Ini Ungkapan Emosional Wojciech Szczesny Usai Gabung Juventus

Wojciech Szczesny mengungkapkan perasaannya dengan emosional kepada mantan klubnya Arsenal usai memastikan diri bergabung dengan Juventus pada hari Rabu (19/07/17).
satriasatria - Jumat, 21 Juli 2017
Ini Ungkapan Emosional Wojciech Szczesny Usai Gabung Juventus
©Getty Images/Marco Luzzani
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Ini Ungkapan Emosional Wojciech Szczesny Usai Gabung Juventus- Wojciech Szczesny mengungkapkan perasaannya dengan emosional kepada mantan klubnya Arsenal usai memastikan diri bergabung dengan Juventus pada hari Rabu (19/07/17).

Seperti dilansir dari situs resmi Juventus, kiper berusia 27 tahun itu telah menyelesaikan kepindahannya ke Juventus Stadium dengan biaya transfer sekitar 12,2 juta Euro. Szczesny didatangkan dengan harapan mampu menjadi pelapis sekaligus penerus kiper utama Juventus, Gianluigi Buffon.

Szczesny sebelunya sempat mencicipi atmosfer sepakbola Serie-A selama masa pinjamannya 2 tahun bersama AS Roma. Bahkan Szczesny dipercaya menjadi kiper utama I Giallorossi menyingkirkan kiper senior, Morgan De Sanctis.

Pemilik 28 caps bersama timnas Polandia itu mendapatkan pertanyaan saat sesi konferensi pers apakah ia menyesali waktunya selama berseragam Arsenal karena tak pernah meraih kesuksesan. Szczesny menjawab pertanyaan yang diajukan jurnalis itu dengan penuh perasaan emosional.

"Itu adalah pertanyaan yang sulit," ujarnya. "Aku menghabiskan 11 tahun..." Ucapannya terhenti sambil meminta maaf dan meminta waktu untuk mendapatkan kembali ketenangannya.

Ia kemudian mengalihkan pembicaraan dengan membicarakan klubnya saat ini Juventus. "Saya percaya pada diri saya sendiri dan saya siap untuk tantangan ini. Saya ingin mengambil langkah dalam karier saya dan Juventus adalah langkah terbesar yang dapat saya ambil.

"Saya sudah menunggu untuk datang ke sini untuk waktu yang lama, saya merasa beruntung bisa menjadi bagian dari klub yang punya banyak sejarah. Saya siap bermain di level tertinggi dan selau siap bermain jika dibutuhkan," tambahnya.

Coba Juga: Game Online Terbaru

Arsenal Juventus Wojciech Szczesny Liga Italia Serie A AS Roma
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Premier League 2025-2026 di Akhir Pekan: Derby London, Chelsea vs Arsenal
Pekan 13 Premier League 2025-2026 berlangsung akhir pekan ini dan menghadirkan laga besar Chelsea vs Arsenal.
Arief Hadi - Jumat, 28 November 2025
Jadwal Premier League 2025-2026 di Akhir Pekan: Derby London, Chelsea vs Arsenal
Hasil akhir
Hasil Lengkap Matchday 5 Liga Europa: AS Roma Bungkam Midtjylland, Lille Menang Besar Tanpa Calvin Verdonk
Persaingan Liga Europa 2025-2026 semakin panas setelah menyelesaikan matchday 5 fase liga, Jumat (28/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Hasil Lengkap Matchday 5 Liga Europa: AS Roma Bungkam Midtjylland, Lille Menang Besar Tanpa Calvin Verdonk
Liga Champions
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Harry Kane murka setelah Bayern Munchen tumbang dari Arsenal. Sang bomber menegaskan ingin bertemu kembali di babak gugur demi balas dendam besar!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Liga Champions
Klasemen Terbaru Liga Champions 2025-2026: Arsenal Berlari Sendirian, Liverpool Hancur Lebur
Pekan lima fase liga Liga Champions 2025-2026 berakhir, Arsenal mantap di urutan satu dan Liverpool kian terpuruk.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Klasemen Terbaru Liga Champions 2025-2026: Arsenal Berlari Sendirian, Liverpool Hancur Lebur
Inggris
On Fire, Arsenal Tak Terbendung dan Akhiri Rekor Bagus Bayern Munchen
Arsenal menjaga momentum melalui kemenangan 3-1 atas Bayern Munchen di Liga Champions.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
On Fire, Arsenal Tak Terbendung dan Akhiri Rekor Bagus Bayern Munchen
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Hasil laga-laga Liga Champions yang dimainkan pada Kamis (27/11) dini hari WIB melibatkan tim seperti Madrid, Inter, Arsenal, PSG, Bayern, dan Liverpool.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Liga Champions
Arsenal vs Bayern Munchen: Persahabatan Eberechi Eze dan Michael Olise, dari Papan Catur ke Panggung Liga Champions
Untuk pertama kalinya, Eberechi Eze dan Michael Olise akan kembali berada dalam satu lapangan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Arsenal vs Bayern Munchen: Persahabatan Eberechi Eze dan Michael Olise, dari Papan Catur ke Panggung Liga Champions
Liga Champions
Fakta dan Statistik Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Arsenal vs Bayern Munchen
Berikut fakta dan statistik yang perlu diketahui jelang menyaksikan duel Arsenal melawan Bayern Munchen di Emirates.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Fakta dan Statistik Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Arsenal vs Bayern Munchen
Jadwal
Link Streaming Arsenal vs Bayern Munchen, Kamis 27 November 2025
Arsenal akan menjamu Bayern Munchen pada matchday 5 League Phase Liga Champions 2025-2026, di Emirates Stadium, Kamis (27/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Arsenal vs Bayern Munchen, Kamis 27 November 2025
Liga Champions
Prediksi Pemenang Pertandingan Arsenal vs Bayern Munchen Versi Superkomputer
Superkomputer Opta merilis prediksi mengejutkan untuk duel Arsenal vs Bayern di Liga Champions. Siapa yang lebih diunggulkan? Simak peluang lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi Pemenang Pertandingan Arsenal vs Bayern Munchen Versi Superkomputer
Bagikan