait
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid