Jadwal Lengkap Pekan Ketiga Liga 1 2022/2023

Ada PSM Makassar Vs Persija Jakarta.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Selasa, 02 Agustus 2022
Jadwal Lengkap Pekan Ketiga Liga 1 2022/2023
Logo BRI Liga 1 2022/2023. (BolaSkor.com/Aji Wandi)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Liga 1 2022/2023 memasuki pekan ketiga. Ada 9 laga yang digelar mulai tanggal 4 sampai 7 Agustus 2022.

Salah satu bigmatch terjadi saat PSM Makassar menjamu Persija Jakarta. Lalu ada Borneo FC kontra Persib Bandung.

PSM menjaga tren positif yang sudah dua kali meraih kemenangan. Sedangkan Persija mengincar kemenangan keduanya.

Di sisi lain, misi berat diusung Persib yang belum pernah meraih kemenangan. Harus berhadapan dengan Borneo FC Samarinda yang bermain di depan publiknya sendiri.

Baca Juga:

Klasemen Sementara Pekan Kedua Liga 1 2022/2023: Madura United Memimpin, Persib Zona Degradasi

Hasil Liga 1 2022/2023: Tekuk Persita, Persebaya Raih Tiga Poin Perdana

Berikut Jadwal Lengkap Pekan Ketiga Liga 1 2022/2023:

4 Agustus 2022:

Bali United Vs RANS Nusantara FC di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Pukul 20.30 WIB Live Indosiar

5 Agustus 2022:

PSM Makassar Vs Persija Jakarta di Stadion B.J. Habibie, Pare-Pare, Pukul 16.00 WIB Live Indosiar

Arema FC Vs PSS Sleman di Stadion Kanjuruhan, Malang, Pukul 20.30 WIB Live Indosiar

6 Agustus 2022:

PSIS Semarang Vs Barito Putera di Stadion Jatidiri, Semarang, Pukul 15.30 WIB Live Indosiar

Madura United Vs Persik Kediri di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Pukul 18.00 WIB Live Vidio.com

7 Agustus 2022:

Borneo FC Vs Persib Bandung di Stadion Segiri, Samarinda, Pukul 16.00 WIB Live Indosiar

Persikabo 1973 Vs Persis Solo di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Pukul 18.15 WIB Live Vidio.com

Persita Tangerang Vs Dewa United FC di Indomilk Arena, Tangerang, Pukul 20.30 WIB Live Vidio.com

Bhayangkara FC Vs Persebaya Surabaya di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Pukul 20.30 WIB Live Indosiar

PT LIB PT Liga Indonesia Baru Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.897

Berita Terkait

Inggris
Marc Guehi Tidak Sabar Main Bareng Phil Foden dan John Stones di Manchester City
Pemain baru Manchester City Marc Guehi mengatakan sangat gembira karena sekarang bisa menyebut Phil Foden dan John Stones sebagai rekan satu klubnya.
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
Marc Guehi Tidak Sabar Main Bareng Phil Foden dan John Stones di Manchester City
Prediksi
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Arsenal: Misi The Gunners Kunci Tiket 16 Besar
Inter Milan akan menjamu Arsenal pada laga ketujuh Liga Champions 2025-2026 di Stadio Giuseppe Meazza.
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Arsenal: Misi The Gunners Kunci Tiket 16 Besar
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Marc Guehi Senang Berada di Klub Terbaik Inggris
Manchester City mengumumkan Marc Guehi resmi bergabung dengan mereka dari Crystal Palace.
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
Resmi Gabung Manchester City, Marc Guehi Senang Berada di Klub Terbaik Inggris
Liga Champions
Jadwal Lengkap Liga Champions, Arsenal dan Bayern Munchen Bisa Amankan Tiket ke 16 Besar
Liga Champions kembali menyajikan pertandingan-pertandingan seru pada fase liga tengah pekan ini.
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
Jadwal Lengkap Liga Champions, Arsenal dan Bayern Munchen Bisa Amankan Tiket ke 16 Besar
Bulu Tangkis
Indonesia Masters 2026 Siap Bergulir, Atlet Dunia Bakal Ramaikan Istora Senayan
Total sebanyak 274 pebulutangkis dari 21 negara akan meramaikan turnamen bergengsi tersebut yang selalu dinanti-nanti tiap tahunnya.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 20 Januari 2026
Indonesia Masters 2026 Siap Bergulir, Atlet Dunia Bakal Ramaikan Istora Senayan
Bulu Tangkis
PBSI Targetkan 2 Medali di Indonesia Masters 2026, Atlet Muda Siap Unjuk Gigi
Indonesia diperkuat atlet muda, selepas Jonatan Christie yang merupakan unggulan mundur.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 20 Januari 2026
PBSI Targetkan 2 Medali di Indonesia Masters 2026, Atlet Muda Siap Unjuk Gigi
Timnas
Cristian Gonzales Minta John Herdman Tidak Hanya Fokus ke Piala AFF 2026
John Herdman berambisi membawa Timnas Indonesia juara Piala AFF untuk pertama kalinya. Ambisi itu diharapkan tidak lupa dengan target besar ke Piala Dunia 2030.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Cristian Gonzales Minta John Herdman Tidak Hanya Fokus ke Piala AFF 2026
Timnas
Ketemu Bulgaria, Erick Thohir Yakin Mental Timnas Indonesia Akan Terasah
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengatakan mental Timnas Indonesia akan diuji lewat FIFA Series 2026.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Ketemu Bulgaria, Erick Thohir Yakin Mental Timnas Indonesia Akan Terasah
Timnas
Ada Bulgaria, Ini Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
FIFA mengumumkan secara resmi lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 lewat website resmi Induk Sepak Bola Dunia tersebut.
Tengku Sufiyanto - Senin, 19 Januari 2026
Ada Bulgaria, Ini Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
Bulu Tangkis
Jonatan Christie Batal Tampil di Indonesia Masters 2026
Ternyata, penyebab Jonatan Christie mundur dari Indonesia Masters 2026 sangat mengagetkan.
Tengku Sufiyanto - Senin, 19 Januari 2026
Jonatan Christie Batal Tampil di Indonesia Masters 2026
Bagikan