Jadwal Semifinal Copa America 2021: Potensi Argentina Vs Brasil di Final Menguat

Kini, pada babak semifinal, Brasil akan diuji Peru. Sementara itu, Argentina kebagian jatah melawan Kolombia.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Minggu, 04 Juli 2021
Jadwal Semifinal Copa America 2021: Potensi Argentina Vs Brasil di Final Menguat
Timnas Argentina (Twitter Copa America)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Selain Piala Eropa 2020, jagat sepak bola juga diramaikan gelaran Copa America 2021. Turnamen antar negara terbaik di Amerika Selatan itu sudah memasuki babak semifinal.

Tim pertama yang memastikan diri lolos ke semifinal adalah Peru. Melakoni laga sengit kontra Paraguay pada babak perempat final, Peru menang dalam adu tendangan penalti. Sebelumnya, kedua tim bermain sama kuat 3-3.

Setelah itu, Brasil mejadi tim berikutnya yang menyegel tempat di semifinal. Neymar dan kawan-kawan menekuk Chile dengan skor tipis 1-0. Gol semata wayang Brasil dicetak Lucas Paqueta pada menit ke-46.

Baca Juga:

Copa America 2021 - Brasil 1-0 Chile: Selecao ke Semifinal

Copa America 2021 - Peru 3-3 (4-3 Pen) Paraguay: La Rojiblanca Melaju ke Semifinal

Neymar Pertanyakan Kondisi Lapangan di Copa America

Timnas Brasil

Duel tak kalah sengit terjadi pada laga perempat final lainnya yang mempertemukan Uruguay melawan Kolombia. Setelah tanpa gol, pertandingan dilanjutkan ke adu tendangan penalti.

Jose Maria Gimenez dan Matias Vina menjadi pesakitan usai gagal memasukkan bola. Sementara itu, empat penendang Kolombia sukses menjalankan tugas.

Tim terakhir yang menggenapi babak semifinal Copa America 2021 adalah Argentina. La Albiceleste menuntaskan perlawanan Ekuador tiga gol tanpa balas. Lionel Messi menjadi bintang dengan mengemas satu gol plus dua assist.

Kini, pada babak semifinal, Brasil akan diuji Peru. Sementara itu, Argentina kebagian jatah melawan Kolombia.

Berikut jadwal semifinal Copa America 2021

Selasa, 6 Juli 2021 - Brasil Vs Peru - 06.00 WIB - Olympic Stadium
Rabu, 7 Juli 2021 - Argentina Vs Kolombia - 08.00 WIB - Estadio Nacional de Brasilia

Copa America 2021 Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.147

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Bagikan