Hasil NBA: Dibantai Hampir 20 Poin oleh OKC, Lakers Belum Konsisten

Los Angeles Lakers masih belum konsisten di NBA setelah takluk dari Oklahoma City Thunder.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Kamis, 06 Agustus 2020
Hasil NBA: Dibantai Hampir 20 Poin oleh OKC, Lakers Belum Konsisten
Los Angeles Lakers vs Oklahoma City Thunder. (OKC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Los Angeles Lakers belum tampil konsisten pada laga lanjutan NBA 2019-2020. Grafis Lakers kembali menurun setelah dibantai oleh Oklahoma City Thunder dengan skor 86-105.

Lakers berhadapan dengan OKC pada laga NBA di Orlando, Rabu (5/8) waktu setempat atau Kamis (6/8) WIB. Sejak kuarter pertama, skuat asuhan Frank Vogel memang tidak segarang biasanya.

Alhasil, mereka kalah 19 poin dari OKC. Padahal dua pemain andalan Lakers, LeBron James dan Anthony Davis, sama-sama bermain sekitar 30 menit.

Baca Juga:

Hasil NBA: Bukan Hari Baik Tim Unggulan

Hasil NBA: Anthony Davis Pimpin Lakers Bungkam Jazz

Akan tetapi, Chris Paul justru sukses memimpin OKC mengalahkan penguasa wilayah barat NBA musim ini. CP3 menorehkan 21 poin yang merupakan pemain terbanyak pada laga tersebut.

Pada laga lain, Boston Celtics bangkit dari kekalahan dengan menang telak. Mereka mampu mengatasi perlawanan Brooklyn Nets dengan selisih 34 angka.

Jaylen Brown menorehkan angka terbanyak dengan 21 poin. Sementara itu, terdapat tiga pemain yang hampir menyumbang 20 angka, Gordon Hayward (18 poin), Jayson Tatum (19 poin), dan Robert Williams (18 poin).

Kemenangan juga diraih oleh Utah Jazz saat berhadapan dengan Memphis Grizzlies. Tiga pemain menyumbang lebih dari 20 poin, yaitu Joe Ingles, Rudy Gobert, dan Mike Conley Jr.

Hasil NBA:

Utah Jazz 124-115 Memphis Grizzlies
Washington Wizards 98-107 Philadelphia Sixers
San Antonio Spurs 126-132 Denver Nuggets
Los Angeles Lakers 86-105 Oklahoma City Thunder
Orlando Magic 99-109 Toronto Raptors
Boston Celtics 149-115 Brooklyn Nets

Los Angeles Lakers NBA Oklahoma City Thunder Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Inggris
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
Pep Guardiola akan menjalani laga ke-1.000 dalam kariernya sebagai pelatih saat Manchester City menjamu Liverpool di Premier League.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
Ragam
3 Alasan Liverpool Akan Membungkam Manchester City di Etihad Stadium
Liverpool akan menantang Manchester City di Etihad Stadium pada lanjutan Premier League 2025/2026. Meski dianggap underdog, The Reds punya tiga alasan kuat untuk pulang dengan tiga poin. Simak alasannya di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
3 Alasan Liverpool Akan Membungkam Manchester City di Etihad Stadium
Liga Indonesia
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Informasi mengenai link streaming Arema FC vs Persija Jakarta dapat disimak melalui artikel ini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Inggris
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Manchester United bertekad melanjutkan tren tidak terkalahkan saat menghadapi Tottenham di Tottenham Hotspur Stadium.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Jadwal
Link Streaming Chelsea vs Wolverhampton Wanderers, Minggu 9 November 2025
Chelsea akan menjamu Wolverhampton Wanderers dalam lanjutan Premier League 2025-2026 di Stamford Bridge pada Minggu (9/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Chelsea vs Wolverhampton Wanderers, Minggu 9 November 2025
Liga Indonesia
Bidik Kemenangan Keempat Beruntun, Persija Tetap Hormati Arema FC sebagai Lawan Tangguh
Musim ini Persija sudah meraih dua kemenangan di Jawa Timur.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Bidik Kemenangan Keempat Beruntun, Persija Tetap Hormati Arema FC sebagai Lawan Tangguh
Italia
Jelang Bersua Parma, Massimiliano Allegri Berikan Kisi-Kisi Masa Depan Mike Maignan di AC Milan
Jelang duel AC Milan vs Parma, Massimiliano Allegri akhirnya memberi isyarat masa depan Mike Maignan yang belum teken kontrak baru. Chelsea dan Bayern siap menampung?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jelang Bersua Parma, Massimiliano Allegri Berikan Kisi-Kisi Masa Depan Mike Maignan di AC Milan
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Sabtu 8 November 2025
Arema FC akan menjamu Persija di Stadion Kanjuruhan.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Sabtu 8 November 2025
Inggris
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Tottenham Hotspur vs Manchester United
Superkomputer Opta sudah memprediksi pemenang duel panas Tottenham vs Manchester United. Siapa yang lebih unggul? Hasilnya bikin fans terkejut!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Tottenham Hotspur vs Manchester United
Inggris
10 Fakta Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Laga Tottenham Hotspur vs Manchester United
Sebelum menyaksikan laga Totenham melawan Manchester United, berikut data dan fakta menarik yang perlu diketahui.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
10 Fakta Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Laga Tottenham Hotspur vs Manchester United
Bagikan