Jadwal Live Streaming Liga Champions Bodo/Glimt vs Juventus, Kick-off Rabu (26/11) Pukul 03.00 WIB
BolaSkor.com - Juventus masih mencari kemenangan pertama mereka di Liga Champions musim ini setelah tiga kali imbang dan sekali kalah.
Pada laga berikutnya di fase liga, pekan kelima, Il Bianconeri akan bermain tandang ke markas Bodo/Glimt, Aspmyra Stadion, Rabu (26/11) pukul 03.00 dini hari WIB.
Juventus saat ini rawan tidak lolos ke fase gugur Liga Champions karena berada di urutan 26 dengan tiga poin, sedangkan Bodo/Glimt di peringkat 29 dengan dua poin.
Baca Juga:
Hasil Pertandingan: Barcelona Pesta Gol, Juventus Tertahan, Manchester City Terkapar
Juventus Butuh Waktu Memahami Sistem Bermain Luciano Spalletti
AC Milan dan Juventus Saling Sikut Rebutan The Next Romelu Lukaku, Rene Mitongo
View this post on Instagram
Kedua tim sama-sama butuh kemenangan di Liga Champions dan Juventus, faktanya tanpa lima kemenangan di lima laga terakhir Liga Champions, hanya sekali menang pada 12 laga tandang terakhir: lima kali imbang dan enam kali kalah.
Prediksi Susunan Pemain
Bodo/Glimt (4-3-3): Nikita Haikin; Fredrik Sjovold, Brede Moe, Odin Bjortuft, Fredrik Andre Bjorkan; Hakon Evjen, Patrick Berg, Sondre Brunstad Fet; Sondre Auklend, Kasper Hogh, Jens Petter Hauge
Pelatih: Kjetil Knutsen
Juventus (3-4-2-1): Michele Di Gregorio; Pierre Kalulu, Federico Gatti, Lloyd Kelly; Juan Cabal, Manuel Locatelli, Teun Koopmeiners, Andrea Cambiaso; Edon Zhegrova, Kenan Yildiz; Jonathan David
Pelatih: Luciano Spalletti
Lima Laga Terakhir
Bodo/Glimt
- KFUM 1-2 Bodo/Glimt (Eliteserien 2025)
- Bodo/Glimt 5-0 Bryne (Eliteserien 2025)
- Bodo/Glimt 0-1 Monaco (Liga Champions 2025)
- Vaalerenga 3-1 Bodo/Glimt (Eliteserien 2025)
- Brann 1-2 Bodo/Glimt (Eliteserien 2025)
Juventus
- Fiorentina 1-1 Juventus (Serie A 2025)
- Juventus 0-0 Torino (Serie A 2025)
- Juventus 1-1 Sporting CP (Liga Champions 2025)
- Cremonese 1-2 Juventus (Serie A 2025)
- Juventus 3-1 Udinese (Serie A 2025)
Jadwal Live Streaming dan Link Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Juventus
Rabu, 26 November 2025
03.00 WIB: Bodo/Glimt vs Juventus: Vidio
Arief Hadi
16.166
Berita Terkait
Link Streaming Fulham vs Chelsea, Kamis 8 Januari 2026
Hasil Serie A: Juventus Menang Telak di Markas Sassuolo
Jadwal Live Streaming Serie A Sassuolo vs Juventus, Tayang Rabu (07/01) Pukul 02.45 WIB
Luciano Spalletti Butuh Pemain Sayap Tambahan, Juventus Ingin Pulangkan Federico Chiesa
Prediksi dan Statistik Sassuolo vs Juventus: Misi Si Nyonya Tua Kembali ke Jalur Kemenangan
Kebenaran Isu Theo Hernandez Gabung Juventus
Jadwal Live Streaming Serie A Inter Milan vs Bologna, Kick-off Senin (05/01) Pukul 02.45 WIB
Jadwal Live Streaming Premier League Manchester City vs Chelsea, Tayang Senin (05/01) Pukul 00.30 WIB
Lupakan Hasil Imbang di Turin, Juventus
Hasil Pertandingan: Arsenal dan Barcelona Kompak Menang, Juventus Tertahan di Kandang