Jadwal Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Masih Belum Berubah

Timnas Indonesia masih memiliki tiga pertandingan di sisa babak Kualifikasi Piala Dunia 2022 dan Piala Asia 2023 putaran kedua Grup G.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Minggu, 10 Januari 2021
Jadwal Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2022 Masih Belum Berubah
Timnas Indonesia (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Indonesia masih memiliki tiga pertandingan di sisa babak Kualifikasi Piala Dunia 2022 dan Piala Asia 2023 putaran kedua Grup G. Rencananya pertandingan ini akan digelar pada Maret dan Juni 2021.

Namun, kabarnya rencana pertandingan pada Maret 2021 terancam batal. Hal ini dikarenakan AFC masih mempetimbangkan pandemi COVID-19 yang masih mewabah, bahkan dilaporkan media UEA Dubaisports mengutip Alittihad, ada dua opsi untuk sisa kualifikasi zona Asia.

Opsi pertama, sisa kualifikasi putaran kedua tetap diselenggarakan pada Maret dan Juni 2021. Formatnya diperkirakan tidak berubah yakni kandang-tandang. Sementara opsi kedua menggelar sisa kualifikasi pada Juni. Hanya saja, sisa pertandingan akan digelar secara terpusat.

Baca Juga:

Timnas Indonesia Senior Berpotensi Batal Berlaga pada Maret 2021

Shin Tae-yong Berjanji Bikin Timnas Indonesia seperti Bubuk Cabai Pedas

Dua opsi ini kabarnya diserahkan ke masing-masing grup dan sesama federasi akan berkomunikasi untuk menentukan masalah ini. Meski begitu, Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi, menyebut kualifikasi Piala Dunia 2022 masih sesuai jadwal dan tempat belum ada perubahan.

"Sejauh ini, kami masih berkomunikasi dengan AFC dan masih sesuai jadwal yang sudah ditentukan. Tanggal 25 Maret kami bertandang ke Thailand. Sedangkan lima hari berselang main di Stadion Madya, melawan UEA," kata Yunus Nusi ketika dihubungi oleh BolaSkor.com.

Pada Kualifikasi Piala Dunia 2022 dan Piala Asia 2023 putaran kedua Grup G ini Timnas Indonesia memang sulit untuk lolos. Sebab, dari lima pertandingan yang sudah dijalani, Skuat Garuda belum pernah meraih kemenangan.

Andritany Ardhiyasa dan kawan-kawan menelan kekalahan Malaysia (2-3 dan 0-2), Thailand (0-3), UEA (0-5), Vietnam (1-2). Dari hasil tersebut Timnas Indonesia berada di juru kunci Grup G.

Timnas Indonesia Piala dunia 2022 Kualifikasi Piala Dunia 2022 Breaking News Yunus Nusi PSSI
Posts

4.870

Berita Terkait

Prancis
Zinedine Zidane Bocorkan Kapan Akan Kembali Menukangi Tim
Zinedine Zidane memastikan dirinya akan segera kembali melatih. Pelatih peraih tiga trofi Liga Champions itu memberi sinyal comeback semakin dekat.
Johan Kristiandi - Selasa, 11 November 2025
Zinedine Zidane Bocorkan Kapan Akan Kembali Menukangi Tim
Inggris
Federico Chiesa Kembali Menolak Memperkuat Timnas Italia, Alasannya Masih Jadi Misteri
Federico Chiesa kembali menolak panggilan timnas Italia. Gennaro Gattuso tak mau membuka alasan pemain Liverpool itu. Apa yang sebenarnya terjadi?
Johan Kristiandi - Selasa, 11 November 2025
Federico Chiesa Kembali Menolak Memperkuat Timnas Italia, Alasannya Masih Jadi Misteri
Italia
AC Milan Terlalu Bergantung kepada Adrien Rabiot
Paolo Di Canio menilai AC Milan terlalu bergantung pada Adrien Rabiot. Tanpa Rabiot, Milan dinilai kesulitan mencetak gol dan tampil tidak konsisten.
Johan Kristiandi - Selasa, 11 November 2025
AC Milan Terlalu Bergantung kepada Adrien Rabiot
Italia
Sandro Tonali Ungkap Starting XI Terbaik Versinya, Ada Pemain Milan dan Inter
Sandro Tonali merilis starting XI terbaik versi dirinya. Ada Donnarumma, Leao, hingga dua pemain Inter. Satu nama yang muncul jadi sorotan besar.
Johan Kristiandi - Selasa, 11 November 2025
Sandro Tonali Ungkap Starting XI Terbaik Versinya, Ada Pemain Milan dan Inter
Italia
Presiden Napoli Jawab Isu Pengunduran Diri Antonio Conte
Presiden Napoli, Aurelio De Laurentiis, membantah isu Antonio Conte akan mundur. Ia menegaskan Conte tetap melatih dan hubungan keduanya baik.
Johan Kristiandi - Selasa, 11 November 2025
Presiden Napoli Jawab Isu Pengunduran Diri Antonio Conte
Klasemen
Klasemen Peringkat 3 Terbaik Usai Timnas Indonesia U-17 Kalahkan Honduras U-17
Timnas Indonesia U-17 masih punya peluang lolos ke babak 32 besar.
Rizqi Ariandi - Selasa, 11 November 2025
Klasemen Peringkat 3 Terbaik Usai Timnas Indonesia U-17 Kalahkan Honduras U-17
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Kalahkan Honduras, Timnas Indonesia U-17 Cetak Sejarah
Timnas Indonesia U-17 meraih kemenangan pertamanya di level Piala Dunia U-17 2025.
Rizqi Ariandi - Selasa, 11 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Kalahkan Honduras, Timnas Indonesia U-17 Cetak Sejarah
Timnas
PSSI Tak Perlu Buru-buru Tentukan Pelatih Baru Timnas Indonesia
Mantan bek Timnas Indonesia, Hamka Hamzah, menyarankan kepada PSSI untuk tidak buru-buru memilih pelatih baru untuk menukangi Tim Merah Putih.
Rizqi Ariandi - Senin, 10 November 2025
PSSI Tak Perlu Buru-buru Tentukan Pelatih Baru Timnas Indonesia
Italia
Tergusur dari Puncak Serie A, Para Pemain Napoli Ingin Singkirkan Antonio Conte?
Napoli hanya memenangkan dua dari lima pertandingan terakhir di semua kompetisi dan belum mencetak gol dalam tiga pertandingan terakhir.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Tergusur dari Puncak Serie A, Para Pemain Napoli Ingin Singkirkan Antonio Conte?
Inggris
Capai 1.000 Pertandingan, Daya Magis Pep Guardiola Tidak Lekang oleh Waktu
Tidak ada tempat yang lebih diinginkan Pep Guardiola untuk menjalani pertandingan ke-1.000 dalam karier kepelatihannya selain di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Senin, 10 November 2025
Capai 1.000 Pertandingan, Daya Magis Pep Guardiola Tidak Lekang oleh Waktu
Bagikan