Hasil Olimpiade Paris 2024: Bernard van Aert Finis Urutan Ke-20 di Balap Sepeda Omnium

Bernard harus puas dengan posisi ke-20 dalam klasemen akhir nomor omnium putra.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Jumat, 09 Agustus 2024
Hasil Olimpiade Paris 2024: Bernard van Aert Finis Urutan Ke-20 di Balap Sepeda Omnium
Bernard van Aert (NOC Indonesia/Naif Al'as)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap sepeda Bernard van Aert tidak berhasil meraih medali di Olimpiade Paris 2024 bagi Tim Indonesia. Bernard harus puas dengan posisi ke-20 dalam klasemen akhir nomor omnium putra di Velodrome National de Saint-Quentin-en-Yvelines, Kamis (8/8) malam WIB.

Nomor omnium terdiri dari empat balapan berbeda yang diadakan dalam satu hari. Para pembalap jelani scratch race (40 lap), tempo race (40 lap), elimination race, dan points race.

Pembalap Prancis, Thomas Benjamin, memenangi scratch race. Sedangkan Bernard van Aert finis di posisi ke-18 yang membuatnya meraih 6 poin. Di Tempo Race, Bernard finis di urutan ke-20 dari 22 pembalap dan mendapatkan dua poin.

Baca Juga:

Hasil Sepak Bola Olimpiade Paris 2024: Menang 6-0 atas Mesir, Maroko Raih Medali Perunggu

Tim Indonesia Minim Medali di Olimpiade Paris 2024, Menpora Dito Minta Maaf

Olimpiade Paris 2024: Ukir Sejarah, Veddriq Leonardo Persembahkan Medali Emas Tim Indonesia untuk HUT Ke-79 RI

Bernard van Aert (NOC Indonesia/Naif Al'as)

Sementara pada point race, Bernard tampil kurang baik sehingga mendapat poin minus 40. Jadi total poin pembalap berusia 27 tahun tersebut minus 31 poin dan finis di posisi ke-20.

Adapun medali emas menjadi milik pembalap tuan rumah Perancis, Thomas Benjamin dengan raihan 164 poin. Medali perak menjadi milik Luri Leitao dari Portugal, dan medali perunggu direbut walil Belgia Fabio Van den Bossche.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

AICE sebagai sponsor utama Tim Indonesia di Olimpiade Paris 2024

Olimpiade Paris 2024 Olimpiade 2024 Tim Indonesia Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

10.053

Berita Terkait

Liga Champions
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Arsenal kokoh dipuncak klasemen setelah meraih hasil sempurna dalam delapan pertandingan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Liga Champions
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Lima tim asal Inggris, Arsenal, Liverpool, Tottenham, Chelsea, dan Manchester City, meraih tiket lolos otomatis ke babak 16 besar Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Siaran langsung Arsenal vs Kairat di Liga Champions 2025/2026 tayang dini hari ini. Cek jadwal kick-off, link streaming resmi, statistik, dan peluang The Gunners melanjutkan tren kemenangan di League Phase.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Adaptasi Bagus, Shayne Pattynama Berpeluang Debut untuk Persija saat Lawan Persita
Shayne Pattynama berpeluang debut untuk Persija saat pekan ke-19 Super League 2025/2026 melawan Persita Tangerang, Jumat (30/1).
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Adaptasi Bagus, Shayne Pattynama Berpeluang Debut untuk Persija saat Lawan Persita
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Qarabag, Live Sebentar Lagi
Siaran langsung Liverpool vs Qarabag di Liga Champions 2025/2026 tayang dini hari ini. Cek jadwal kick-off, link streaming resmi, statistik, dan prediksi laga krusial The Reds di Anfield.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Qarabag, Live Sebentar Lagi
Inggris
Masa Depan Harry Maguire Bergantung kepada Nasib Michael Carrick
Masa depan Harry Maguire di Manchester United masih abu-abu. Kontrak, gaji, dan faktor pelatih disebut jadi penentu apakah bek Inggris itu bertahan di Old Trafford musim depan.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Masa Depan Harry Maguire Bergantung kepada Nasib Michael Carrick
Italia
AC Milan Mulai Misi Rekrut Dua Pemain Manchester City
AC Milan dikabarkan mulai bergerak memburu dua pemain Manchester City. Nathan Ake dan Mateo Kovacic jadi target utama Rossoneri di bursa transfer. Mungkinkah terwujud?
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
AC Milan Mulai Misi Rekrut Dua Pemain Manchester City
Liga Indonesia
Diaspora Banjiri Super League, Shayne Pattynama Beri Jawaban Menohok untuk Pengkritik
Shayne Pattynama menjawab kritik pihak yang tidak senang pemain diaspora melanjutkan karier di Indonesia. Super League tengah dibanjiri para pemain diaspora.
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Diaspora Banjiri Super League, Shayne Pattynama Beri Jawaban Menohok untuk Pengkritik
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Barcelona vs FC Copenhagen: Blaugrana Menang Telak
Superkomputer Opta memprediksi hasil Barcelona vs FC Copenhagen di Liga Champions 2025/2026. Peluang menang Blaugrana sangat besar meski posisi belum aman.
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Barcelona vs FC Copenhagen: Blaugrana Menang Telak
Timnas
Pemain Muda Persija dan Hokky Caraka Curi Perhatian Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman mulai menemukan pemain-pemain yang akan menjadi pilihannya. John sejauh ini menyebut dua nama, Dony Tri Pamungkas dan Hokky Caraka.
Rizqi Ariandi - Rabu, 28 Januari 2026
Pemain Muda Persija dan Hokky Caraka Curi Perhatian Pelatih Timnas Indonesia
Bagikan