Jadwal Live Streaming Premier League Manchester City vs Chelsea, Tayang Senin (05/01) Pukul 00.30 WIB
BolaSkor.com - Laga besar akan dimainkan pada pekan 20 Premier League antara Manchester City kontra Chelsea.
Pertandingan akan dimainkan di Etihad Stadium, Senin (05/01) pukul 00.30 dini hari WIB dengan sorotan mengarah kepada The Blues.
Chelsea tidak lagi dilatih Enzo Maresca yang dipecat tepat pada 1 Januari 2026, dan untuk sementara posisinya ditempati pelatih interim, Jack McFarlane.
Baca Juga:
Mantan Pelatih Liverpool Dinilai Cocok Gantikan Enzo Maresca di Chelsea
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Chelsea: The Blues Akan Gagal Bawa Poin
Prediksi dan Statistik Manchester City vs Chelsea: The Blues Limbung
View this post on Instagram
Dibanding Pep Guardiola yang sarat pengalaman, McFarlane baru pertama kali melatih klub profesional senior, dan Man City juga berusaha mengejar Arsenal di puncak klasemen (terpaut tujuh poin).
Prediksi Susunan Pemain
Manchester City (4-3-2-1): Gianluigi Donnarumma; Matheus Nunes, Ruben Dias, Josko Gvardiol, Nicolo O'Reilly; Bernardo Silva, Rodri, Tijjani Reijnders; Rayan Cherki, Phil Foden; Erling Haaland
Pelatih: Pep Guardiola
Chelsea (4-2-3-1): Robert Sanchez; Josh Acheampong, Wesley Fofana, Trevoh Chalobah, Malo Gusto; Recce James, Enzo Fernandez; Pedro Neto, Cole Palmer, Alejandro Garnacho; Joao Pedro
Pelatih: Calum McFarlane (interim)
Head to Head
26/01/25 Manchester City 3-1 Chelsea
18/08/24 Chelsea 0-2 Manchester City
04/08/24 Manchester City 4-2 Chelsea
20/04/24 Manchester City 1-0 Chelsea
18/02/24 Manchester City 1-1 Chelsea
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming
Senin, 5 Januari 2026
00.30 WIB: Manchester City vs Chelsea: Vidio
Arief Hadi
16.157
Berita Terkait
5 Opsi Pengganti Ruben Amorim di Manchester United
Sederet Statistik Buruk Manchester United di Era Ruben Amorim
Dikritik, Pedro Neto Tidak Akan Pernah Bisa seperti Eden Hazard di Chelsea
Marah, Ruben Amorim Dikhianati Hierarki Manchester United
Alasan Pemecatan Ruben Amorim yang Tiba-tiba Dilakukan Manchester United
Kejutan di Awal Tahun 2026, Ruben Amorim Dipecat Manchester United
Jadwal Berat Menanti Manchester United, Ruben Amorim Bisa Dipecat Sebelum Februari
Ruben Amorim Kena Semprot Legenda Liverpool, Disebut Tidak Pantas Menyerang Manajemen Manchester United
Persaingan Juara Premier League, Rodri: Jalan Masih Panjang!
Emosi Ruben Amorim Akhirnya Meledak, Cerita Bisa Berakhir seperti Enzo Maresca di Chelsea