Premier League
Jack Grealish Tampil Kinclong bersama Everton, David Moyes: Dia Ingin Membuktikan Diri
BolaSkor.com - Everton memulai kiprah Premier League di markas baru mereka Hill Dickinson Stadium yang megah dengan kemenangan 2-0 atas Brighton.
Laga ini juga menjadi debut bagi Jack Grealish sejak dipinjamkan dari Manchester City.
Pada penampilan kandang perdananya, Grealish langsung memainkan peran kunci dan berkontribusi besar dalam gol-gol yang membawa tim asuhan David Moyes meraih tiga poin.
Baca Juga:
Resmi Gabung Everton, Jack Grealish Ungkap Alasan Pilih Nomor 18
Ditinggal Jack Grealish dan Savinho, Manchester City Ingin Boyong Rodrygo dari Real Madrid
View this post on Instagram
Gol pertama Everton dicetak oleh Iliman Ndiaye setelah meneruskan umpan silang Grealish.
Gol tersebut dirayakan dengan meriah oleh para penggemar Everton di kandang baru mereka.
Menariknya, Ndiaye, yang mencatatkan diri sebagai pencetak gol terakhir Everton di Goodison Park, menjadi pembuat gol pertama di Hill Dickinson.
Grealish kembali berperan besar dari gol kedua Everton. Kali ini umpan Grealish berhasil disempurnakan James Garner.
Moyes Puji Grealish
Yusuf Abdillah
9.909
Berita Terkait
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
BWF Uji Coba Aturan Baru di Indonesia Masters 2026
Jadwal Live Streaming Premier League Arsenal vs Liverpool, Kick-off Jumat (09/01) Pukul 03.00 WIB
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
3 Pekerjaan Penting yang Dihadapi Liam Rosenior di Chelsea
Bonus SEA Games 2025 Tersalurkan, NOC Indonesia: Bentuk Penghargaan Pemerintah untuk Atlet
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
Bandung bjb Tandamata Siap Tancap Gas di Proliga 2026, Andalkan Energi Muda dan Kekuatan Penuh