Hasil Liga Eropa dan Piala FA: Beda Nasib Duo Manchester, Atletico Tumbang

Manchester United tersingkir dari Piala FA dan Atletico Madrid kalah di pekan 28 LaLiga.
Arief HadiArief Hadi - Minggu, 17 Maret 2019
Hasil Liga Eropa dan Piala FA: Beda Nasib Duo Manchester, Atletico Tumbang
Manchester United kalah 1-2 dari Wolves di Piala FA (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pertandingan di perempat final Piala FA dan juga liga-liga Eropa mewarnai laga seru di Benua Biru jelang jeda internasional pekan depan. Dua klub asal Manchester, Manchester City dan Manchester United mengalami nasib yang bertolak belakang.

Diawali dari laga seru di Stadion Liberty, markas Swansea City, saat menjamu Man City. The Swans sempat mengejutkan tim tamu melalui dua gol yang dicetak Matt Grimes (penalti di menit 20) dan Bersant Celina di menit 29.

Akan tapi, pergantian taktik jitu yang dilakukan Pep Guardiola, dengan memainkan Oleksandr Zinchenko, Sergio Aguero, dan Bernardo Silva di babak kedua mengubah permainan untuk The Citizens.

Baca Juga:

Swansea Vs Manchester City: The Citizens Hanya Menerima Empat Tembakan dalam Tiga Laga

Mengenang 5 Duel Akbar Manchester United Vs Barcelona di Kancah Eropa

Wolverhampton Wanderers, Serigala Penerkam Klub-klub Besar Premier League

Manchester City menang 3-2 atas Swansea City

Mereka berbalik unggul melalui gol yang dicetak Bernardo Silva (69'), bunuh diri Kristoffer Nordfeldt (78'), dan gol penentu kemenangan Sergio Aguero di menit 88. Alhasil, Man City masih menjaga asa meraih quadruple alias empat trofi musim ini.

Berbeda nasib dari Man City, Man United asuhan Ole Gunnar Solskjaer justru menelan dua kekalahan beruntun setelah sebelumnya kalah 0-2 dari Arsenal. Wolverhampton Wanderers menyingkirkan mereka di perempat final Piala FA.

Bermain di Stadion Molineux, Wolves menang 2-1 via gol Raul Jimenez dan Diogo Jota yang dicetak di babak kedua, yang diperkecil gol Marcus Rashford. Wolves melaju ke semifinal untuk kali pertama sejak musim 1997-98.

Beralih ke LaLiga. Atletico Madrid tampak masih terpukul usai disingkirkan Juventus dari Liga Champions. Kembali bermain di pekan 28 LaLiga, Atletico kalah 0-2 dari tuan rumah Athletic Bilbao di San Mames via gol Inaki Williams (73') dan Kenan Kodro (85').

Athletic Bilbao menang 2-0 atas Atletico Madrid

Alhasil, jarak Atletico dengan Barcelona tetap tujuh poin. Namun, apabila Barca memenangi laga pekan 28 melawan Real Betis, maka mereka akan menjauh jadi 10 poin. Jarak itu secara tidak langsung kian mendekatkan Barca ke titel LaLiga 2018-19.

Berikut hasil lengkap pertandingan lainnya:

Perempat Final Piala FA:
Swansea City 2-3 Man City
Wolves 2-1 Man United
Watford 2-1 Crystal Palace

LaLiga:
Real Sociedad 1-1 Levante
Huesca 1-3 Deportivo Alaves
Real Madrid 2-0 Celta Vigo
Athletic Bilbao 2-0 Atletico
Leganes 0-2 Girona

Serie A:
Cagliari 2-1 Fiorentina
Sassuolo 3-5 Sampdoria
SPAL 2-1 Roma
Torino 2-3 Bologna

Premier League:
West Ham 4-3 Huddersfield
Burnley 1-2 Leicester
Bournemouth 2-2 Newcastle

Bundesliga:
Gladbach 1-1 Freiburg
Wolfsburg 5-2 Fortuna
Augsburg 3-1 Hannover
Schalke 0-1 Leipzig
Stuttgart 1-1 Hoffenheim
Hertha 2-3 Dortmund

Breaking News Manchester City Manchester United Piala FA Serie a Premier League LaLiga Atletico Atletico Madrid Bundesliga Bundesliga Jerman
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.611

Berita Terkait

Inggris
Terlalu Cepat, Senne Lammens Jangan Dibandingkan dengan Peter Schmeichel
Pelatih Manchester United, Ruben Amorim, menilai terlalu cepat membandingkan Senne Lammens dengan legenda klub: Peter Schmeichel.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Terlalu Cepat, Senne Lammens Jangan Dibandingkan dengan Peter Schmeichel
Liga Indonesia
Kaesang Pangarep Tetap Jadi Owner Persis Solo, Keponakan Jokowi Masuk Dewan Komisaris
Keponakan Presiden ke-7 Republik Indonesia, Joko Widodo, bernama Adityo Rimbo Galih Samudro resmi ditetapkan sebagai dewan komisaris PT Persis Solo Saestu.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 17 Oktober 2025
Kaesang Pangarep Tetap Jadi Owner Persis Solo, Keponakan Jokowi Masuk Dewan Komisaris
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Menang Telak atas PSBS di Maguwoharjo
Persib mengalahkan PSBS Biak 3-0 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (17/10) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 17 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Menang Telak atas PSBS di Maguwoharjo
Lainnya
Resmi Dikukuhkan dan Dilepas untuk Asian Youth Games dan Islamic Solidarity Games 2025, Tim Indonesia Siap Bertarung
Acara pengukuhan dan pelepasan dilangsungkan di Auditorium Wisma Kemenpora, Senayan, Jakarta, Jumat (17/10) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 17 Oktober 2025
Resmi Dikukuhkan dan Dilepas untuk Asian Youth Games dan Islamic Solidarity Games 2025, Tim Indonesia Siap Bertarung
Inggris
Rekrut 9 dan Lepas 10 Pemain, Liverpool Tengah Membentuk Skuad Juara Baru
Transisi besar skuad Liverpool terjadi dengan transfer besar pada musim panas 2025 dan Virgil van Dijk mengakui situasi itu tak mudah.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Rekrut 9 dan Lepas 10 Pemain, Liverpool Tengah Membentuk Skuad Juara Baru
Lainnya
Erick Thohir Persilakan Atlet Berangkat Mandiri ke SEA Games 2025: Tapi Belum Tentu Dapat Bonus
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Republik Indonesia, Erick Thohir, terbuka untuk para atlet yang ingin berangkat secara mandiri ke SEA Games Thailand 2025.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 17 Oktober 2025
Erick Thohir Persilakan Atlet Berangkat Mandiri ke SEA Games 2025: Tapi Belum Tentu Dapat Bonus
Timnas
Dua Kali Kalah di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ranking FIFA Timnas Indonesia Disalip Malaysia
Malaysia naik ke peringkat 118, sedangkan Indonesia turun ke posisi 122.
Rizqi Ariandi - Jumat, 17 Oktober 2025
Dua Kali Kalah di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Ranking FIFA Timnas Indonesia Disalip Malaysia
Jadwal
Link Streaming PSBS Biak vs Persib Bandung Jumat 17 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Maung Bandung bertandang melawan PSBS Biak di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Jumat (17/10) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 17 Oktober 2025
Link Streaming PSBS Biak vs Persib Bandung Jumat 17 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Perkuat Sinergi dengan Jurnalis, I League Kembali Dukung Media Cup 2025
Media Cup 2025 digelar di Jakarta pada 28-30 Oktober mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 17 Oktober 2025
Perkuat Sinergi dengan Jurnalis, I League Kembali Dukung Media Cup 2025
Inggris
Florian Wirtz Belum Cetak Gol dan Beri Assist, Liverpool Dinilai Kemahalan Membelinya
Florian Wirtz belum mencetak gol dan memberi assist di laga kompetitif dengan Liverpool, disinyalir ia tertekan dengan banderol tinggi.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Florian Wirtz Belum Cetak Gol dan Beri Assist, Liverpool Dinilai Kemahalan Membelinya
Bagikan