Imbas Performa Buruk, Lorenzo Kritik Motor Yamaha

Jorge Lorenzo akhirnya angkat bicara terkait buruknya performa motor Yamaha.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Selasa, 09 Mei 2023
Imbas Performa Buruk, Lorenzo Kritik Motor Yamaha
Jorge Lorenzo (twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Legenda MotoGP, Jorge Lorenzo akhirnya angkat bicara terkait buruknya performa motor Yamaha. Menurut peraih tiga kali gelar juara dunia ini, motor Yamaha mulai kehilangan jati dirinya.

Musim 2023 menjadi tahun terburuk bagi Yamaha. Tim berlambang garpu tala itu belum juga bisa keluar dari jurang keterpurukan.

Tercatat dari empat balapan yang sudah dijalani, Yamaha hanya berhasil membawa pulang podium sebanyak satu kali. Itu pun hanya berupa podium ketiga.

Sebagai mantan pembalap Yamaha, kondisi ini jelas membuat Lorenzo kecewa. Padahal dulu Yamaha dikenal memiliki motor yang kompetitif.

“Yamaha memang tidak pernah memiliki mesin terbaik atau paling bertenaga. Tidak pernah dalam sejarah. Cara mereka membuat mesinnya? Bukan berasal dari gagasan memiliki tenaga maksimal,” tutur Lorenzo, dikutip dari crash.net.

“Di sisi lain ini memberikan karakteristik bagus untuk motornya. Contohnya stabilitas saat melewati tikungan. Lebih lincah bagi motor dalam melewati tikungan, lebih gampang, dan bersahabat bagi pembalapnya,” tambahnya.

Namun beberapa tahun terakhir, Yamaha justru berubah total. Seolah tim papan atas ini kehilangan arah dalam mengembangkan motornya.

“Sepertinya beberapa tahun terakhir, mereka kehilangan poin terkuatnya. Namun belum mendapatkan apa yang dibutuhkan dari sudut pandang mesin, dengan tenaga dan akselerasi,” ungkap Lorenzo.

“Sekarang motornya tidak memiliki poin kuat, seperti sebelumnya. Saya tidak mengatakan motornya buruk karena saya yakin bisa kompetitif, hanya saja tidak cukup kuat untuk bersaing memperebutkan gelar juara”.

“Khususnya jika kamu memiliki pembalap sekelas Fransesco Bagnaia, di mana dia sangat dewasa dan ada tujuh pembalap Ducati lain, serta pabrikan lain, seperti KTM. Ini terlihat seperti Yamaha kehilangan arah,” tambahnya.

Kendati demikian, Lorenzo sudah tidak dapat berbuat banyak. Semenjak diputus kontrak menjadi pembalap penguji Yamaha pada musim 2021 lalu, X-Fuera tidak bisa lagi memberikan masukan dalam pengembangan motor Yamaha.

“Sangat disayangkan karena saya pernah dikontrak sebagai pembalap penguji. Bersama saya, kamu tidak akan pernah tahu, tapi saya mengetahui motor mereka dan saya bisa menolong mereka menemukan jalannya kembali, untuk mengembangkan motornya. Namun sekarang mereka memiliki pembalap penguji lain,” tandasnya.

Penulis: Bintang Rahmat

Motogp Jorge lorenzo Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.495

Berita Terkait

Lainnya
Drawing Piala Asia Futsal 2026 Tempatkan Indonesia Satu Grup dengan Irak hingga Korea Selatan
Piala Asia Futsal 2026 akan berlangsung di Indonesia Arena dan Jakarta International Velodrome.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Drawing Piala Asia Futsal 2026 Tempatkan Indonesia Satu Grup dengan Irak hingga Korea Selatan
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Persaingan di papan bawa juga sangat ketat.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Inggris
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Dalam kemenangan 4-1 Manchester City atas Borussia Dortmund pada lanjutan Liga Champions, Phil Foden muncul sebagai bintang dengan menyumbang dua gol.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Selangor FC menjamu Persib Bandung di MBPJ Stadium, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11) pukul 19.15 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 06 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Liga Champions
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti
Enzo Maresca memberikan penilaian terhadap penampilan Chelsea yang ditahan imbang 2-2 oleh Qarabag.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti
Liga Champions
Manchester City Bekuk Dortmund, Pep Guardiola Senang Gol Tidak Hanya dari Erling Haaland
Erling Haaland kembali menghantui Borussia Dortmund dengan penyelesaian klinis, sementara Phil Foden mencetak dua gol brilian saat Manchester City meraih kemenangan telak 4-1.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Manchester City Bekuk Dortmund, Pep Guardiola Senang Gol Tidak Hanya dari Erling Haaland
Italia
Sah Akuisisi San Siro, AC Milan dan Inter Siap Bangun Markas Baru
AC Milan dan Inter Milan resmi mengakuisisi Stadion San Siro dan lahan di sekitarnya dari Dewan Kota Milan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Sah Akuisisi San Siro, AC Milan dan Inter Siap Bangun Markas Baru
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Manchester City Hajar Dortmund, Inter Milan Menang Tipis, Chelsea dan Barcelona Tertahan
Inter Milan, Manchester City, dan Galatasaray di antara tim-tim yang meraih kemenangan penting.
Yusuf Abdillah - Kamis, 06 November 2025
Hasil Liga Champions: Manchester City Hajar Dortmund, Inter Milan Menang Tipis, Chelsea dan Barcelona Tertahan
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Inter Milan vs Kairat Almaty, Live Sebentar Lagi
Inter Milan siap memburu kemenangan saat menjamu Kairat Almaty di Liga Champions. Cek link streaming resmi, jadwal, dan update skuad di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Inter Milan vs Kairat Almaty, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Club Brugge vs Barcelona, Live Sebentar Lagi
Barcelona bertandang ke markas Club Brugge dalam kondisi pincang. Cek link streaming resmi, jadwal, dan perkembangan skuad Barca di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Club Brugge vs Barcelona, Live Sebentar Lagi
Bagikan