Hasil NBA: Berkat Pemain Kejutan, Spurs Kalahkan Lakers

Berkat performa apik Jakob Poeltl dan Davis Bertans, San Antonio Spurs mengalahkan Los Angeles Lakers, Sabtu pagi WIB.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Sabtu, 08 Desember 2018
Hasil NBA: Berkat Pemain Kejutan, Spurs Kalahkan Lakers
LeBron James (Twitter/Los Angeles Lakers)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Los Angeles Lakers menderita kekalahan saat tandang ke markas San Antonio Spurs pada laga lanjutan NBA musim ini, Sabtu (08/12/2018) pagi WIB.

Menariknya bukan DeMar DeRozan atau LaMarcus Aldrigde yang mendapat sambutan meriah dari penonton tuan rumah. Justru dua pemain cadangan Spurs: Jakob Poeltl dan Davis Bertans.

Baca Juga:

Kalahkan Bogor Siliwangi, Pelatih Stapac Jakarta Masih Belum Puas

5 Bintang IBL yang Bertukar Seragam

Dua pebasket ini secara mengejutkan tampil hebat saat melawan Lakers. Ditambah sumbangan 36 poin dan sembilan assists milik DeRozan, Spurs pun menang 133-120 meski sempat selalu tertinggal dari Lakers.

Berkat performa cemerlang Poeltl dan Bertans, bintang Lakers, LeBron James memang mati kutu di kuarter keempat. Dia hanya mencetak empat poin dan tanpa rebounds sama sekali.

Ketika ditanya apakah LeBron menyangka sosok pemain seperti Poeltl dan Bertans bisa menyakiti timnya, ia menjawab: "Kenapa tidak."

"Kenapa Anda berpikir pemain seperti mereka tidak bisa mengalahkan tim Anda? Mereka pemain NBA. Keduanya membuat banyak lemparan krusial. Utamanya Bertans.Dia membuat empat lemparan tiga angka di kuarter keempat," lanjutnya.

Kombinasi Poeltl dan Bertans di final kuarter menghasilkan total 23 poin dengan masing-masing Poeltl membukukan 14 poin plus Bertans 13 poin.*


Hasil NBA Lainnya
Hornets 113-107 Nuggets
Pistons 111-117 76ers
Magic 90-112 Pacers
Nets 106-105 Raptos
Cavaliers 110-129 Kings
Bulls 114-112 Thunder
Pelicans 103-107 Grizzlies
Suns 98-115 Heat
Bucks 95-105 Warriors

Breaking News NBA Los Angeles Lakers LeBron James San Antonio Spurs
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Italia
Menilik Prediksi Starting XI AC Milan vs Fiorentina di Tengah Banyak Pemain Cedera
AC Milan dilanda badai cedera jelang duel kontra Fiorentina di San Siro! Siapa yang bakal jadi starter saat Leao dan Modric memimpin serangan Rossoneri dini hari nanti? Simak prediksinya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Menilik Prediksi Starting XI AC Milan vs Fiorentina di Tengah Banyak Pemain Cedera
Liga Indonesia
Beckham Tampil Bagus bersama Persib Setelah Main Buruk dengan Timnas Indonesia, Bojan Hodak: Beda Level, Itu Piala Dunia
Bojan Hodak mengatakan, laga Persib vs PSBS Biak dengan Timnas Indonesia mengalami perbedaan level.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 19 Oktober 2025
Beckham Tampil Bagus bersama Persib Setelah Main Buruk dengan Timnas Indonesia, Bojan Hodak: Beda Level, Itu Piala Dunia
MotoGP
Hasil MotoGP Australia 2025: Raul Fernandez Raih Kemenangan Perdana, Pecco Bagnaia Masih Terpuruk
Juara dunia Moto3 Junior 2018 itu meraih kemenangan perdananya di kasta tertinggi kompetisi balap motor dunia.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil MotoGP Australia 2025: Raul Fernandez Raih Kemenangan Perdana, Pecco Bagnaia Masih Terpuruk
Jadwal
Link Streaming Liverpool vs Manchester United, Minggu 19 Oktober 2025
Nonton laga Liverpool vs Manchester United malam ini, Minggu 19 Oktober 2025 pukul 22.30 WIB. The Reds incar kebangkitan, tapi Setan Merah siap beri kejutan di Anfield!
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Link Streaming Liverpool vs Manchester United, Minggu 19 Oktober 2025
Jadwal
Link Streaming Como vs Juventus, Minggu 19 Oktober 2025
Temukan link streaming Como vs Juventus, Minggu 19 Oktober 2025 pukul 17.30 WIB. Juventus incar kebangkitan, tapi Como siap beri kejutan di Stadio Giuseppe Sinigaglia!
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Link Streaming Como vs Juventus, Minggu 19 Oktober 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Getafe vs Real Madrid: Rebut Singgasana dari Tangan Barcelona
Real Madrid siap merebut kembali puncak klasemen LaLiga saat menantang Getafe dini hari nanti. Akankah Xabi Alonso menyalip Barcelona?
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Getafe vs Real Madrid: Rebut Singgasana dari Tangan Barcelona
Liga Indonesia
The Jakmania Disambut Hangat Bonek di Surabaya, Rizky Ridho: Persaudaraan Ini Harus Dirawat
Bonek berbagi tribun dengan The Jakmania di Gelora Bung Tomo.
Rizqi Ariandi - Minggu, 19 Oktober 2025
The Jakmania Disambut Hangat Bonek di Surabaya, Rizky Ridho: Persaudaraan Ini Harus Dirawat
Prediksi
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Fiorentina: Jalur Menuju Puncak
AC Milan akan menjamu Fiorentina di San Siro pada pekan ketujuh Serie A 2025/2026, Senin (20/10) dini hari WIB. Rossoneri berpeluang ke puncak klasemen jika mampu menumbangkan tim tamu yang kini dilatih Stefano Pioli.
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Fiorentina: Jalur Menuju Puncak
Inggris
Prediksi dan Statistik Liverpool vs Manchester United: Bangkit atau Semakin Terpuruk
Liverpool akan menjamu Manchester United di Anfield pada lanjutan Premier League 2025/2026, Minggu (19/10). The Reds bertekad bangkit usai tiga kekalahan beruntun, sementara Setan Merah mencari konsistensi.
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Liverpool vs Manchester United: Bangkit atau Semakin Terpuruk
Italia
Cetak Gol Kemenangan Melawan AS Roma, Ange-Yoan Bonny Masuk Buku Sejarah Inter Milan
Ange-Yoan Bonny menjadi pahlawan Inter Milan saat menundukkan AS Roma di Serie A 2025/2026. Gol menit ke-6 membuat Bonny mencatat rekor sebagai pemain Inter pertama dengan tiga gol dan tiga assist dalam tujuh laga awal.
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Cetak Gol Kemenangan Melawan AS Roma, Ange-Yoan Bonny Masuk Buku Sejarah Inter Milan
Bagikan