Hasil NBA: Lakers Bungkam Knicks, Empat Kekalahan Beruntun Rockets Terhenti

LOs Angeles Lakers dan Houstone Rocket sama-sama meraih hasil manis.
Andhika PutraAndhika Putra - Kamis, 23 Januari 2020
Hasil NBA: Lakers Bungkam Knicks, Empat Kekalahan Beruntun Rockets Terhenti
Houston Rockets (ZimbiO0
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Beberapa permainan basket hari ini telah berakhir, satu di antara yang menjadi sorotan adalah Los Angeles Lakers yang berhasil menaklukkan New York Knicks serta Houston Rockets yang sudah pecah telor alias sudahi empat kekalahan beruntun.

LeBron James berhasil membukukan 21 poin yang membawa Lakers bungkam Knicks dengan skor akhir 100-92 di Madison Square Garden, Kamis (23/1) WIB.

Sementara, Anthony Davis menjadi salah satu kontribusi besar dengan menyumbang 28 poin. Saat ini, Lakers memiliki rekor 35-9 dan masih memegang skor paling tinggi di wilayah barat (west).

Dari sisi lapangan lain, Houston Rockets akhiri empat kekalahan beruntun dengan berhasil mengalahkan Denver Nuggets, 121-105 pada Rabu malam (22/1) waktu setempat, di Toyota Center, Texas, Amerika Serikat.

Baca Juga:

Hasil NBA: Russell Westbrook-Chris Paul, Dua Mantan yang Unjuk Gigi Saat Thunder Kalahkan Rockets

Hasil NBA: Aldridge dan DeRozan Bawa Spurs Raih Kemenangan, Pacers Benamkan Nuggets

Sejak kuarter pertama, Rockets sudah tampil mendominasi, mulai dari akurasi tripoin dan free shot yang bagus, membuat Nuggets sulit mengejar poin sepanjang permainan.

Russell Westbrook menjadi kunci kemenangan Rockets dengan dobel-dobel 28 poin, 16 rebound, 8 assist, dan 4 steal. Skor Westbrook, disusul oleh James Harden dengan perolehan 27 poin, 5 rebound, dan 5 assists.

Dari Nuggets sendiri memiliki enam pemain yang berhasil cetak dua digit poin. Nickola Jokic triple-double 19 poin, 12 rebound, dan 10 assists. Hal ini buat Jokic menjadi triple-double kedelapan musim ini. Jerami Grant menyusul dengan 17 poin dan 7 rebound, dan Trrey Craig 14 poin dan 7 poin.

Hasil Lengkap NBA hari ini :

1. Pistons 127 Kings 106

2. Thunder 120 Magic 114

3. Raptors 107 Sixers 95

4. Heat 134 Wizards 129

5. Celtics 119 Grizzlies 95

6. Hawks 102 Clippers 95

7. Lakers 100 Knicks 92

8. Bulls 117 Timberwolves 110

9. Rockets 121 Nuggets 105

10. Pacers 112 Suns 87

11. Spurs 121 Pelicans 117

12. Jazz 129 Warriors 96

Penulis : Alexander Matthew

Breaking News Indonesia Basket NBA
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Persija Jakarta mendatangkan bomber tajam asal Maroko, Alaeddine Ajaraie. Ia datang untuk membawa Persija ke tangga juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Inggris
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Rene Meulensteen meyakini bahwa Senne Lammens belum cukup bagus untuk menjadi kiper pilihan utama Manchester United.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Liga Indonesia
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Persija resmi mendatangkan Alaeddine Ajaraie. Penyerang tajam asal Maroko yang teruji di Liga India.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Italia
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Mike Maignan tampil luar biasa dengan berhasil mengamankan tujuh dari delapan tembakan on target Como.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Timnas
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Rizky Ridho percaya diri menatap Piala AFF 2026 bersama pelatih baru Timnas Indonesia asal Inggris, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Berita
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Indonesia Rising Stars Award menjadi terobosan cemerlang dari Sarga.co untuk mengapresiasi insan berkuda di Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Lainnya
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Bandung bjb Tandamata akan menghadapi Medan Falcons (16/1) dan Jakarta Electric PLN Mobile (17/1) di seri Medan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Spanyol
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Beberapa nama muncul sebagai opsi potensial menjadi kandidat pelatih baru di Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Bagikan