Ini Dia Resep Sukses Performa Ciamik Bayern Muenchen
Ini Dia Resep Sukses Performa Ciamik Bayern Muenchen
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Muenchen - Bayern Muenchen menjadi satu-satunya tim yang belum terkalahkan di Bundesliga. Die Bavarian juga tampil memukau di Liga Champions. Pelatih Pep Guardiola membeberkan kunci sukses timnya musim ini. Apa itu?
Hingga 16 pertandingan di Bundesliga, Bayern tak terkalahkan dan kokoh di puncak klasemen dengan mengemas 44 angka, unggul tujuh angka dari Bayer Leverkusen di tempat kedua.
Pada November 2013 lalu, Bayern berhasil menorehkan rekor baru di Bundesliga, yakni tak terkalahkan di 41 pertandingan. Rekor tersebut lebih banyak lima pertandingan dari Hamburg SV, pemegang rekor sebelumnya.
Di Liga Champions, FC Hollywood memastikan diri melangkah ke babak 16 besar Liga Champions dengan status sebagai juara Grup D. Phillip Lahm dan kawan-kawan mengemas lima kemenangan dan sekali kalah dari enam pertandingan.
"Saya memiliki skuat yang besar. Kami memiliki banyak pertandingan yang berlangsung setiap tiga hari sekali. Jadi, Kami butuh semua pemain," ungkap Guardiola seperti dilansir Bild.
Bayern pada 21 Desember lalu sukses meraih trofi Piala Dunia Antarklub setelah mengalahkan Raja Casablanca dua gol tanpa balas di final. Ini adalah trofi kompetitif pertama Pep selama bertugas sebagai juru racik Bayern.
"Pada paruh pertama musim, saya tak bisa melakukan rotasi karena banyak pemain penting kami yang mengalami cedera. Kini, pemain kami komplet dan setiap pemain berhak mendapatkan kesempatan bermain," ia memungkasi.
Posts
11.190
Berita Terkait
Spanyol
Pemain Spesial Barcelona Selain Lamine Yamal
FC Barcelona menang 2-0 atas Racing Santander di 16 besar Copa del Rey dan Hansi Flick memuji satu pemain spesial Barcelona: Fermin Lopez.
Arief Hadi - Jumat, 16 Januari 2026
Spanyol
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Barcelona akan diundi bersama enam klub Divisi Pertama lainnya dengan satu perwakilan dari Divisi Kedua.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil akhir
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Barcelona mencatat kemenangan 2-0 atas Racing Santander pada laga babak 16 besar Copa del Rey, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Copa del Rey, Racing Santander vs Barcelona: Kick-off Jumat (16/01) Pukul 03.00 WIB
Link live streaming serta jadwal siaran langsung 16 besar Copa del Rey antara Racing Santander vs Barcelona di Stadium El Sardinero.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Liga Champions
Toni Kroos Klaim Barcelona Tidak Akan Juara Liga Champions
Toni Kroos meragukan peluang Barcelona menjuarai Liga Champions musim ini. Meski tampil dominan di Spanyol, Blaugrana dinilai bakal kesulitan di Eropa.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Racing Santander vs Barcelona: Pantang Terpeleset seperti Real Madrid
Barcelona menantang Racing Santander di Copa del Rey 2025/2026. Statistik, kondisi tim, head to head, dan prediksi skor lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Inggris
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Antoine Semenyo kembali menunjukkan ketajamannya setelah mencetak satu gol saat Manchester City mengalahkan Newcastle United pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Spanyol
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Bek kanan Joao Cancelo resmi kembali berseragam Barcelona sebagai pemain pinjaman hingga akhir musim ini.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Inggris
Newcastle United vs Manchester City: Pep Guardiola Waspadai Ancaman Gol Telat
Pep Guardiola menyatakan dirinya cemas terhadap ancaman Newcastle United yang sering menentukan hasil pertandingan pada menit-menit akhir.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Liga Indonesia
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Pertandingan El Clasico akan hadir di Jakarta, dalam tajuk “Clash of Legends Jakarta” di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, pada 18 April 2026.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026