Jadwal Indonesia di SEA Games 2019 29 November: Tim Polo Air Kejar Peluang Medali Emas

Sementara itu, Timnas Sepak Bola Putri akan membuka kiprah melawan Vietnam.
Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 29 November 2019
Jadwal Indonesia di SEA Games 2019 29 November: Tim Polo Air Kejar Peluang Medali Emas
Tim Polo Air Indonesia (istimewa)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Sejumlah pertandingan beberapa cabang SEA Games 2019 akan kembali digelar pada Jumat (29/11). Salah satunya polo air.

Setidaknya ada tiga pertandingan diselenggarakan pada cabang polo air di New Clark City Aquatics Center, dua merupakan kategori putra.

Tim Polo Air Indonesia akan berhadapan dengan Malaysia di partai terakhir. Kemenangan atas Malaysia akan membuat Indonesia berpotensi meraih medali emas.

Tim Polo Air Indonesia sementara masih memimpin klasemen dengan lima poin. Itu hasil dua kemenangan dan satu hasil seri.

Kemenangan terakhir diperoleh atas Singapura. Kemenangan ini membanggakan karena untuk pertama kalinya mengalahkan Singapura.

Baca Juga:

Klasemen Grup B SEA Games 2019: Timnas Indonesia U-23 Masih Buntuti Vietnam, Thailand Tebar Ancaman

SEA Games 2019: Imbas Kabar Miring, Presiden Duterte Akan Tunjuk Militer Jadi Penyelenggara Event Internasional

Sementara Filipina membuntuti di tempat kedua dengan tiga poin, disusul Singapura dengan dua poin. Filipina dan Singapura akan bertemu di pertandingan ketiga, Jumat (29/11). Sementara itu Thailand ada di tempat keempat dengan dua poin, diikuti Malaysia yang belum memiliki poin.

Indonesia juga akan berlaga di cabang voli pantai putra dan putri. Laga yang dijalani masih preliminary round. Pun di cabang floorball pada kategori putra dan putri.

Sedangkan Timnas Sepak Bola Putri Indonesia akan membuka kiprahnya. Lawan kuat Vietnam akan dihadapi dalam penyisihan Grup B di Stadion Sepak Bola Binan, Jumat (29/11) sore.

Berikut Jadwal Indonesia di SEA Games 2019, Jumat (29/11):

Aquatics:

Indonesia Vs Malaysia (Putra/Round Robin) - New Clark City Quatics Pukul 16.00 WIB

Beach Volleyball:

Indonesia Vs Malaysia (Putra/Preliminary Round) - Subic Tennis Court Pukul 13.00 WIB

Indonesia Vs Filipina (Putri/Preliminary Round) - Subic Tennis Court Pukul 16.30 WIB

Floorball:

Indonesia Vs Singapura (Putri/Preliminary Round) - UP College of Human Kinetics Gym Pukul 09.00 WIB

Indonesia Vs Singapura (Putra/Preliminary Round) - UP College of Human Kinetics Gym Pukul 15.00 WIB

Football:

Indonesia Vs Vietnam (Putri/Preliminary Round) - Binan Football Stadium Pukul 15.00 WIB

SEA Games 2019 Polo Air Timnas Wanita Indonesia Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
Borneo FC memecahkan rekor tiga tim sekaligus, yakni Persik Kediri, PSM Makassar, dan Bali United.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
MotoGP
Hasil MotoGP Portugal 2025: Marco Bezzecchi Terdepan Asapi Alex Marquez, Pecco Bagnaia Lagi-lagi Gagal Finis
Pembalap Aprilia Racing, Marco Bezzecchi, sukses memenangi balapan utama MotoGP Portugal 2025.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Hasil MotoGP Portugal 2025: Marco Bezzecchi Terdepan Asapi Alex Marquez, Pecco Bagnaia Lagi-lagi Gagal Finis
Inggris
Estevao Bangkitkan Energi Chelsea
Chelsea memetik kemenangan telak 3-0 saat menjamu Wolverhampton Wanderers di Stamford Bridge.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Estevao Bangkitkan Energi Chelsea
Inggris
Manchester United Masih Punya Banyak Masalah
Pelatih Manchester United Ruben Amorim mengatakan bahwa tim asuhannya sudah alami peningkatan, namun masih memiliki banyak masalah.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Manchester United Masih Punya Banyak Masalah
Timnas
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Gelandang muda Persib Bandung, Robi Darwis mengesampingkan libur yang diberikan timnya.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Inggris
Pesan Enzo Maresca untuk Alejandro Garnacho: Kerja Keras!
Alejandro Garnacho memulai musim dengan lambat, tetapi mulai menunjukkan performa yang dulu membuat suporter Manchester United bersemangat.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Pesan Enzo Maresca untuk Alejandro Garnacho: Kerja Keras!
Inggris
Manchester City vs Liverpool: Bisakah Haaland Akhirnya Mendominasi Van Dijk?
Dalam lima pertemuan melawan Virgil van Dijk, Erling Haaland belum pernah menang.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Manchester City vs Liverpool: Bisakah Haaland Akhirnya Mendominasi Van Dijk?
Jadwal
Link Live Streaming Rayo Vallecano vs Real Madrid, Minggu 9 November 2025
Real Madrid bertandang ke markas Rayo Vallecano di Estadio de Vallecas pada lanjutan LaLiga 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Link Live Streaming Rayo Vallecano vs Real Madrid, Minggu 9 November 2025
Italia
AC Milan Gagal Menang, Estupinan Bikin Kecewa Allegri
AC Milan harus puas pulang membawa satu poin setelah ditahan imbang 2-2 saat bermain di markas Parma, Ennio Tardini, pada pekan ke-11 Serie A.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
AC Milan Gagal Menang, Estupinan Bikin Kecewa Allegri
Inggris
Gawang Arsenal Akhirnya Bobol, Mikel Arteta Frustrasi
Pelatih Arsenal Mikel Arteta mengaku kecewa setelah timnya kebobolan dua gol saat bermain imbang 2-2 pada laga melawan Sunderland.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
Gawang Arsenal Akhirnya Bobol, Mikel Arteta Frustrasi
Bagikan