Jadwal dan Link Streaming

Jadwal Siaran dan Jam Tayang Pertandingan Serie A Antara Inter Milan vs Como

Jangan sampai ketinggalan! Inter Milan vs Como bakal tersaji malam ini. Cek jadwal siaran, jam tayang, dan update jelang kick-off yang bikin duel ini wajib ditonton!
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 06 Desember 2025
Jadwal Siaran dan Jam Tayang Pertandingan Serie A Antara Inter Milan vs Como
Inter Milan vs Venezia (X/Inter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Berikut adalah jadwal siaran langsung dan jam tayang pertandingan Serie A 2025/2026 antara Inter Milan melawan Como.

Inter Milan akan menjamu Como pada pertandingan lanjutan Serie A 2025/2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Minggu (7/12) pukul 00.00 WIB.

Kabar baiknya, Sobat BolaSkor bisa menyaksikan pertandingan itu melalui siaran langsung di streaming berbayar.

Baca Juga:

Singkirkan Venezia, Berikut Calon Lawan Inter Milan di Babak Perempat Final Coppa Italia

Hasil Pertandingan: Real Madrid Pesta Gol, Inter Milan Melaju ke Perempat Final Coppa Italia

Sebentar Lagi Berlangsung, Ini Jadwal Siaran dan Jam Tayang Inter Milan vs Venezia di ANTV

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Namun, sebelum menyaksikan laga beberapa saat lagi, BolaSkor akan menyajikan beberapa kabar kedua tim seperti di bawah ini.

Inter Milan Mencoba Menjaga Momentum

Inter Milan sedang dalam upaya menjaga momentum. Sebab, sebelumnya Nerazzurri menelan kekalahan dari AC Milan dan Atletico Madrid.

Kemudian, pada pertandingan akhir pekan kemarin, Inter menumbangkan Pisa.

Setelah itu, Inter membantai Venezia dengan skor 5-1 pada laga babak 16 besar Coppa Italia.

Como Sulit Dikalahkan

Sementara itu, Como bukanlah lawan yang bisa dipandang sebelah mata.

Skuad asuhan Cesc Fabregas itu terlihat semakin matang dibanding musim kemarin.

Bahkan, sejauh ini Como tidak terkalahkan dalam 12 laga beruntun di semua ajang.

Selain itu, Como baru menelan satu kekalahan pada musim ini. Hasil minor itu diraih ketika bertamu ke markas Bologna.

Jadwal Siaran Inter Milan vs Como

Inter Milan Serie a Breaking News Como
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.227

Berita Terkait

Liga Indonesia
Ivar Jenner Tidak Direstui FC Utrecht, Shayne Pattynama Merapat ke Persija
Persija Jakarta kembali dikaitkan dengan sejumlah pemain timnas. Bukan Ivar Jenner, Persija justru disebut lebih dekat dengan Shayne Pattynama.
Rizqi Ariandi - Kamis, 22 Januari 2026
Ivar Jenner Tidak Direstui FC Utrecht, Shayne Pattynama Merapat ke Persija
Timnas
John Herdman Diminta Legenda Timnas Indonesia Pantau Pemain Super League
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, diminta memperhatikan pemain dari Super League. Itu adalah saran dari legenda Tim Merah-Putih, Cristian Gonzales.
Rizqi Ariandi - Kamis, 22 Januari 2026
John Herdman Diminta Legenda Timnas Indonesia Pantau Pemain Super League
Spanyol
Gareth Bale Blak-blakan Ungkap Penyebab Kegagalan Xabi Alonso di Real Madrid
Gareth Bale mengungkapkan alasan mengapa masa jabatan Xabi Alonso di Real Madrid berakhir dengan kegagalan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Gareth Bale Blak-blakan Ungkap Penyebab Kegagalan Xabi Alonso di Real Madrid
Lainnya
Misi Ganda Bandung bjb Tandamata Hadapi JPE
Pertandingan seri ketiga putaran pertama Proliga 2026 ini akan digelar di GOR Sabilulungan si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis (22/1) pukul 19.00 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 22 Januari 2026
Misi Ganda Bandung bjb Tandamata Hadapi JPE
Liga Indonesia
Pemain Baru Terkesan dengan Fasilitas Latihan Milik Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman, pemain baru Persija Jakarta, terkesan dengan fasilitas di tempat latihan Macan Kemayoran. Hal itu membantunya beradaptasi dengan baik.
Rizqi Ariandi - Kamis, 22 Januari 2026
Pemain Baru Terkesan dengan Fasilitas Latihan Milik Persija Jakarta
Liga Champions
Striker Legendaris Inggris Yakin Arsenal Tembus Final Liga Champions
Alan Shearer menyatakan, Arsenal memiliki peluang besar untuk melaju hingga partai puncak Liga Champions musim ini.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Striker Legendaris Inggris Yakin Arsenal Tembus Final Liga Champions
Liga Indonesia
Fajar Fathurrahman Tak Kesulitan Beradaptasi di Persija, Taktik Mauricio Souza Jadi Tantangan
Bek sayap Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023, Fajar Fathurrahman, menceritakan proses adaptasinya di Persija Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 22 Januari 2026
Fajar Fathurrahman Tak Kesulitan Beradaptasi di Persija, Taktik Mauricio Souza Jadi Tantangan
Liga Champions
Napoli Gagal Menang, Catatan Unik Antonio Conte di Eropa Berlanjut
Di Liga Champions, Antonio Conte telah memimpin lima klub; Juventus, Chelsea, Inter Milan, Tottenham Hotspur, dan Napoli.
Yusuf Abdillah - Kamis, 22 Januari 2026
Napoli Gagal Menang, Catatan Unik Antonio Conte di Eropa Berlanjut
Liga Indonesia
Gabung Persija Jadi Tantangan, Paulo Ricardo Ingin Juara Super League Musim Ini
Paulo Ricardo resmi menjadi pemain Persija Jakarta. Ia mengungkapkan tantangan dan targetnya usai jadi legiun asing Macan Kemayoran.
Rizqi Ariandi - Kamis, 22 Januari 2026
Gabung Persija Jadi Tantangan, Paulo Ricardo Ingin Juara Super League Musim Ini
Liga Dunia
Debut Sempurna Miliano Jonathans, Cetak Gol untuk Selamatkan Excelsior dari Kekalahan
Pemain Timnas Indonesia, Miliano Jonathans mencetak gol pada laga debutnya untuk Excelsior Rotterdam. Gol itu menyelamatkan Excelsior dari kekalahan.
Rizqi Ariandi - Kamis, 22 Januari 2026
Debut Sempurna Miliano Jonathans, Cetak Gol untuk Selamatkan Excelsior dari Kekalahan
Bagikan