Hasil Undian Putaran Keempat Piala FA: Liverpool dan Manchester City Bertemu Lawan Mudah

Berikut ini hasil lengkap undian putaran keempat Piala FA:
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Selasa, 07 Januari 2020
Hasil Undian Putaran Keempat Piala FA: Liverpool dan Manchester City Bertemu Lawan Mudah
Undian Piala FA (Twitter Piala FA)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Undian babak keempat Piala FA sudah dilaksanakan para Senin (6/1) waktu setempat atau Selasa dini hari WIB. Hasilnya, klub-klub elite Premier League mendapatkan lawan mudah.

Juara bertahan Piala FA, Manchester City akan menghadapi Fulham. The Citizens diprakirakan akan melenggang ke babak berikutnya, apalagi pertandingan akan dilangsungkan di Etihad Stadium.

Sementara itu, Liverpool akan melawan satu di antara Bristol City atau Shrewsbury Town. The Reds perlu menunggu hasil laga ulangan yang akan dilangsungkan pada 15 dan 16 Januari.

Klub Premier League lainnya, Chelsea, akan bertandang ke markas Hull City. Sementara itu, Arsenal yang baru saja memastikan diri lolos sudah ditunggu Bournemouth.

Manchester United yang akan melakoni laga ulangan melawan Wolverhampton Wanderers juga belum mengetahui secara pasti lawan yang akan dihadapi bila melaju. Sebab, The Red Devils juga perlu menunggu hasil pertandingan Watford kontra Tranmere Rovers.

Rencananya, putaran keempat Piala FA akan dilangsungkan pada 24 hingga 27 Januari dengan sistem gugur pada satu pertandingan.

Hasil Undian Putaran Keempat Piala FA:

Watford/Tranmere Rovers vs Wolverhampton/Manchester United

Hull City vs Chelsea

Southampton vs Middlesbrough/Tottenham Hotspur

QPR vs Sheffield Wednesday

Bournemouth vs Arsenal

Northampton Town vs Derby County

Brentford vs Leicester City

Millwall vs Sheffield United

Reading/Blackpool vs Cardiff City/Carlisle United

West Ham United vs West Bromwich Albion

Burnley vs Norwich City

Bristol Rovers/Coventry City vs Birmingham City

Manchester City vs Fulham

Rochdale/Newcastle United vs Oxford United

Portsmouth vs Barnsley

Bristol City/Shrewsbury Town vs Liverpool

Piala FA Breaking News Liverpool Manchester City Manchester United
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.585

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan ke Puncak Klasemen Usai Bungkam AS Roma, Arsenal Jaga Tren Positif
Inter Milan naik ke puncak klasemen Serie A 2025/2026 setelah menang 1-0 atas AS Roma berkat gol cepat Ange-Yoan Bonny. Di Premier League, Arsenal menjaga tren positif dengan kemenangan 1-0 atas Fulham lewat gol Leandro Trossard.
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil Pertandingan: Inter Milan ke Puncak Klasemen Usai Bungkam AS Roma, Arsenal Jaga Tren Positif
Lainnya
Ratusan Atlet Dunia Ramaikan Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025 di Jakarta
Ini akan menjadi kali pertamanya Indonesia menjadi tuan rumah untuk gelaran Kejuaraan Dunia Senam Artistik.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 19 Oktober 2025
Ratusan Atlet Dunia Ramaikan Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025 di Jakarta
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Manchester City Masuk Perburuan Titel Premier League, Barcelona Menang Dramatis
Dua pertandingan di dua liga top Eropa berbeda berakhir untuk kemenangan Manchester City dan Barcelona.
Arief Hadi - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil Pertandingan: Manchester City Masuk Perburuan Titel Premier League, Barcelona Menang Dramatis
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Persija Jakarta menang 3-1 atas Persebaya Surabaya.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 18 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Inggris
Waspada Manchester United, Liverpool Siap Bangkit di Anfield
Usai kalah tiga kali beruntun di seluruh kompetisi, Liverpool ingin bangkit kala menjamu Manchester United di Anfield.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Waspada Manchester United, Liverpool Siap Bangkit di Anfield
Inggris
Fans Manchester United Harus Menerima Fakta: Roda Berputar, Liverpool Kini di Atas Red Devils
Bak roda yang berputar di dalam kehidupan, Manchester United berbeda dari dulu dan kini berada di bawah Liverpool.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Fans Manchester United Harus Menerima Fakta: Roda Berputar, Liverpool Kini di Atas Red Devils
Spanyol
Sindir Manchester United, Marcus Rashford Seharusnya Introspeksi Diri
Karier Marcus Rashford membaik dengan Barcelona dan ia baru ini menyindir Manchester United, yang langsung direspons Wayne Rooney.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Sindir Manchester United, Marcus Rashford Seharusnya Introspeksi Diri
Inggris
Belum Tampil Sesuai Standar Liverpool, Arne Slot Disarankan Cadangkan Jeremie Frimpong
Ketimbang Jeremie Frimpong, Liverpool disarankan oleh pandit sepak bola untuk lebih sering memainkan Conor Bradley.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Belum Tampil Sesuai Standar Liverpool, Arne Slot Disarankan Cadangkan Jeremie Frimpong
Jadwal
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Barcelona akan kedatangan Girona pada pertandingan pekan kesembilan LaLiga 2025/2026, di Estadi Olimpic Lluis Companys.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Persebaya akan menjamu Persija di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (18/10). Simak informasi link streaming Persebaya vs Persija di sini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Bagikan