Indonesia Mentas di Asia bersama Shin Tae-yong

Shin Tae-yong juga menjadi pelatih pertama yang membawa Timnas Indonesia Senior dan U-20 lolos ke Piala Asia.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Senin, 19 September 2022
Indonesia Mentas di Asia bersama Shin Tae-yong
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. (BolaSkor.com/Arjuna Pratama)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Indonesia U-19/U-20 berhasil melaju ke putaran final Piala Asia U-20 2023 di Uzbekistan. Kepastian ini didapat usai Skuat Garuda Muda mengalahkan Vietnam U-20 dengan skor 3-2, pada laga terakhir Grup F Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu (18/9) malam WIB.

Kemenangan ini membuat Muhammad Ferrari dkk. melaju ke Uzbekistan sebagai juara Grup F dengan raihan 9 poin dari 3 laga. Sebelumnya menang atas Timor Leste (4-0) dan Hong Kong (5-1).

Keberhasilan ini juga menjadi catatan penting bagi Shin Tae-yang. Pelatih asal Korea Selatan itu menjadi pelatih pertama sejak 2014, yang membawa Timnas Indonesia U-19/U-20 mentas di Asia melalui babak kualifikasi.

Baca Juga:

Vietnam Puji Kualitas Timnas Indonesia U-20

Pergantian Pemain di Babak Kedua Jadi Kunci Kemenangan Timnas Indonesia U-20 atas Vietnam

Timnas Indonesia U-20
Timnas Indonesia U-20. (BolaSkor.com/Arjuna Pratama)

Lalu, Shin Tae-yong juga menjadi pelatih pertama yang membawa Timnas Indonesia Senior dan U-20 lolos ke Piala Asia. Sebelumnya, Shin Tae-yong membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Asia 2023 setelah menempati posisi runner-up terbaik.

Adapun Piala Asia U-20 2023 di Uzbekistan berlangsung pada 1 sampai 18 Maret tahun depan. Sedangkan Piala Asia 2023 berlangsung pada tanggal 16 Juni sampai 16 Juli tahun depan, namun tuan rumah masih belum ditentukan setelah China mengundurkan diri. Indonesia bersaing dengan Qatar dan Korea Selatan dalam bidding tuan rumah Piala Asia 2023.

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Senior. (PSSI)

Timnas Indonesia Timnas Indonesia U-19 Timnas indonesia u-20 Shin Tae-yong Piala Asia Piala Asia 2023 Piala Asia U-19 Piala Asia U-20 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.859

Berita Terkait

Inggris
Gagal Menang Lagi, Pep Guardiola Beberkan Kelemahan Manchester City
Manchester City harus puas dengan hasil imbang 1-1 kontra Brighton & Hove Albion pada laga lanjutan Premier League di Etihad Stadium.
Yusuf Abdillah - Kamis, 08 Januari 2026
Gagal Menang Lagi, Pep Guardiola Beberkan Kelemahan Manchester City
Ragam
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Daftar 7 pemain yang pernah membela Arsenal dan Liverpool, kisah unik lintas rival Premier League, dari Jermaine Pennant hingga Raheem Sterling, lengkap dengan perjalanan karier mereka.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
7 Pemain yang Pernah Membela Arsenal dan Liverpool
Inggris
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Kryptonite untuk The Gunners
7 fakta menarik duel Arsenal vs Liverpool di Premier League 2025/2026, statistik pertemuan, rekor kandang The Gunners, performa Bukayo Saka, dan dominasi The Reds.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Kryptonite untuk The Gunners
Italia
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Prediksi hasil AC Milan vs Genoa Serie A 2025/2026 versi superkomputer Opta, peluang kemenangan Rossoneri, statistik simulasi, dan misi Milan menekan Inter Milan di klasemen.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Jadwal
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming AC Milan vs Genoa pada lanjutan Serie A Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran langsung, jam kick-off WIB, stadion San Siro, dan misi Rossoneri mengejar Inter Milan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Link streaming Atletico Madrid vs Real Madrid pada semifinal Piala Super Spanyol Jumat 9 Januari 2026, jadwal siaran, jam kick-off, stadion, dan duel panas derby Madrid.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Jumat 9 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Genoa: Jangan Biarkan Inter Milan Melaju Sendirian
Prediksi AC Milan vs Genoa Serie A 2025/2026, statistik pertandingan, kondisi tim, head to head, susunan pemain, dan prediksi skor, Milan tidak boleh terpeleset demi menekan Inter Milan.
Johan Kristiandi - Kamis, 08 Januari 2026
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Genoa: Jangan Biarkan Inter Milan Melaju Sendirian
Jadwal
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal siaran langsung dan link streaming Barcelona vs Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026. Duel krusial perebutan tiket final, Kamis (8/1) dini hari WIB. Cek jam tayang dan link nontonnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Parma vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Link streaming Parma vs Inter Milan Kamis (8/1) dini hari WIB. Inter Milan menghadapi laga krusial demi menjaga puncak klasemen Serie A 2025/2026. Cek jadwal, jam tayang, dan link nonton resminya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Parma vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Piala Dunia
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
FIFA dan produsen komputer Lenovo memperkenalkan serangkaian inovasi teknologi berbasis kecerdasan buatan (Artificial Technology/AI).
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
Bagikan