Hasil NBA: Rockets buat Suns Rasakan Sebelas Kekalahan Beruntun

Houston Rockets mengalahkan Phoenix Suns dengan skor 118-110, Selasa (05/02) pagi WIB.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Selasa, 05 Februari 2019
Hasil NBA: Rockets buat Suns Rasakan Sebelas Kekalahan Beruntun
Houston Rockets versus Phoenix Suns (NBA)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tren negatif performa Phoenix Suns pada lanjutan NBA musim ini terus berlanjut. Terbaru, tampil di kandang sendiri, Suns dikalahkan Houston Rockets dengan skor 110-118, Selasa (05/02) pagi WIB.

Praktis kini Suns telah merasakan sebelas kekalahan berturut-turut. Suns memang tidak pernah dalam posisi unggul sepanjang pertandingan.

Baca Juga:

Lakers Siapkan Tawaran Fantastis demi Rekrut Anthony Davis

Demi Ibu, Gary Jacobs Tinggalkan HangTuah dan IBL

Puncaknya di kuarter ketiga, Suns sampai ketinggalan 20 poin. Tim memang sukses mempertipis ketinggalan, tapi tetap James Harden dan kawan-kawan keluar sebagai pemenang.

Harden memang untuk kesekian kalinya muncul sebagai pemain bintang pada pertandingan ini. Bagaimana tidak, ia membukukan 44 poin.

Praktis sepanjang musim ini, ia sudah 20 kali mencetak setidaknya 40 menit. Kini nama Harden sejajar bersama legenda NBA lainnya: Wilt Chamberlain, Michael Jordan dan Rick Barry.

Nama-nama di atas merupakan pebasket dengan total 20 pertandingan lewat torehan 40 poin saat NBA baru memainkan 50 pertandingan pertama.

Selain Harden, Chris Paul turut memberikan kontribusi besar lewat torehan 18 poin. Kemudian Kenneth Faried mencetak double-double berkat 17 poin dan 14 rebound.*

Hasil NBA Lainnya:
Kings 127-112 Spurs
Pelicans 107-109 Pacers
Nets 94-113 Bucks
Wizards 129-137 Hawks
Pistons 129-103 Nuggets

Breaking News Houston Rockets Phoenix Suns NBA James Harden
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Inggris
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Manchester United vs Brighton di Piala FA menyimpan banyak fakta menarik. Rekor pertemuan berpihak ke Setan Merah, The Seagulls kerap jadi korban. Simak 5 faktanya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Superkomputer Opta memprediksi laga Inter Milan vs Napoli di Serie A bakal panas. Peluang menang Nerazzurri menembus 54 persen, sementara Napoli terancam terpeleset. Simak data lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Liga Indonesia
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Garudayaksa FC ditahan imbang FC Bekasi City dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Sabtu (10/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Italia
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Superkomputer Opta merilis prediksi Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri ternyata belum meyakinkan! Simak peluang menang, imbang, dan kejutan di laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Prediksi
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Laga ini merupakan duel klasik sepak bola Indonesia yang punya rivalitas cukup lama sejak Perserikatan 1931.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Prediksi
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Inter Milan dan Napoli bentrok dalam laga krusial Serie A. Persaingan papan atas memanas! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi penentu kemenangan di sini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Bagikan