Indra Sjafri Menyayangkan Osvaldo Haay Tinggalkan Timnas Indonesia U-22 demi Seleksi di Spanyol

Osvaldo Haay akan seleksi di CD Numancia.
Muhammad AdiyaksaMuhammad Adiyaksa - Sabtu, 02 Februari 2019
Indra Sjafri Menyayangkan Osvaldo Haay Tinggalkan Timnas Indonesia U-22 demi Seleksi di Spanyol
Osvaldo Haay. (Instagram Osvaldo Haay).
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri, menyayangkan keputusan Osvaldo Haay yang memilih meninggalkan pemusatan latihan. Gelandang sayap berusia 20 tahun ini akan terbang ke Spanyol untuk mengikuti trial bersama CD Numancia.

CD Numancia adalah peserta kasta kedua Liga Spanyol atau Segunda Division. Keheranan Indra Sjafri makin menjadi lantaran Osvaldo Haay harus melewati tahap percobaan lebih dulu.

Indra Sjafri mengatakan Osvaldo Haay sepatutnya tidak menyetujui ajakan seleksi dari CD Numancia. Pemain Persebaya Surabaya itu dapat mengikuti jejak rekannya di Timnas Indonesia U-22, Egy Maulana Vikri, yang bergabung dengan Lechia Gdansk di Polandia tanpa status trial.

Baca Juga:

Saddil Ramdani Batal Gabung Timnas Indonesia U-22

Stadion Patriot Jadi Venue Uji Coba Bhayangkara FC dengan Timnas Indonesia U-22

"Dia (Osvaldo) datang ke saya dan didampingi oleh Uni Papua dan agensinya. Dia mau trial tapi saya sudah memberikan arahan seperti yang saya berikan dulu ke Egy Maulana Vikri (pemain Timnas Indonesia U-22), masa sih status pemain timnas ada trial begitu," ujar Indra.

Indra Sjafri menyarankan para pemandu bakat dapat memantau langsung anak buahnya di Piala AFF U-22 yang berlangsung di Kamboja pada pertengahan Februari 2019. Jadi, si pemain tidak perlu melewati beberapa tahap seleksi untuk unjuk kualitas.

"Lebih bagus tim scouting klub yang mau itu datang ke langsung. Mereka lihat. Sangat disayangkan memang, banyak sedikitnya menganggu persiapan dia di tim nasional," kata Indra menambahkan.

Indra Sjafri memberikan tenggat waktu sepekan untuk Osvaldo Haay kembali ke Timnas Indonesia U-22. "Tetapi dia tetap berangkat, saya kasih waktu mungkin satu minggu," terang Indra.

Osvaldo Haay Timnas Indonesia U-22 Indra sjafri
Posts

1.188

Berita Terkait

Timnas
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-22 Satu Grup dengan Filipina hingga Myanmar
Timnas Indonesia U-22 asuhan Indra Sjafri tergabung di Grup C bersama Myanmar, Filipina, dan Singapura.
Rizqi Ariandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-22 Satu Grup dengan Filipina hingga Myanmar
Hasil akhir
Dony Tri Pamungkas Selamatkan Timnas Indonesia U-22 dari Kekalahan di Laga Kedua Kontra India
Laga kedua Timnas Indonesia U-22 vs India U-23, Senin (13/10), berakhir imbang 1-1.
Rizqi Ariandi - Senin, 13 Oktober 2025
Dony Tri Pamungkas Selamatkan Timnas Indonesia U-22 dari Kekalahan di Laga Kedua Kontra India
Timnas
Indra Sjafri Minta Waktu Usai Timnas Indonesia U-22 Dikalahkan India Jelang SEA Games 2025
Uji coba kontra India merupakan bagian dari persiapan Timnas Indonesia U-22 menuju SEA Games 2025.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 11 Oktober 2025
Indra Sjafri Minta Waktu Usai Timnas Indonesia U-22 Dikalahkan India Jelang SEA Games 2025
Jadwal
Timnas Indonesia U-22 Kalah dari India dalam Laga Uji Coba
Dalam laga uji coba yang digelar di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat (10/10) malam WIB, Skaud Garuda Muda kalah 1-2 dari India.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 11 Oktober 2025
Timnas Indonesia U-22 Kalah dari India dalam Laga Uji Coba
Timnas
Dukungan CdM Bayu Priawan Jadi Energi Tambahan Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
CdM Bayu Priawan Djokosoetono berkunjung ke pemusatan latihan Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 10 Oktober 2025
Dukungan CdM Bayu Priawan Jadi Energi Tambahan Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
Timnas
Cara Indra Sjafri Pilih 23 Pemain Timnas Indonesia U-23 Termasuk Kapten untuk SEA Games 2025
Saat ini ada 50 pemain dalam kantong Indra Sjafri. Nantinya Indra Sjafri hanya akan memilih 23 pemain terbaik untuk dibawa ke SEA Games 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 10 Oktober 2025
Cara Indra Sjafri Pilih 23 Pemain Timnas Indonesia U-23 Termasuk Kapten untuk SEA Games 2025
Timnas
Tim Geypens Belum Pasti Gabung Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Tak Mau Cengeng
Tim Geypens memilih tidak bergabung ke TC Timnas Indonesia U-23 di Jakarta karena ingin fokus bersama klubnya.
Rizqi Ariandi - Jumat, 10 Oktober 2025
Tim Geypens Belum Pasti Gabung Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Tak Mau Cengeng
Timnas
Tiket Laga Uji Coba Timnas Indonesia U-23 vs India di Jakarta Dibanderol Rp50 Ribu
Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi India di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta, pada 10 dan 13 Oktober 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 10 Oktober 2025
Tiket Laga Uji Coba Timnas Indonesia U-23 vs India di Jakarta Dibanderol Rp50 Ribu
Timnas
Timnas Indonesia U-23 Gelar TC Jelang SEA Games 2025, 4 Pemain Abroad Diizinkan Tetap bersama Klubnya
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri, mengizinkan para pemain abroad tetap bersama klubnya jika dibutuhkan.
Rizqi Ariandi - Minggu, 05 Oktober 2025
Timnas Indonesia U-23 Gelar TC Jelang SEA Games 2025, 4 Pemain Abroad Diizinkan Tetap bersama Klubnya
Timnas
Uji Coba Dua Kali dengan India, Timnas Indonesia U-23 Tidak TC ke Luar Negeri Jelang SEA Games 2025
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri, menjelaskan alasan tidak menggelar persiapan di luar negeri.
Rizqi Ariandi - Minggu, 05 Oktober 2025
Uji Coba Dua Kali dengan India, Timnas Indonesia U-23 Tidak TC ke Luar Negeri Jelang SEA Games 2025
Bagikan