Hyypia: Leverkusen Punya Kesempatan Menang


Hyypia: Leverkusen Punya Kesempatan Menang
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Leverkusen - Pelatih Bayer Leverkusen Sami Hyypia berharap anak asuhnya bisa memanfaatkan situasi menguntungkan bermain di kandang sendiri dan mampu meraih kemenangan atas Manchester United di pertandingan lanjutan kelima Grup A liga Champions, Kamis (28/11) dini hari WIB.
Hyypia melihat keuntungan skuatnya bermain sebagai tuan rumah dan berharap hal tersebut bisa menginspirasi timnya untuk bermain baik dan meraih kemenangan atas Manchester United.
"Di rumah kami selalu bermain bagus. Tentu saja kami ingin menang, itu tidak hanya pertandingan penting bagi kami," kata pelatih 40 tahun itu.
"Kami harus bermain menyerang dan bertahan sebagai sebuah tim. Dengan begitu kami akan memiliki kesempatan untuk menang," tambah pelatih yang juga mantan pemain Liverpool tersebut.
Menjamu skuat The Red Devils, Leverkusen tampil tanpa diperkuat pemain sayap mereka, Sidney Sam dan bek Sebastian Boenisch juga diragukan untuk bisa memperkuat barisan pertahan skuat Werkself.
Leverkusen harus akui kehebatan United ketika kalah 4-2 pada pertemuan pertama mereka di Old Trafford lalu. Namun, Stefan Kiessling merasa hal itu tidak akan terjadi di BayArena. Ia yakin rekan setimnya akan bermain lebih baik di hadapan pendukungnya nanti.
"Pada saat itu Saat itu kami gugup dan sedikit takut," kata Kiessling seperti dilasnsir goal.
"Sejak itu kami telah menyelesaikan banyak permainan dengan baik. Dengan dukungan dari fans, kami akan mencoba sebaik mungkin untuk menang dan memastikan semuanya berjalan dalam mendukung kami," pungkas bomber 29 tahun itu.
Posts
11.190
Berita Terkait
Inggris
Fans Manchester United Harus Menerima Fakta: Roda Berputar, Liverpool Kini di Atas Red Devils
Bak roda yang berputar di dalam kehidupan, Manchester United berbeda dari dulu dan kini berada di bawah Liverpool.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Spanyol
Sindir Manchester United, Marcus Rashford Seharusnya Introspeksi Diri
Karier Marcus Rashford membaik dengan Barcelona dan ia baru ini menyindir Manchester United, yang langsung direspons Wayne Rooney.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Italia
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Kiper asal Spanyol itu mengatakan akhirnya menemukan ketenagan dan kedamaian di Fiorentina.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025

Inggris
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Liverpool dan Manchester United akan bertemu di pekan kedelapan Premier League 2025-2026 di Anfield, Minggu (19/9) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025

Inggris
Mendapat Dukungan dari Bos Manchester United, Begini Respons Ruben Amorim
Meski menganggap penting dukungan yang diberikan Sir Jim Ratcliffe, pelatih Manchester United Ruben Amorim mengatakan tidak ada yang pasti tentang masa depan sepak bola.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025

Prediksi
Prediksi dan Statistik Fulham vs Arsenal: Ujian di Craven Cottage
Laga panas dua tim asal London akan berlangsung saat Fulham menjamu Arsenal pada lanjutan Premier League 2025-2026 di Stadion Craven Cottage.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025

Prediksi
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Chelsea: The Blues Lanjutkan Tren
Chelsea berusaha meraih kemenangan keempat dalam lima pertandingan terakhir saat bertandang ke markas Nottingham Forest pada lanjutan Premier League di Stadion City Ground.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025

Inggris
Terlalu Cepat, Senne Lammens Jangan Dibandingkan dengan Peter Schmeichel
Pelatih Manchester United, Ruben Amorim, menilai terlalu cepat membandingkan Senne Lammens dengan legenda klub: Peter Schmeichel.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Inggris
Joshua Zirkzee Salah Mengambil Keputusan kala Menerima Tawaran Gabung Manchester United
Datang dari Bologna pada 2024, Joshua Zirkzee kini jarang bermain di Manchester United.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025

Inggris
Manchester United Tetapkan Harga Bruno Fernandes Rp891 Miliar
Manchester United dikabarkan menetapkan harga jual Bruno Fernandes sebesar 40 juta pound sterling atau sekitar Rp891 miliar. Gelandang asal Portugal itu tetap berambisi meraih gelar Liga Champions meski diminati klub-klub Arab Saudi.
Johan Kristiandi - Jumat, 17 Oktober 2025
