Inzaghi Frustrasi Milan Gagal Menang

BolaSkorBolaSkor - Senin, 29 September 2014
Inzaghi Frustrasi Milan Gagal Menang
Inzaghi Frustrasi Milan Gagal Menang
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Milan - AC Milan hanya mampu bermain imbang 1-1 melawan Cesena. Berkaca dari penampilan timnya di partai ini, pelatih Filippo Inzaghi menilai bahwa timnya tak pantas mendapatkan hasil ini. AC Milan bertandang ke markas Cesena, Stadio D.Manuzzi, pada pekan kelima Serie A musim 2014/2015, Minggu (28/9) malam WIB. Pasukan Rossoneri pun harus puas pulang dengan membawa satu poin di tangan karena ditahan imbang 1-1. Cesena lebih dulu menjebol jala Milan melalui aksi Davide Succi pada menit kesepuluh. Adil Rami kemudian membalasnya sembilan menit berselang. Rossoneri sendiri harus bermain dengan sepuluh orang pada menit ke-73 setelah Cristian Zapata mendapat kartu merah. "Kami mengontrol penuh jalannya pertandingan dan memiliki banyak peluang di babak pertama. Tapi, ketika Anda menciptakan banyak peluang dan gagal menjadi gol, maka ini harga yang harus dibayar. Kami tetap tampil baik ketika bermain dengan sepuluh orang. Kami pantas mendapatkan gol kedua," tegas Inzaghi seperti dilansir Goal. "Saya tak bisa mengritik penampilan tim di partai ini. Penjaga gawang Cesena tampil apik di partai ini. Hal itu membuat kami bagai kehabisan gas. Kami juga agak kurang apik dalam menekan pertahanan mereka," ia menambahkan. Berkaca dari statistik, Milan tampil cukup baik dengan 63 persen penguasaan bola dan sebelas kali percobaan tembakan ke arah gawang. Tambahan satu poin itu menempatkan Milan di posisi keenam dengan mengemas delapan poin. "Sebagai pelatih, saya harus meningkatkan penampilan tim setiap pekan. Kami memiliki semangat yang baik. Mungkin, jantung semua orang yang menonton kami berdegub kencang. Tapi, setidaknya mereka merasa terhibur. Itulah yang ingin kami kembalikan ke Milan," demikian Inzaghi.
Cesena AC Milan Filippo Inzaghi
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
AC Milan masih aktif jelang penutupan bursa transfer musim dingin 2026. Tiga nama masuk radar Rossoneri, mulai dari bek tangguh hingga striker tajam. Siapa saja targetnya?
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
Italia
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
AC Milan baru bertanding pada Rabu (4/2) dini hari WIB di Serie A. Jadwal tak biasa ini dipicu kesibukan sang lawan yang tampil di kompetisi Eropa. Simak penjelasannya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
Italia
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Harapan AC Milan merekrut Leon Goretzka mulai memudar. Gelandang Bayern Munchen itu dikabarkan lebih dekat ke Atletico Madrid lewat manuver transfer tengah musim yang mengejutkan.
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Italia
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Fabio Capello tanpa ragu menyebut Inter Milan memiliki kualitas skuad yang lebih baik daripada AC Milan. Rossoneri dinilai masih punya banyak pekerjaan rumah di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Italia
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Meski absen dari kompetisi Eropa, AC Milan diam-diam mencermati hasil Liga Champions dan Liga Europa. Ada misi khusus Rossoneri untuk memanfaatkan bursa transfer tengah musim.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Italia
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
AC Milan mulai menyusun daftar striker incaran untuk musim depan. Nama besar dari Juventus hingga Barcelona masuk radar Rossoneri. Siapa yang bakal dikorbankan demi striker anyar?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
Italia
AC Milan Mulai Misi Rekrut Dua Pemain Manchester City
AC Milan dikabarkan mulai bergerak memburu dua pemain Manchester City. Nathan Ake dan Mateo Kovacic jadi target utama Rossoneri di bursa transfer. Mungkinkah terwujud?
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
AC Milan Mulai Misi Rekrut Dua Pemain Manchester City
Italia
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Fabio Capello menegaskan dirinya tidak yakin AC Milan akan bisa menyalip Inter Milan.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Italia
AC Milan Berburu Bek Jangkung Milik Bayern Munchen
AC Milan membuka komunikasi untuk merekrut bek muda Bayern Munchen II, Ljubo Puljic. Postur 194 cm dan kontraknya segera berakhir.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
AC Milan Berburu Bek Jangkung Milik Bayern Munchen
Ragam
Prediksi Klub Baru dari 5 Pemain Top Berkualitas yang Kontraknya Berakhir pada Akhir Musim 2025/2026
Memasuki 2026 juga mengartikan pemain-pemain yang memasuki akhir kontrak, akan berstatus free agents (tanpa klub) di akhir musim 2025/2026.
Arief Hadi - Selasa, 27 Januari 2026
Prediksi Klub Baru dari 5 Pemain Top Berkualitas yang Kontraknya Berakhir pada Akhir Musim 2025/2026
Bagikan