Inter Milan Menangi Derby, Luciano Spalletti Puji Lautaro Martinez
BolaSkor.com - Pelatih Inter Milan, Luciano Spalletti, memuji Lautaro Martinez. Menurut Spalletti, La Beneamata menemukan sosok penyerang dalam diri Martinez.
Inter Milan meraih kemenangan atas AC Milan pada laga lanjutan Serie A 2018-2019 dengan skor 3-2. Pertandingan berlangsung di San Siro, Minggu (17/3).
Lautaro Martinez mencetak satu dari tiga gol ke gawang AC Milan. Penyerang asal Argentina tersebut menjadi eksekutor tendangan penalti.
Kemenangan tersebut cukup berarti bagi Inter Milan. Maklum, I Nerazzurri tengah berada dalam fase inkonsisten dalam beberapa laga terakhir.
Baca Juga:
AC Milan 2-3 Inter Milan: Drama Lima Gol Warnai Superioritas Nerazzurri atas Rossoneri
Presiden Inter Milan Turun Tangan Selesaikan Masalah Icardi Usai Derby della Madonnina
Luciano Spalletti
Luciano Spalletti pun memuji peran Lautaro Martinez pada laga tersebut. Menurutnya, Martinez bisa melakukan banyak hal untuk Inter Milan.
"Saya perlu memuji Lautaro Martinez untuk gol penalti yang dia cetak. Saya juga memuji Ivan Perisic dan pemain lain karena yang mereka lakukan," kata Luciano Spalletti.
"Lautaro Martinez merupakan penyerang yang bertenaga, memiliki teknik, dan kepercayaan diri. Anda hanya harus memberitahunya melakukan sesuatu."
"Menurut saya, Inter Milan telah menemukan sosok penyerang muda dalam diri Lautaro Martinez. Dia bisa melakukan banyak hal untuk kami," imbuh Luciano Spalletti.
Ini merupakan gol kedelapan Lautaro Martinez untuk Inter Milan. Jumlah itu Martinez dapatkan dalam 29 pertandingan di berbagai
Budi Prasetyo Harsono
5.618
Berita Terkait
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija