IBL 2020 Tinggal Menghitung Hari, Timnas Indonesia Belum Kompak
BolaSkor.com - Pelatih tim nasional basket Indonesia, Rajko Toroman, menyebut masih ada pekerjaan rumah yang harus diselesaikan sebelum Indonesia Baskerball League (IBL) 2020 bergulir. Indonesia Patriots masih belum kompak setelah kedatangan tiga pemain baru.
Mereka adalah Brandon Jawato, Lester Prosper, dan Arki Dikania Wisnu. Ketiga pemain tersebut menggantikan Avan Seputra, Juan Laurent, dan Reggie William yang sebelumnya tampil di SEA Games 2019.
“Permainan kurang bagus karena ini adalah sistem permainan baru khususnya bagi tiga orang ini. Saat mereka bermain, ada beberapa hal yang jadi membingungkan," ujar Rajko.
Baca Juga:
Profil Tim IBL 2020: Louvre Surabaya, Tim Baru yang Siap Buat Kejutan
Profil Tim IBL 2020: Amartha HangTuah Sambut Musim Baru dengan Semangat Anyar
“Pergerakan bola juga kurang baik, tapi yang jelas kita menang dalam laga ini. Defense kami juga cukup baik meski kadang membuat pelanggaran yang tidak perlu," sambungnya.
IBL2020 bakal bergulir pada 10 Januari di GOR Sahabat, Semarang. Rajko berpacu dengan waktu untuk membuat tim nasional basket Indonesia kompak sebelum musim bergulir.
“Di momen ini masih banyak pekerjaan yang harus kami lakukan. Terutama tiga orang ini harus bisa membaur bersama tim," jelas Rajko.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Hasil Premier League: Tekuk Wolves 2-0, Manchester City Akhiri Paceklik Kemenangan
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Villarreal vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Manchester United: Belakangan Ini The Gunners Gemilang
3 Alasan Manchester United Akan Membuat Kejutan dengan Menumbangkan Arsenal di Emirates Stadium
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Tolak Kibarkan Bendera Putih, AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Jean-Philippe Mateta
Superkomputer Prediksi Hasil Villarreal vs Real Madrid: Los Blancos Masih Lebih Dominan
Superkomputer Prediksi Hasil Bournemouth vs Liverpool: The Reds Unggul, tetapi Tidak Dominan
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Wolves: The Citizens Tidak Akan Terbendung