Liga 1

Isi Hati Jan Olde Riekerink Usai Dewa United FC Menang di Kandang PSIS Semarang

Dewa United FC mencatatkan empat kemenangan beruntun.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Selasa, 04 Februari 2025
Isi Hati Jan Olde Riekerink Usai Dewa United FC Menang di Kandang PSIS Semarang
Egy Maulana Vikri memberikan selamat kepada Alex Martins usai membobol gawang PSIS Semarang. (Media Dewa United FC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Dewa United FC, Jan Olde Riekerink, senang setelah membawa tim asuhannya meraih empat kemenangan beruntun di Liga 1 2024/2025. Terbaru, Dewa United FC menang di kandang PSIS Semarang, Senin (3/2).

Dewa United FC terus menjaga momentum positif usai menumbangkan PSIS di Stadion Jatidiri, Semarang. Ti dengan julukan Banten Warriors tersebut menang telak 1-4.

Penyerang Dewa United FC, Alex Martins Ferreira, tampil sebagai bintang lapangan berkat hattrick-nya pada menit 37', 45', dan 49'. Satu gol lainnya berasal dari Ricky Kambuaya pada menit 90+4'.

"Pertama, saya senang karena kami menang. Sekarang semua orang bicara Dewa United FC bermain sepak bola yang bagus, tetapi itu bukan tujuan," kata Jan Olde Riekerink.

Baca Juga:

Hasil Liga 1 2024/2025: Dewa United FC Bantai PSIS Semarang 4-1

Roy Hendriksen, Asisten Pelatih Dewa United FC yang Baru

Dewa United FC Ramaikan Perburuan Gelar Juara, Jan Olde Riekerink Enggan Sesumbar

Namun, memainkan sepak bola yang bagus tidak semestinya menjadi tujuan. Kami harus bermain sepak bola yang bagus untuk menciptakan peluang sesuai game-plan yang sudah disiapkan."

"Meskipun saya melihat kami punya 84 persen penguasaan pemain, tetapi kami bisa mencetak gol karena kualitas individu para pemain, terutama melalui sisi kiri dan kanan mereka tidak menjalankan sesuai apa yang saya minta," ujarnya.

Jan Olde menjelaskan bahwa permainan terbaik Dewa United FC pada laga semalam terjadi di 15 menit pertama babak kedua. Skema gol ketiga Alex merupakan momen favorit Jan.

"Karena (gol) itu tercipta melalui para pemain yang bekerja sama," tutur pelatih asal Belanda tersebut.

Tambahan tiga poin dari laga kontra PSIS membuat Dewa United FC semakin dekat dengan Persebaya Surabaya di peringkat ketiga. Dewa United FC (37 poin) kini hanya tertinggal satu poin dari Persebaya, bahkan cuma terpaut dua poin dari Persija Jakarta di tempat kedua.

Dewa United FC PSIS Semarang Jan Olde Riekerink Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.632

Berita Terkait

Liga Indonesia
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Persebaya Surabaya menantang Madura United di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Hasil akhir
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen
AC Milan menumbangkan Cagliari 1-0 lewat gol tunggal Rafael Leao. Rossoneri resmi naik ke puncak klasemen Serie A dan menggeser Inter Milan.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen
Spanyol
Resolusi Tahun Baru Jude Bellingham: Bawa Real Madrid Raih Trofi
Jude Bellingham mengakui performa Real Madrid sepanjang 2025 belum memenuhi harapan, namun optimistis raih trofi pada 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Resolusi Tahun Baru Jude Bellingham: Bawa Real Madrid Raih Trofi
Liga Indonesia
Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain
Persija melepas satu pemain muda, yakni Alwi Fadilah. Alwi dilepas karena kontraknya di Persija sudah habis.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain
Liga Indonesia
Punya Kesempatan ke Puncak Klasemen, Persija Harus Kalahkan Persijap
Persija akan ke puncak klasemen jika menang atas Persijap, tetapi di sisi lain Borneo FC harus kalah oleh PSM.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Punya Kesempatan ke Puncak Klasemen, Persija Harus Kalahkan Persijap
Liga Indonesia
Maxwell Souza dan Alan Cardoso Bakal Absen Lawan Persib jika Dapat Kartu Kuning di Laga Kontra Persijap
Maxwell Souza, Alan Cardoso, dan Ilham Rio Fahmi harus hati-hati jika tidak mau absen saat menghadapi Persib Bandung pekan depan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Maxwell Souza dan Alan Cardoso Bakal Absen Lawan Persib jika Dapat Kartu Kuning di Laga Kontra Persijap
Italia
Kapan Jendela Transfer Januari Dibuka dan Ditutup di Serie A?
Jendela transfer Serie A sama dengan LaLiga, tetapi satu hari lebih lambat daripada Premier League, Bundesliga, dan Ligue 1.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Kapan Jendela Transfer Januari Dibuka dan Ditutup di Serie A?
Liga Indonesia
Bojan Hodak Yakin Dua Tim Mencoba ‘Membunuh’ Persib Bandung
Pelatih Bojan Hodak meyakini dua tim mencoba ‘membunuh’ Persib Bandung yang saat ini jadi pemuncak klasemen Super League 2025/2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Bojan Hodak Yakin Dua Tim Mencoba ‘Membunuh’ Persib Bandung
Inggris
Rodri Bikin Permainan Manchester City Lebih Seimbang
Pep Guardiola mengatakan, kembalinya Rodri memberikan angin segar kepada tim asuhannya.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Rodri Bikin Permainan Manchester City Lebih Seimbang
Italia
Puas dengan Kinerja Luciano Spalletti, Juventus Siapkan Perpanjangan Kontrak
Juventus dikabarkan tengah menyiapkan kontrak baru untuk pelatih Luciano Spalletti hingga 2028.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Puas dengan Kinerja Luciano Spalletti, Juventus Siapkan Perpanjangan Kontrak
Bagikan