Hasil Undian Cabor Sepak Bola Putri SEA Games 2021: Indonesia Lawan Vietnam dan Peserta Piala Dunia
BolaSkor.com - Undian cabang olaharaga sepak bola putri SEA Games 2021 Vietnam sudah dilakukan. Hasilnya, Timnas Putri Indonesia tergabung di Grup A bersama Vietnam, Filipina, dan Kamboja.
SEA Games 2021 akan dilaksanakan di Vietnam pada 12 hingga 23 Mei 2022 mendatang. Awalnya, Timnas Putri tergabung di pot 3 bersama Singapura.
Baca Juga:
Hasil Undian Sepak Bola Pria SEA Games 2021: Timnas Indonesia U-23 Segrup Vietnam
Dua Kali Unggul, Timnas Indonesia U-19 Ditahan Gimcheon Sangmu U-18
Timnas Putri segrup Vietnam yang berada di pot 1 bersama Thailand. Sedangkan Filipina di pot 2 bersama Mynamar. Adapun pot 4 dihuni oleh Kamboja dan Laos.
Garuda Pertiwi akan menghadapi Vietnam, Filipina, dan Kamboja. Filipina baru saja menjelma menjadi kekuatan baru sepak bola putri Asia setelah lolos ke Piala Dunia Putri 2023.
Laga Timnas Putri melawan Filipina bakal menjadi ulangan fase grup Piala Asia Wanita 2022 kemarin di India. Saat itu, Garuda Pertiwi kalah 0-6.
Berikut Undian Sepak Bola Putri SEA Games 2021:
Grup A: Vietnam, Filipina, Kamboja, Indonesia
Grup B: Thailand, Myanmar, Laos, Singapura
Tengku Sufiyanto
17.910
Berita Terkait
Hasil Premier League: Tekuk Wolves 2-0, Manchester City Akhiri Paceklik Kemenangan
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Villarreal vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Manchester United: Belakangan Ini The Gunners Gemilang
3 Alasan Manchester United Akan Membuat Kejutan dengan Menumbangkan Arsenal di Emirates Stadium
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Tolak Kibarkan Bendera Putih, AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Jean-Philippe Mateta
Superkomputer Prediksi Hasil Villarreal vs Real Madrid: Los Blancos Masih Lebih Dominan
Superkomputer Prediksi Hasil Bournemouth vs Liverpool: The Reds Unggul, tetapi Tidak Dominan
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Wolves: The Citizens Tidak Akan Terbendung