Hendro Siswanto Tinggalkan Arema FC Setelah 9 Tahun

Hendro Siswanto dipastikan akan berganti klub pada kompetisi Liga 1 musim ini.
Frengky AruanFrengky Aruan - Selasa, 16 Februari 2021
Hendro Siswanto Tinggalkan Arema FC Setelah 9 Tahun
Hendro Siswanto. (Twitter Arema FC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kapten tim Arema FC, Hendro Siswanto dipastikan akan berganti klub pada kompetisi Liga 1 musim ini. Hal itu seiring pamitnya Hendro Siswanto, yang menjabat sebagai pemimpin tim Singo Edan sejak musim 2020 lalu.

Hendsis, panggilan akrabnya, pamitan kepada publik melalui akun Instagram pribadinya. Ia tergolong salah satu pemain yang loyal dengan Arema FC dengan melalui 9 musim sejak datang para era kepelatihan Rahmad Darmawan awal 2013 silam.

"Sembilan tahun yang sangat sangat luar biasa bisa bersama Arema, berat rasanya meninggalkan klub yang sudah saya bela dari 9 tahun yang lalu," ucap Hendsis pada Selasa (16/2).

Baca Juga:

Anderson Salles, Eks Bhayangkara FC Hengkang Tiga Hari Usai Diperkenalkan

Barito Putera dengan Senang Hati Melepas Aleksandar Rakic

"Saya hanya bisa mengucapkan terima kasih kepada Arema yang dari kecil sudah menjadi motivasi hingga sampai saat ini. Juga kepada manajemen dan teman-teman pemain yang sudah saya anggap seperti keluarga sendiri atas kerja samanya saat berada di sini," imbuhnya.

Tak lupa, Hendro Siswanto juga tak akan melupakan Aremania. Bagaimana namanya turut melambung seiring dukungan Aremania hingga berujung pada deretan prestasi yang diraih Hendsis selama 9 musim di Malang.

"Seluruh Aremania sudah selau baik dengan saya bahkan dengan keluarga kecil saya. Saya pribadi memohon maaf bisa selama di sini saya belum bisa memberikan prestasi yang diinginkan atau ada kesalahan kata-kata, perbuatan yang kurang berkenan," tandas gelandang 30 tahun tersebut.

Hendro Siswanto sekaligus menjadi pemain ketiga yang lepas dari skuat Arema FC musim ini, setelah Syaiful Indra Cahya dan Taufik Hidayat. Bedanya, ia pamit dan enggan memperpanjang kontrak, sedangkan dua rekannya itu memang tak masuk proyeksi tim lagi. (Laporan Kontribitor Bimaswara Dumugi/Malang)

Hendro siswanto Arema FC Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Atas kedua hasil tersebut, final turnamen BWF Super 1000 itu dipastikan berjalan tanpa ada wakil Merah Putih yang bertanding.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Tim besutan Risco Herlambang itu bahkan langsung fokus hadapi Jakarta Popsivo Polwan, dalam lanjutan babak reguler putaran pertama seri Pontianak di GOR Terpadu Ahmad Yani, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Persib menghadapi Persija, pada laga pekan ke-17 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Minggu (11/1) sore WIB
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Bagikan