Piala Dunia Antarklub 2025
Hasil Piala Dunia Antarklub 2025: Chelsea dan Palmeiras Melaju ke Perempat Final
BolaSkor.com - Hasil pertandingan fase 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025 mencatat bahwa Chelsea dan Palmeiras menuai kemenangan dan berhak melaju ke babak perempat final.
Chelsea meraih kemenangan 4-1 melawan Benfica pada pertandingan babak 16 besar Piala Dunia Antarklub 2025, di Bank of America Stadium, Minggu (29/6) dini hari WIB.
Baca Juga:
Prediksi dan Statistik Benfica Vs Chelsea: Menanti Kejutan The Eagles
Lolos 16 Besar, Chelsea Bangga Tidak Bernasib seperti Atletico Madrid
Meskipun menguasai jalannya pertandingan dan punya peluang jauh lebih banyak, bukan berarti Chelsea dengan mudah bisa membobol gawang Benfica.
Sejumlah peluang The Blues gagal menjadi gol.
Reece James Jadi Pahlawan Chelsea
Gol pertama Chelsea baru tercipta pada menit ke-64 melalui tendangan bebas.
Reece James yang bertindak sebagai eksekutor melepaskan tembakan keras dari sudut sempit.
View this post on Instagram
Pertandingan sempat dihentikan sementara pada menit ke-86 karena cuaca buruk.
Ketika pertandingan dilanjutkan, Chelsea justru kehilangan fokus. Benfica mendapatkan tendangan penalti usai Malo Gusto menyentuh bola dengan tangan di kotak terlarang.
Angel Di Maria yang maju sebagai algojo tidak membuang peluang. Benfica menyamakan kedudukan menjadi 1-1 dan memaksa laga berlanjut hingga babak tambahan.
Pertandingan pun dilajutkan ke babak tambahan usai tidak ada lagi gol yang tercipta.
Drama di Babak Tambahan
Johan Kristiandi
17.724
Berita Terkait
Ryo Matsumura dan Rayhan Hannan Belum Akan Comeback saat Persija Lawan Arema FC
Lini Pertahanan Barcelona Rapuh, Hansi Flick Ngotot Pertahankan Filosofi
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Inter Milan Cuma Menang Tipis, Cristian Chivu Gagal Tularkan Mentalitas yang Tepat
Erick Thohir Ungkap Ada 5 Nama yang Dibidik Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Drawing Piala Asia Futsal 2026 Tempatkan Indonesia Satu Grup dengan Irak hingga Korea Selatan
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Cetak Gol Ke-20 di Liga Champions, Phil Foden Pantas Dipanggil Kembali ke Timnas Inggris
Jadwal Siaran Langsung Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025
Chelsea Imbang di Azerbaijan, Enzo Maresca: Perbedaan Besar Ada di Kotak Penalti