Hukuman Dicabut, Hansi Flick Bisa Dampingi Barcelona di Laga Pertama Liga Champions
BolaSkor.com - Kabar melegakan bagi Barcelona menyusul keputusan UEFA mencabut hukuman sang pelatih, Hansi Flick.
Sebelumnya, UEFA menjatuhkan sanksi larang mendampingi Barcelona untuk laga pembuka Liga Champions kepada Hansi Flick dan asistennya, Marcus Sorg.
Baca Juga:
Barcelona dan PSG, Dua Tim Favorit Juara Liga Champions
Real Madrid Tuding Barcelona Sering Diuntungkan Wasit soal Pemberikan Kartu Kuning
View this post on Instagram
Namun kini Flick dipastikan bisa mendampingi Barcelona di sisi lapangan saat terjadi duel Newcastle United di St James' Park, Jumat (19/9) WIB.
Pemberian sanksi UEFA kepada Flick merupakan buntut insiden musim lalu saat Barcelona tersingkir dari Inter Milan di semifinal dengan agregat 6-7.
Dalam laga tersebut, Flick dan Sorg dianggap melanggar aturan perilaku karena protes keras terhadap keputusan wasit.
Masa Percobaan Satu Tahun
Yusuf Abdillah
9.576
Berita Terkait
Ibrahima Konate Bantah Ada Tawaran Kontrak Baru dari Liverpool
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albania vs Inggris, Live Sebentar Lagi
Melempem di AC Milan, Santiago Gimenez Dibidik Dua Klub Premier League
Hasil MotoGP Valencia 2025: Marco Bezzecchi Tutup Musim dengan Kemenangan
Deinner Ordonez dan 3 Pemain Belia yang Sudah Diamankan Chelsea
Noni Madueke Ungkap Alasan Dirinya Bahagia bersama Arsenal
Harus Menang Besar, Italia Justru Diminta Waspadai Lini Serang Norwegia
Hadapi Albania, Thomas Tuchel Minta Pemain Inggris Hindari Kartu Merah
Robert Lewandowski Buka Suara tentang Masa Depannya di Barcelona
Link Streaming Azerbaijan vs Prancis, Senin 17 November 2026