Premier League
Hugo Ekitike Bicara soal Persaingan dengan Alexander Isak dan Kartu Merah 'Bodoh'
BolaSkor.com - Penyerang Liverpool Hugo Ekitike mengatakan kedatangan pemain termahal Inggris, Alexander Isak, ke Anfield akan membantunya berkembang sebagai pemain.
Ekitike, 23 tahun, didatangkan dengan harga 69 juta poundsterling pada musim panas dan tampil gemilang bersama sang juara Premier League, mencetak lima gol dalam 10 penampilan pertamanya.
Namun, Liverpool terus mengejar Isak sepanjang bursa transfer, dan akhirnya merekrutnya di hari terakhir dengan harga 125 juta poundsterling.
Baca Juga:
Arne Slot Tunjuk Dalang Kekalahan Liverpool Melawan Crystal Palace
Bomber Liverpool Hugo Ekitike Terkesan dengan Penyerang Timnas Indonesia Ole Romeny
View this post on Instagram
Banyak yang berspekulasi tentang bagaimana pelatih Liverpool Arne Slot dapat memanfaatkan kedua pemain tersebut dalam timnya, mengingat kedua penyerang tersebut belum pernah bermain bersama.
"Saya pikir bagus untuk memiliki banyak pemain di klub sebesar ini," kata Ekitike dikutip dari BBC Sport.
"Saya tidak bisa membayangkan satu klub besar bermain hanya dengan satu striker, jadi saya pikir bagus dia (Isak) ada di sini."
"Bahkan di usia saya sekarang, saya pikir saya masih perlu banyak belajar dan berkembang, jadi bagi saya bagus dia ada di sini," lanjut Ekitike.
Serahkan kepada Pelatih
Yusuf Abdillah
10.006
Berita Terkait
Cara Chelsea Rekrut Gelandang Juventus, Douglas Luiz
Breaking News: Casemiro Konfirmasi Angkat Kaki dari Manchester United
Trofi Piala Dunia Sambangi Jakarta dalam FIFA World Cup Tour Trophy 2026
Hobi Keluhkan Strategi Parkir Bus Lawan, Arne Slot Disentil Legenda Liverpool
Hasil Indonesia Masters 2026: 9 Wakil Indonesia Melangkah ke Perempat Final
Akhiri Puasa Gol, Robert Lewandowski Samai Cristiano Ronaldo, Neymar, dan Harry Kane
Anthony Sinisuka Ginting Mundur dari 16 Besar Indonesia Masters 2026, Pelatih Ungkap Alasannya
Manchester United Turun Drastis, Liverpool Jadi Klub Inggris dengan Pendapatan Tertinggi
Liga Europa: Ujian Aston Villa di Istanbul
Liverpool Hantam Marseille, Arne Slot Puji Mohamed Salah