Ini Pesan Florentino Untuk Marco Asensio
Ini Pesan Florentino Untuk Marco Asensio- Presiden Real Madrid, Florentino Perez, mengakui bahwa ia sudah menyadari talenta istimewa Marco Asensio sejak sang pemain masih berusia delapan tahun.
Asensio belum lama ini diperkenalkan pada media lokal dan fans kemarin, sebagai anggota resmi dari tim asuhan Zinedine Zidane untuk musim ini.

Sebagaimana dilansir Marca, Florentino Perez, selama acara penyambutan sang pemain, mengatakan pada sang gelandang: "Anda bermimpi bermain di sini dan sudah membuat para suporter Madrid terkesan dengan talenta anda yang luar biasa."
"Orang tua anda, 12 tahun silam, mengatakan pada saya di Mallorca bahwa anda akan bermain untuk Madrid. Anda baru berusia delapan tahun dan anda mendapatkan kesempatan tersebut dengan bermain teramat baik."
"Madrid adalah soal komitmen. Dengan tim anda mampu memenangkan Piala Super Eropa dan mencetak gol yang hebat, menjadi pemain termuda yang mencetak gol untuk Madrid di kompetisi Eropa. Publik akan menuntut segalanya, namun ini rumah anda dan saya harap anda menikmati mengenakan seragam ini."
Sumber : MARCA
1.688
Berita Terkait
Final Piala Super Spanyol: El Clasico, Hansi Flick Pamer Dominasi Barcelona
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
Piala Super Spanyol: El Clasico di Final, Real Madrid Usung Misi Balas Dendam
Hasil Piala Super Spanyol: Real Madrid Menang, Pastikan El Clasico di Final
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius
Piala Super Spanyol: Barcelona Lolos ke Final, Nantikan El Clasico
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Atletico vs Real Madrid: Derby Madrid Merebutkan Tiket Final