Hasil NBA: Pertandingan Kedua Minus Rajon Rondo dan LeBron James, Lakers Kalah Lagi

Los Angeles Lakers dikalahkan Los Angeles Clippers dengan skor 107-118 pada laga lanjutan NBA musim ini, Sabtu pagi WIB.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Sabtu, 29 Desember 2018
Hasil NBA: Pertandingan Kedua Minus Rajon Rondo dan LeBron James, Lakers Kalah Lagi
Kyle Kuzma dan Lonzo Ball (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Sekali lagi sosok Rajon Rondo dan LeBron James sangat dibutuhkan Los Angeles Lakers. Terbukti pada pertadingan kedua tim tanpa Rondo dan James yang sedang dibebat cedera, Lakers dikalahkan Los Angeles Clippers dengan skor 107-118 pada laga lanjutan NBA musim ini, Sabtu (29/12/2018) pagi WIB.

Ini merupakan kekalahan kedua secara berturut-turut Lakers minus Rondo dan James. Pasalnya satu hari sebelumnya, tim sudah dikalahkan Sacramento Kings.

Baca Juga:

James Harden Tegaskan Ingin Pertahankan Gelar MVP

Sempat Disebut Racun oleh Kevin Durant, LeBron James Buka Suara

Lou Williams jadi bintang kemenangan Clippers. Dia membukukan 36 poin dan turut berkontribusi ketika tim membukukan 22 poin berturut-turut pada kuarter kedua yang membuat Clippers menjauh.

Sedangkan penampil terbaik Lakers adalah Kyle Kuzma. Dia membukukan 24 poin plus sumbangan 19 poin dari Lonzo Ball.

Praktis kekalahan atas Clippers, merupakan kekalahan kelima Lakers dalam tujuh pertandingan terakhir. Tim pun mengecap back to back kekalahan ketiga sejak bulan Oktober.

Gengsi tinggi terlihat di pertandingan ini. Maklum kedua tim sama-sama berasal dari Los Angeles. Baik Lakers maupun Clippers juga sedang berusaha bangkit usai kegagalan musim lalu.

Usai pertandingan ini, Lakers maupun Clippers masih berada di zona play-off NBA. Clippers menempati posisi empat. Sedangkan Rockets ada di urutan enam.*

Hasil NBA Lainnya
Hornets 100-87 Nets
Pacers 125-88 Pistons
Magic 116-87 Raptors
Wizards 92-101 Bulls
Heat 118-94 Cavaliers
Timberwolves 120-123 Hawks
Pelicans 114-112 Mavericks
Nuggets 102-99 Spurs
Suns 102-118 Thunder
Lakers 107-118 Clippers

Breaking News Los Angeles Lakers LeBron James Rajon Rondo NBA
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Timnas
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Waketum PSSI Ratu Tisha bicara soal masa depan sepak bola Indonesia hingga target PSSI pada 2026.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Liga Indonesia
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung
Salah satunya dikarenakan Persib tidak perlu melakukan perjalanan jauh, pasalnya Ratchaburi FC bermarkas di Thailand.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung
Inggris
Ini Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea?
Chelsea telah resmi memecat Enzo Maresca dari kursi pelatih The Blues, Kamis (1/1).
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Ini Calon Pengganti Enzo Maresca di Chelsea?
Inggris
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Kisah Enzo Maresca di Chelsea dipastikan berakhir. Keduanya sepakat berpisah setelah beberapa hari terakhir ini Enzo Maresca merasa tidak didukung manajemen.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Berpisah dengan Chelsea, Enzo Maresca Disebut Menuju Manchester United
Inggris
Breaking News! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Rumor pemecatan Enzo Maresca sebenarnya sudah mulai tercium sejak bulan Desember 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 01 Januari 2026
Breaking News! Chelsea Pecat Enzo Maresca Tepat di Hari Pertama Tahun 2026
Liga Indonesia
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Para pemain Persija tidak mendapatkan libur awal tahun karena pada 3 Januari harus bertanding menghadapi Persijap Jepara di SUGBK, Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Main Lawan Persijap di Awal Tahun, Persija Tak Kenal Tanggal Merah
Indonesia
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Dari 15 itu, empat di antaranya berstatus sebagai wasit utama atau wasit tengah. Terbanyak adalah asisten wasit berjumlah 8 orang.
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Termasuk Thoriq Alkatiri, 15 Wasit Indonesia Masuk Daftar Wasit FIFA 2026
Jadwal
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Manchester City mengawali 2026 dengan ujian berat saat tandang ke markas Sunderland pada lanjutan Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Link Streaming Sunderland vs Manchester City, Jumat 2 Januari 2026
Inggris
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Pep Guardiola mempertanyakan anggapan yang menyebut persaingan gelar Premier League musim ini hanya melibatkan Manchester City dan Arsenal.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Pep Guardiola Tidak Yakin Tinggal Dua Tim yang Berpacu di Jalur Juara Premier League
Liga Indonesia
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Persija Jakarta akan bertandang ke markas Persib Bandung pada pekan ke-17 Super League 2025/2026, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Kamis, 01 Januari 2026
Jordi Amat Bicara Laga Persib vs Persija di Tengah Ketatnya Persaingan Papan Atas
Bagikan