Hobi Baru Manchester United: Berbagi Poin dengan Tim-tim Zona Degradasi
BolaSkor.com - Manchester United tidak banyak berubah selepas hierarki klub memilih mengakhiri kerjasama dengan Ruben Amorim.
Pada pekan 21 Premier League kontra Burnley di Turf Moor, Kamis (08/01) dini hari WIB, Red Devils imbang 2-2.
Dua gol Man United datang dari Benjamin Sesko (50', 60'), sedangkan dua gol Burnley dicetak melalui gol bunuh diri Ayden Heaven (13') dan Jaidon Anthony (66').
Baca Juga:
7 Fakta Statistik Menarik Jelang Duel Burnley vs Manchester United
Sebelum Jadi Pelatih Interim Manchester United, Darren Fletcher Minta Restu Sir Alex Ferguson
Prediksi dan Statistik Burnley vs Manchester United: Pembuktian Tanpa Ruben Amorim
View this post on Instagram
Man United mendominasi dengan 65 persen penguasaan bola serta total melepaskan 24 tendangan, delapan tepat sasaran, tetapi tak mampu mengonversi gol kemenangan.
Berbagi Poin dengan Tim-tim Zona Degradasi
Arief Hadi
16.182
Berita Terkait
Imbang Lawan Liverpool, Arsenal Layak Diapresiasi Tanpa Kekalahan Sejak Natal
Pertama dari 600 Pertandingan, Liverpool Tak Punya Satu Pun Peluang Tepat Sasaran di Laga Premier League
Memalukan, Sikap Gabriel Martinelli saat Mendorong Conor Bradley yang Cedera
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Jadwal Live Streaming Premier League Arsenal vs Liverpool, Kick-off Jumat (09/01) Pukul 03.00 WIB
3 Pekerjaan Penting yang Dihadapi Liam Rosenior di Chelsea
Liam Rosenior Minta Chelsea Tancap Gas di Sisa Musim
Hadapi Liverpool, Arsenal Harus Tampil Luar Biasa Sepanjang Laga
Darren Fletcher Ungkap Alasan Tinggalkan Sistem Tiga Bek Ruben Amorim
Superkomputer Prediksi Hasil Arsenal vs Liverpool: Harapan The Reds Sangat Tipis