Iniesta: Barca Tidak Krisis Kepercayaan

BolaSkorBolaSkor - Selasa, 03 Desember 2013
Iniesta: Barca Tidak Krisis Kepercayaan
Iniesta: Barca Tidak Krisis Kepercayaan
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Barcelona - Gelandang Barcelona, Anderes Iniesta tegaskan timnya tidak mengalami krisis kepercayaan diri setelah menelan kekalah dua kali beruntun. Di laga Champions L'equip blaugrana takluk oleh Ajax Amsterdam dengan skor 1-2 dan kembali menelan pil pahit dalam laga lokal setelah kalah 1-0 dari Athletic Bilbao di San Mames. Namun, pemain 29 tahun itu menegaskan bahwa kekalahan dua kali beruntun tersebut tidak membuat timnya mengalami krisis kepercayaan diri. "Ini pertandingan dan kami tahu kami harus tetap bangkit dan mencoba lebih baik lagi," kata Iniesta dalam acara penghargaan LFP. "Tidak sedikitpun kepercayaan diri kami berkurang dari yang kami miliki dua minggu lalu. Saya orang yang tidak suka sesuatu yang ekstrim dalam hal baik atau buruk. Saya suka melihat sesuatu dengan perspektif dan keseimbangan," tambahnya sperti dilansir goal. "Kadang sesuatu tidak berjalan sesuai dengan keinginan Anda, hanya karena keadaan tidak berjalan sesuai dengan keinginan Anda. Dalam permaian tim, tanggung jawab ada pada kami untuk menggunakan solidaritas dan karakter untuk memperbaiki,” ujar pemain kelahiran Fuentealbilla, Spanyol itu.
Skor Liga Spanyol Yahoo Iniesta Google Barcelona Bolaskor.com Spanyol Prediksi Sepak Bola Blogspot Bola Bing
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Spanyol
Real Madrid Kalah Lagi di Final Piala Super Spanyol, Perasaan Xabi Alonso Campur Aduk
Real Madrid kalah 2-3 kontra Barcelona di final Piala Super Spanyol dan Xabi Alonso mengaku perasaannya campur aduk melihat Los Blancos.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Real Madrid Kalah Lagi di Final Piala Super Spanyol, Perasaan Xabi Alonso Campur Aduk
Spanyol
Rating Pemain Barcelona dan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol: Raphinha Bintang Laga
El Clasico di final Piala Super Spanyol berakhir 3-2 untuk kemenangan Barcelona atas Real Madrid. Berikut rating pemain kedua tim.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Rating Pemain Barcelona dan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol: Raphinha Bintang Laga
Prediksi
Prediksi dan Statistik Liverpool vs Barnsley: Momen Mengakhiri Rentetan Laga Tanpa Kemenangan The Reds
Statistik serta prediksi putaran tiga Piala FA antara Liverpool vs Barnley di Anfield.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Liverpool vs Barnsley: Momen Mengakhiri Rentetan Laga Tanpa Kemenangan The Reds
Hasil akhir
Hasil Laga: Atasi Real Madrid 3-2, Barcelona Pertahankan Gelar Piala Super Spanyol
Real Madrid tidak mampu mengubah peruntungan. Seperti musim lalu, Barcelona menjadi juara Piala Super Spanyol. Kali ini Blaugrana menang 3-2.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Laga: Atasi Real Madrid 3-2, Barcelona Pertahankan Gelar Piala Super Spanyol
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Rivalitas Barcelona dan Real Madrid akan kembali tersaji di final Piala Super Spanyol 2026 yang berlangsung di King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Final Piala Super Spanyol memanas! Real Madrid dan Barcelona bentrok dalam El Clasico sarat balas dendam. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan susunan pemain terkuat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Spanyol
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Pemecatan Ruben Amorim disinyalir tak mengubah niatan Marcus Rashford untuk bertahan di Barcelona, enggan kembali ke Manchester United.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Bagikan