Super League
Impresif di Laga Tandang, Tak Cukup Jadi Modal Persija Juara Super League Musim Ini
BolaSkor.com - Persija Jakarta menegaskan statusnya sebagai tim superior kala melakoni laga tandang setelah menyapu bersih Tur Jawa Timur dengan kemenangan.
Usai mengalahkan Persebaya Surabaya di Gelora Bung Tomo, Sabtu (18/10), Persija menumbangkan Madura United di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jumat (24/10).
Dua kemenangan beruntun itu semakin menegaskan catatan positif Persija pada partai tandang.
Dari enam laga tandang yang dijalani hingga pekan 10, Persija meraih 4 kemenangan dan menelan dua kekalahan.
Baca Juga:
Menang di Kandang Madura United, Pemain Persija Berhasil Jalankan Instruksi Mauricio Souza
Hasil Super League 2025/2026: Persija Bungkam Madura United di Pamekasan
Persija Selalu Menang Tanpa Bruno Tubarao, Mauricio Souza Sampaikan Pembelaan
Lihat postingan ini di Instagram
Kemenangan atas Persebaya dan Madura United juga kembali meningkatkan kepercayaan diri skuad Persija setelah periode buruk di bulan September.
Sepanjang bulan September, dari tiga laga yang dijalani, Macan Kemayoran hanya meraih satu poin.
"Soal kompetisi, saya rasa kalau mau juara, kita harus konsisten," kata pelatih Persija, Mauricio Souza.
Persija Harus Perbaiki Catatan Laga Kandang
Rizqi Ariandi
7.696
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albacete vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Lapangan Como vs AC Milan Diperlebar 1 Meter
Inter Milan Rekrut Bek Tengah Asal Kroasia yang Baru Berusia 18 Tahun
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Cukup Satu Alasan untuk Mencoret Xabi Alonso dari Daftar Kandidat Manajer Manchester United
Bentrok dengan Pramusim Tim Eropa, Piala AFF 2026 Jadi Kesempatan Pemain Pelapis Timnas Indonesia