Hasil MRI Keluar, Kondisi Cedera LeBron James Terungkap

LeBron James hanya akan absen selama dua pertandingan.
Andhika PutraAndhika Putra - Kamis, 27 Desember 2018
Hasil MRI Keluar, Kondisi Cedera LeBron James Terungkap
LeBron James (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kabar baik diterima bintang Los Angeles Lakers, LeBron James, terkait cedera yang dialaminya. Hasil tes MRI menunjukkan James tak harus menepi terlalu lama.

James mendapat cedera saat Lakers berjumpa Golden State Warriors pada laga lanjutan NBA 2018/2019, Rabu (26/12). Mantan pemain Cleveland Cavaliers itu ditarik keluar lapangan pada kuarter ketiga karena mendapat cedera selangkangan.

Baca Juga:

Singgung Yahudi, LeBron James Minta Maaf

Hasil NBA: LeBron James Cedera, Lakers Tetap Mampu Pecundangi Warriors

Beruntung, cedera yang didapat James tak membutuhkan perawatan khusus dan waktu lama. Pemain berjuluk King itu hanya perlu menepi dalam dua pertandingan.

Artinya, James tak akan bermain saat Lakers berjumpa Sacramento Kings dan Los Angeles Clippers. Meski hanya dua pertandingan, hal itu tentu merugikan Lakers yang tengah naik performanya.

Tak hanya James, Lakers juga dipastikan bakal kehilangan Rajon Rondoyang mendapat cedera jari. Perkembangan tentang cedera Rondo belum keluar hingga saat ini.

Absennya James dan Rondo tentu akan membuat Lakers kehilangan pemain yang mampu memberi umpan di tim. LeBron James dan Rondo tercatat sebagai pemberi assist terbanyak di Lakers sejauh ini.

Breaking News NBA Basket Los Angeles Lakers LeBron James
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Lainnya
Bandung bjb Tandamata Siap Tuntaskan Misi Ganda Seri Ketiga Proliga 2026
Kemenangan atas Jakarta Pertamina Enduro (JPE) 3-2, Kamis (22/1) kemarin memang telah menambah rasa percaya diri Bandung bjb Tandamata untuk bisa menuntaskan misi ganda di depan publik sendiri.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 25 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Siap Tuntaskan Misi Ganda Seri Ketiga Proliga 2026
Inggris
Liverpool Kalah, Virgil van Dijk 'Salahkan' Angin
Kalah dari Bournemouth, Liverpool masih belum bisa meraih kemenangan di Premier League sepanjang 2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Liverpool Kalah, Virgil van Dijk 'Salahkan' Angin
Liga Indonesia
Link Streaming Super League Persib Bandung vs PSBS Biak, Minggu 25 Januari 2026
Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Minggu (25/1).
Rizqi Ariandi - Minggu, 25 Januari 2026
Link Streaming Super League Persib Bandung vs PSBS Biak, Minggu 25 Januari 2026
Jadwal
Link Streaming AS Roma vs AC Milan, Senin 26 Januari 2026
Pertandingan menarik antara penghuni papan atas Serie A akan terjadi di pekan 22 antara AS Roma vs AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Link Streaming AS Roma vs AC Milan, Senin 26 Januari 2026
Inggris
Mikel Arteta Ungkap Alasan Pinjamkan Ethan Nwaneri ke Marseille
Mikel Arteta menyebut keputusannya untuk meminjamkan Ethan Nwaneri memang menjadi opsi terbaik.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Mikel Arteta Ungkap Alasan Pinjamkan Ethan Nwaneri ke Marseille
Ragam
7 Kemenangan Kandang Spesial Arsenal vs Manchester United, dari Hat-trick Alan Smith hingga Blunder Barthez
Pertandingan Arsenal vs Manchester United selalu menjadi salah satu duel paling menarik dalam kalender Premier League.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
7 Kemenangan Kandang Spesial Arsenal vs Manchester United, dari Hat-trick Alan Smith hingga Blunder Barthez
Inggris
Arsenal vs Manchester United: Setan Merah Harus Seimbangkan Kepercayaan Diri dengan Kewaspadaan
Michael Carrick mengatakan laga menghadapi Arsenal di Stadion Emirates akan menjadi tantangan bagi Manchester United.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Arsenal vs Manchester United: Setan Merah Harus Seimbangkan Kepercayaan Diri dengan Kewaspadaan
Liga Indonesia
Bojan Hodak Pastikan Federico Barba Tetap di Persib Bandung
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak memastikan Federico Barba tetap bersama timnya meski sempat menyatakan akan hengkang.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 25 Januari 2026
Bojan Hodak Pastikan Federico Barba Tetap di Persib Bandung
Liga Indonesia
Berada di Papan Bawah, Bojan Hodak Minta Persib Waspadai PSBS Biak
Bojan Hodak sebut PSBS Biak punya kekuatan berbahaya dalam serangan balik.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 25 Januari 2026
Berada di Papan Bawah, Bojan Hodak Minta Persib Waspadai PSBS Biak
Liga Indonesia
Tanggapan Bojan Hodak soal Layvin Kurzawa Jadi Pemain Anyar Persib
Bojan Hodak sbeut Layvin Kurzawa akan mengisi pos bek kiri Persib Bandung.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 25 Januari 2026
Tanggapan Bojan Hodak soal Layvin Kurzawa Jadi Pemain Anyar Persib
Bagikan