Ini Alasan Juventus Lepas Evra ke Marseille
Ini Alasan Juventus Lepas Evra ke Marseille- Juvetus telah resmi melepas bek kiri asal Perancis, Patrice Evra ke Marseille. Minimnya jumlah bermain dan faktor usia menjadi alasan Si Nyonya Tua melepasnya pada bursa transfer Januari ini.
Melalui media ofisial resminya, Juventus mengonfirmasi kepindahan Evra ke Marseille. "Juventus Football Club ingin menginformasikan kepindahan Patrice Evra ke Marseille ," ujar Juventus.com
Evra menjadi sosok yang berkontribusi atas raihan lima trofi yang ditorehkan Bianconeri dalam waktu 3 musim. Salah satunya 2 trofi Scudetto pada 2014 dan 2015. Namun musim ini, dirinya jarang mendapatkan kesempatan bermain dan minimnya kepercayaan yang diberikan oleh Masimiliano Allegri.
Musim ini Allegri hanya memberikan kesempatan bermain sebanyak enam kali hanya di kompetisi domestik. Atas dasar itulah Evra memilih hengkang ke klub asal Perancis, Olympique Marseille.
Bersama Marseille, Evra mendapatkan kontrak selama 1,5 musim hingga 2018 mendatang. Evra berharap bisa memenangkan trofi Liga Champions bersama pelatih Rudi Garcia.
Juventus.com
1.688
Berita Terkait
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Transfer Youssef En-Nesyri Batal, Juventus Alihkan Pandangan ke Randal Kolo Muani
Prediksi Klub Baru dari 5 Pemain Top Berkualitas yang Kontraknya Berakhir pada Akhir Musim 2025/2026
Jadi Pemain Kunci Juventus, Khephren Thuram Emoh Hengkang ke Inter Milan
Statistik Menunjukkan Kebangkitan Juventus di Bawah Arahan Luciano Spalletti
Juventus Bantai Napoli 3-0, Luciano Spalletti Masih Minta Striker Baru
Hasil Serie A: AS Roma dan AC Milan Berbagi Poin, Juventus Permalukan Napoli