Izin Dikantongi, PSIS Semarang Siap Gelar Launching dan Uji Coba Kontra Arema FC

Panpel PSIS Semarang siap menggelar acara laga uji coba dan launching tim di Stadion Moch Soebroto Magelang, Sabtu (11/5).
Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 10 Mei 2019
Izin Dikantongi, PSIS Semarang Siap Gelar Launching dan Uji Coba Kontra Arema FC
Ketua Panpel PSIS Ferdinand Hindiarto. (BolaSkor.com/Ahmad Rizal)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - PSIS Semarang siap menggelar acara laga uji coba dan launching tim di Stadion Moch Soebroto Magelang, Sabtu (11/5). Ketua Panpel PSIS Ferdinand Hindiarto mengatakan surat izin dari kepolisian untuk acara tersebut sudah didapatkan.

"Izin dari kepolisian Magelang sudah turun untuk uji coba PSIS melawan Arema FC, launching tim dan jersey tim," kata Ferdinand Hindiarto, Kamis (9/5).

Ferdinand menambahkan pihaknya sudah mencetak 10 ribu tiket untuk partai uji coba tersebut. Tiket yang didistribusikan untuk kategori tribun barat, timur, dan selatan.

Baca Juga:

Target Ganda Arema FC saat Beruji Coba Lagi dengan PSIS Semarang

Soal VAR di Liga 1 2019, Ini Kata Manajer PSIS Semarang

"10 ribu tiket sudah disiapkan. Untuk suporter Arema FC disediakan 1.500 tiket dan ditempatkan di tribun barat utara. Sedangkan harga tribun barat Rp 75 ribu, timur Rp 50 ribu, dan selatan Rp 40 ribu," jelas Ferdinand.

Mengenai konsep acara launching akan dilakukan secara sederhana. Ini karena waktu yang dimiliki sangat mepet, karena di saat bulan Ramadan.

"Acara launching tim dan jersey dimulai pukul 19.30 WIB, dan ujicoba kick off pukul 20.30 WIB. Launching bersifat sederhana dan kami tidak mewah-mewahan seperti tahun lalu, karena sudah bulan ramadan. Tim juga fokus persiapan laga perdana melawan Kalteng Putra," tutup Ferdinand. (Laporan Kontributor Ahmad Rizal/Semarang)

PSIS Semarang Arema FC Liga 1
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Arema FC Bungkam PSM, Bali United Menang di Kandang Persijap
Dua tuan rumah, PSM Makassar dan Persijap Jepara tersungkur pada pekan 9 Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Arema FC Bungkam PSM, Bali United Menang di Kandang Persijap
Feature
Merawat Ingatan 3 Tahun Tragedi Kanjuruhan, Peristiwa Kelam Sepak Bola Indonesia
1 Oktober 2022, tiga tahun lalu, peristiwa kelam di sepak bola Indonesia, Tragedi Kanjuruhan, memakan 135 korban jiwa.
Rizqi Ariandi - Rabu, 01 Oktober 2025
Merawat Ingatan 3 Tahun Tragedi Kanjuruhan, Peristiwa Kelam Sepak Bola Indonesia
Liga Indonesia
Persis Susah Raih Kemenangan Lawan Arema FC, Sutanto Tan: Saya Merasa Frustasi
Hasil imbang dengan skor 2-2 di Stadion Manahan Solo, Minggu (29/9) sore, memperpanjang catatan buruk pertemuan dengan tim Singo Edan.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 30 September 2025
Persis Susah Raih Kemenangan Lawan Arema FC, Sutanto Tan: Saya Merasa Frustasi
Liga Indonesia
Arkhan Fikri Sangat Kesal Terhadap Kinerja Wasit Heru Cahyono saat Melawan Persis
Persis Solo pada akhirnya bisa mencetak gol di menit ke-92 lewat sepakan Gervane Kasteneer.
Tengku Sufiyanto - Senin, 29 September 2025
Arkhan Fikri Sangat Kesal Terhadap Kinerja Wasit Heru Cahyono saat Melawan Persis
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Borneo FC Sempurna Usai Beri Persija Kekalahan Beruntun
Borneo FC Samarinda mengalahkan Persija Jakarta 3-1 di Stadion Segiri, Minggu (28/9).
Rizqi Ariandi - Minggu, 28 September 2025
Hasil Super League 2025/2026: Borneo FC Sempurna Usai Beri Persija Kekalahan Beruntun
Liga Indonesia
Jadi Kapten Persib Pertama Kalinya, Beckham Putra: Sebuah Kehormatan
Beckham Putra Nugraha bangga dipercaya menjadi kapten Persib Bandung saat menghadapi Arema FC, pada pekan keenam Super League 2025/2025 di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin (22/9).
Tengku Sufiyanto - Selasa, 23 September 2025
Jadi Kapten Persib Pertama Kalinya, Beckham Putra: Sebuah Kehormatan
Liga Indonesia
Permainan Persib Sesungguhnya saat Kalahkan Arema FC
Maung Bandung menang dengan skor 2-1 pada laga pekan keenam Super League 2025/2026 yang digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin (22/9).
Tengku Sufiyanto - Selasa, 23 September 2025
Permainan Persib Sesungguhnya saat Kalahkan Arema FC
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Kalahkan Arema FC dengan 10 Pemain
Persib menang dengan skor 2-1 atas Arema FC, pada laga lanjutan Super League 2025/2026 di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin (22/9) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 22 September 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Kalahkan Arema FC dengan 10 Pemain
Jadwal
Link Streaming Arema FC vs Persib Bandung Senin 22 September 2025, Live Sebentar Lagi
Pertadingan bigmatch tersaji antara tuan rumah Arema FC menantang Persib Bandung di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin (22/9) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 22 September 2025
Link Streaming Arema FC vs Persib Bandung Senin 22 September 2025, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Persib Kehilangan Dua Gelandangnya, Thom Haye Bakal Jadi Starter Lawan Arema FC
Pertandingan pekan keenam Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin (22/9).
Tengku Sufiyanto - Senin, 22 September 2025
Persib Kehilangan Dua Gelandangnya, Thom Haye Bakal Jadi Starter Lawan Arema FC
Bagikan