Iron Tulip Resmi Kembali Latih Timnas Belanda

KNVB kembali menunjuk Louis van Gaal sebagai pelatih timnas Belanda.
Arief HadiArief Hadi - Rabu, 04 Agustus 2021
Iron Tulip Resmi Kembali Latih Timnas Belanda
Louis van Gaal (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - KNVB selaku Federasi Sepak Bola Belanda membuat keputusan untuk segera mengisi kekosongan di kursi kepelatihan timnas Belanda. Pengganti Frank de Boer itu sosok yang tidak asing lagi: Louis van Gaal.

Pelatih berusia 69 tahun diproyeksikan untuk Piala Dunia 2022 mengingat kontraknya hanya hingga akhir tahun 2022. Bagi pria berjuluk Iron Tulip itu akan jadi ketiga kali Van Gaal melatih Belanda setelah 2000-2001 dan 2012-2014.

Van Gaal sebelumnya juga pernah melatih di level klub dari Ajax Amsterdam, Barcelona, Bayern Munchen, hingga Manchester United. Pencapaian terbaik Van Gaal dengan Belanda adalah kala menjadi juara tiga Piala Dunia 2014.

Van Gaal yang sempat memutuskan pensiun melatih memiliki spesialisasi mengembangkan pemain-pemain muda, serta punya filosofi bermain ofensif. Iron Tulip merupakan julukan yang diberikan kepadanya karena ketegasannya dalam memimpin latihan serta metode kepelatihan yang keras.

Baca Juga:

Dituding Benci Pemain Brasil oleh Rafael, Van Gaal Angkat Bicara

Frank de Boer Mundur Latih Timnas Belanda, KNVB Bergerak Cari Pengganti

Sederet Fakta Menarik Kehancuran Belanda di Tangan Ceko

Belanda Selalu di Hati Louis van Gaal

Van Gaal tahu tugasnya adalah membangkitkan Belanda yang disingkirkan Republik Ceko secara mengejutkan di 16 besar Piala Eropa 2020. Baginya tidak sulit menerima pinangan KNVB karena Belanda selalu ada di hatinya.

"Sepak bola Belanda selalu dekat dengan hati saya dan melatih timnas dalam pandangan saya adalah posisi kunci untuk kemajuan lebih lanjut dari sepak bola kami," tutur Van Gaal di laman resmi KNVB.

"Selain itu, saya menganggap suatu kehormatan untuk melatih tim nasional Belanda. Ada sedikit waktu untuk pertandingan kualifikasi berikutnya, yang segera penting untuk partisipasi di Piala Dunia."

"Oleh karena itu, fokusnya segera 100 persen pada para pemain dan pendekatannya. Bagaimanapun, saya ditunjuk untuk itu."

"Senang bisa kembali. Sekarang saya sudah berbicara dengan sejumlah pemain dan staf teknis telah disatukan. Saya sangat menantikan untuk menyelesaikan pekerjaan bersama," pungkas Van Gaal.

Breaking News Belanda Timnas Belanda Van Gaal Louis van Gaal Knvb
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.889

Berita Terkait

Italia
AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Bernardo Silva
AC Milan dan Juventus terlibat perebutan panas untuk mendatangkan Bernardo Silva yang memasuki tahun terakhir kontraknya di Manchester City. Apakah gelandang Portugal itu bakal merapat ke Serie A? Cek fakta, persaingan, dan hambatan transfernya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Bernardo Silva
Spanyol
Liverpool Bisa Tersenyum, Real Madrid Batalkan Rencana Rekrut Ibrahima Konate
Real Madrid disebut membatalkan rencana merekrut Ibrahima Konate. Keputusan ini membuka peluang besar bagi Liverpool untuk memperpanjang kontrak sang bek.
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
Liverpool Bisa Tersenyum, Real Madrid Batalkan Rencana Rekrut Ibrahima Konate
Liga Indonesia
Link Streaming Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Live Sebentar Lagi
Simak informasi mengenai jadwal dan link streaming pertandingan Persija vs PSIM, Jumat (28/11), melalui artikel di bawah ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Link Streaming Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Live Sebentar Lagi
Indonesia
Ribuan Pesepak Bola Muda Ramaikan GMT Soccer Tournament 2025 di Kandang Persita Tangerang
Turnamen GMT Soccer 2025 ini akan berlangsung di Kelapa Dua Sport Center, Tangerang, pada 29 dan 30 November mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Ribuan Pesepak Bola Muda Ramaikan GMT Soccer Tournament 2025 di Kandang Persita Tangerang
Inggris
Petinggi Liverpool Dukung Arne Slot, tapi Cemaskan Performa Mohamed Salah
Meski performa Liverpool sedang buruk, posisi Arne Slot untuk saat ini masih aman tidak terancam.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Petinggi Liverpool Dukung Arne Slot, tapi Cemaskan Performa Mohamed Salah
Ragam
Nostalgia - Identitas Merah-Putih Kejayaan Persija Jakarta
Persija Jakarta merayakan hari jadinya yang ke-97 pada hari ini, Jumat (28/11). #96WeRiseAgain
Tengku Sufiyanto - Jumat, 28 November 2025
Nostalgia - Identitas Merah-Putih Kejayaan Persija Jakarta
Liga Europa
Robin van Persie dan 7 Pelatih yang Memberikan Debut kepada Anaknya
Pelatih Feyenoord Robin van Persie memberikan kesempatan sang anak Shaqueel untuk melakoni debut seniornya.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Robin van Persie dan 7 Pelatih yang Memberikan Debut kepada Anaknya
Liga Indonesia
Detail Kesepakatan Persija dengan Rizky Ridho, soal Abroad hingga Tidak Dilepas ke Sesama Klub Indonesia
Rizky Ridho menandatangani kontrak baru berdurasi dua tahun. Ridho dipersilakan hengkang sebelum kontrak berakhir asalkan ke tim luar negeri.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Detail Kesepakatan Persija dengan Rizky Ridho, soal Abroad hingga Tidak Dilepas ke Sesama Klub Indonesia
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Jumat 28 November 2025
Persija akan menjamu PSIM pada pertandingan pekan 14 Super League 2025/2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Jumat 28 November 2025
Liga Indonesia
Kolaborasi dengan Klub Malaysia, Langkah Persija Memperluas Jangkauan di ASEAN
Persija menjalin kemitraan strategis dengan Terengganu FC. Kolaborasi ini diresmikan dalam penandatangan kerja sama di Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Kolaborasi dengan Klub Malaysia, Langkah Persija Memperluas Jangkauan di ASEAN
Bagikan