Indra Sjafri Bungkam soal TC Timnas Indonesia U-19 dan Senior

Indra Sjafri tidak mau berbicara banyak terkait dengan rencana TC Timnas Indonesia U-19 maupun Timnas Indonesia Senior.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Kamis, 09 Juli 2020
Indra Sjafri Bungkam soal TC Timnas Indonesia U-19 dan Senior
Direktur Teknik PSSI, Indra Sjafri. (BolaSkor.com/Hadi Febriansyah)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Direktur Teknik PSSI, Indra Sjafri tidak mau berbicara banyak terkait rencana pemusatan latihan atau training centre (TC) yang akan dilakukan oleh Timnas Indonesia U-19 maupun Timnas Indonesia Senior pada bulan Juli ini.

Dalam acara akuisisi Batavia Sports Group (BSG) terhadap klub kasta keempat Liga Spanyol, C.D. Polillas Ceuta, Indra Sjafri nampak menghindar dari awak madia.

Selepas acara, mantan pelatih Timnas Indonesia U-23 itu langsung menuju lift untuk meninnggalkan kerumunan wartawan. Ketika sempat ditanya soal TC Timnas Indonesia U-19, Indra Sajfri tidak mengatakan secara detail kapan TC tersebut akan digelar.

Baca Juga:

Nasib Shin Tae-yong Ada di Tangan Exco PSSI, Bukan Satgas Timnas Indonesia

PSSI Ultimatum Shin Tae-yong Harus Datang ke Jakarta pada 29 Juni

"Tunggu saja saat ini kami sedang mantapkan rencananya setelah itu kami proses TC tersebut," ujar Indra Sjafri memberikan pernyataan di dalam lift ketika dicegat wartawan.

Disinggung terkait kemungkinan TC dua kelompok Timnas Indonesia itu berlangsung pada bulan ini, Indra Sjafri tidak membantah. "Insya Allah," kata pria yang pernah berhasil memberikan gelar juara Piala AFF U-19 tahun 2013 dan Piala AFF U-22 tahun 2019 lalu.

PSSI memang berencana untuk menggelar TC Timnas Indonesia U-19 dan Senior pada bulan Juli ini. Namun TC tersebut masih terkendala karena PSSI masih menunggu kedatangan manajer pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong ke Indonesia.

Timnas indonesia u-20 Pssi Timnas Indonesia Timnas Indonesia U-19 Indra sjafri
Posts

4.870

Berita Terkait

Timnas
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Thom Haye dan Shayne Pattynama mendapatkan sanksi larangan bermain dan denda.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Timnas
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri, memanggil 30 pemain untuk menghadapi Mali pada 15 dan 18 November 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Timnas
Persiapan SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Uji Coba Kontra Mali di Bogor
Uji coba digelar dua kali pada 15 dan 18 November 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Persiapan SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Uji Coba Kontra Mali di Bogor
Timnas
Erick Thohir Ungkap Ada 5 Nama yang Dibidik Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Namun, Erick Thohir tidak membocorkan nama-nama pelatih tersebut.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Erick Thohir Ungkap Ada 5 Nama yang Dibidik Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
Terkatung-katung di FC Twente hingga Mengalami Cedera ACL, Mees Hilgers Bertekad Jadi Lebih Kuat
Mees Hilgers menolak perpanjangan kontrak yang disodorkan FC Twente.
Rizqi Ariandi - Selasa, 04 November 2025
Terkatung-katung di FC Twente hingga Mengalami Cedera ACL, Mees Hilgers Bertekad Jadi Lebih Kuat
Timnas
Pemilihan Pelatih Baru Timnas Indonesia Harus Matang, PSSI Minta Publik Bersabar
PSSI tidak terburu-buru menunjuk pengganti Patrick Kluivert.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 November 2025
Pemilihan Pelatih Baru Timnas Indonesia Harus Matang, PSSI Minta Publik Bersabar
Timnas
PSSI Pilih Fokus ke SEA Games 2025 daripada Berpolemik soal Shin Tae-yong
PSSI mengajak untuk move on dari Shin Tae-yong.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 November 2025
PSSI Pilih Fokus ke SEA Games 2025 daripada Berpolemik soal Shin Tae-yong
Timnas
Tidak Benar 10 Exco PSSI Ingin Shin Tae-yong Kembali Melatih Timnas Indonesia
Dua anggota Exco PSSI, Kairul Anwar dan Muhammad, buka suara.
Rizqi Ariandi - Jumat, 31 Oktober 2025
Tidak Benar 10 Exco PSSI Ingin Shin Tae-yong Kembali Melatih Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Jeje Singgung Nama Eliano Reijnders, Bojan Hodak: Omong Kosong
Saat menjadi narasumber dalam salah satu acara podcast mengenai sepak bola, Jeje menyinggung keputusan Shin Tae-yong yang memasukkan pemain Eliano Reijnders saat Timnas Indonesia melawan Bahrain pada putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang berlangsung pada 10 Oktober lalu.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 31 Oktober 2025
Jeje Singgung Nama Eliano Reijnders, Bojan Hodak: Omong Kosong
Timnas
Gagal ke Piala Dunia 2026, Legenda Persib Sebut Timnas Indonesia Harus Juara Piala AFF
Timnas Indonesia belum pernah menjadi juara Piala AFF sejak digelar pertama kali pada 1996, atau sebelumnya bernama Piala Tiger.
Rizqi Ariandi - Jumat, 31 Oktober 2025
Gagal ke Piala Dunia 2026, Legenda Persib Sebut Timnas Indonesia Harus Juara Piala AFF
Bagikan