Jadwal Siaran Langsung Arsenal vs Newcastle United, Tayang di Televisi Nasional

Jadwal Siaran Langsung Arsenal vs Newcastle United pada laga uji coba pramusim di Singapura.
Arief HadiArief Hadi - Minggu, 27 Juli 2025
Jadwal Siaran Langsung Arsenal vs Newcastle United, Tayang di Televisi Nasional
Arsenal (@DailyAFC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Arsenal masih berada di Singapura untuk menjalani laga pramusim setelah sebelumnya melawan AC Milan.

Pada laga berikutnya, The Gunners akan menghadapi tim Premier League lainnya, Newcastle United di Singapore National Stadium, Minggu (27/07) pukul 18.30 malam WIB dan disiarkan di televisi nasional, Garuda TV.

Pertandingan itu berpotensi berjalan menarik, sebab Newcastle berulang kali menjadi momok bagi Arsenal sejak dilatih oleh Eddie Howe.

Baca Juga:

7 Hal Menarik Mengenai Cristhian Mosquera, Rekrutan Baru Arsenal yang Pernah Bermain Basket

4 Pemain Pewaris Nomor Thierry Henry di Arsenal, Terbaru Viktor Gyokeres

Resmi Bergabung, Viktor Gyokeres Tidak Sabar Cetak Gol untuk Arsenal

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Suporter Arsenal juga dapat menyaksikan rekrutan baru beraksi seperti Martin Zubimendi, Kepa Arrizabalaga, Christian Norgaard, dan Cristhian Mosquera.

Prakiraan Susunan Pemain

Arsenal (4-3-3): David Raya; Ben White, William Saliba, Jakub Kiwior, Myles Lewis-Skelly; Martin Zubimendi, Mikel Merino, Martin Odegaard; Ethan Nwaneri, Kai Havertz, Leandro Trossard

Pelatih: Mikel Arteta

Newcastle United (4-3-3): Nick Pope; Tino Livramento, Fabian Schar, Dan Burn, Kieran Trippier; Bruno Guimaraes, Lewis Miley, Sandro Tonali; Anthony Elanga, William Osula, Anthony Gordon

Pelatih: Eddie Howe

Lima Laga Terakhir

Arsenal

AC Milan 0-1 Arsenal
Southampton 1-2 Arsenal
Arsenal 1-0 Newcastle
Liverpool 2-2 Arsenal
PSG 2-1 Arsenal

Newcastle United

Celtic 4-0 Newcastle
Newcastle 4-0 Carlisle
Newcastle 0-1 Everton
Arsenal 1-0 Newcastle
Newcastle 2-0 Chelsea

Jadwal Siaran Langsung Arsenal vs Newcastle United

Minggu, 27 Juli 2025

18.30 WIB: Arsenal vs Newcastle United: Garuda TV

Arsenal Newcastle United Premier League Jadwal Jadwal TV Jadwal pertandingan Siaran langsung Jadwal Siaran Langsung Siaran Langsung Sepak Bola
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.325

Berita Terkait

Inggris
Liverpool Krisis Bek Kanan, Arne Slot Tidak Mau Panik Belanja Pemain
Arne Slot mengatakan Liverpool hanya akan bertindak di bursa transfer jika itu bijaksana.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Liverpool Krisis Bek Kanan, Arne Slot Tidak Mau Panik Belanja Pemain
Liga Indonesia
Link Streaming Super League Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Jumat 30 Januari 2026
Persita Tangerang akan menjamu Persija Jakarta pada pertandingan pekan ke-19 Super League musim ini di Indomilk Arena, Jumat (30/1) mulai pukul 15.30 WIB.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Link Streaming Super League Persita Tangerang vs Persija Jakarta, Jumat 30 Januari 2026
Inggris
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Kemenangan telak 6-0 atas Qarabag di Liga Champions menyisakan kekhawatiran Liverpool dengan cederanya Jeremie Frimpong.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Ragam
Arsenal dan 5 Tim yang Tidak Terkalahkan Selama Fase Liga atau Grup di Liga Champions
Fase liga Liga Champions 2025/2026 telah berakhir dan Arsenal menempati urutan satu tanpa pernah kalah. Arsenal bukan klub pertama yang melakukannya.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Arsenal dan 5 Tim yang Tidak Terkalahkan Selama Fase Liga atau Grup di Liga Champions
Liga Champions
Lolos Sempurna, Siapa yang Bisa Jadi Lawan Arsenal di 16 Besar Liga Champions?
Arsenal memastikan tempat mereka di babak 16 besar Liga Champions dengan rekor sempurna.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Lolos Sempurna, Siapa yang Bisa Jadi Lawan Arsenal di 16 Besar Liga Champions?
Inggris
Arsenal di Liga Champions: Sapu Bersih Kemenangan, Mencetak 23 Gol
Arsenal arahan Mikel Arteta mengakhiri fase liga di Liga Champions musim ini dengan sapu bersih kemenangan, usai mengalahkan Kairat dengan skor 3-2.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Arsenal di Liga Champions: Sapu Bersih Kemenangan, Mencetak 23 Gol
Liga Europa
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Memasuki putaran terakhir fase liga, baru dua klub yang telah memastikan tiket ke 16 besar.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Lengkap Liga Europa: Tersisa 6 Tiket Otomatis ke 16 Besar
Liga Champions
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Drawing ini melibatkan tim yang finis dari peringkat sembilan hingga 24 di fase liga Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Liga Champions
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Delapan tim yang finis di delapan besar klasemen lolos langsung ke 16 Besar, sementara 16 lainnya di posisi 9 hingga 24 harus melewati babak play-off.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Bagikan