Hasil Liga 1 2019: Badak Lampung FC Kalahkan Bhayangkara FC, Semen Padang Raih Kemenangan Perdana

Bhayangkara FC kalah 0-1 di kandangnya.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Jumat, 16 Agustus 2019
Hasil Liga 1 2019: Badak Lampung FC Kalahkan Bhayangkara FC, Semen Padang Raih Kemenangan Perdana
Semen Padang. (BolaSkor.com/Putra Wijaya)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kejutan terjadi di pekan ke-14 Liga 1 2019, Jumat (16/8). Di mana, Bhayangkara FC kalah 0-1 dari Perseru Badak Lampung FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi.

Dalam laga tersebut, Bhayangkara FC yang didampingi pelatih sementara Yeyen Tumena, mengincar kemenangan di hadapan publiknya sendiri. Sayang, Badak Lampung FC meraih kemenangan 1-0 melalui gol tunggal Hariyanto Panto pada menit ke-69.

Sementara itu, di laga lainnya, Semen Padang meraih kemenangan perdana di Liga 1 2019. Kabau Sirah menang 1-0 atas PSIS Semarang di Stadion Haji Agus Salim. Gol tunggal kemenangan Semen Padang dicetak oleh Irsyad Maulana pada menit ke-90.

Baca Juga:

Persebaya Ukir Rekor Kekalahan Terbesar di Malang, Bejo Beri Tanggapan

Kemenangan Sarat Makna Arema FC atas Persebaya

Hasil ini membuat Bhayangkara FC berada di posisi ke-8 dengan raihan 17 poin dari 13 laga. Sedangkan Badak Lampung FC di posisi ke-14 dengan raihan 12 poin dari 13 laga.

Semen Padang ada di dasar klasemen dengan raihan 7 poin dari 12 laga. Sedangkan PSIS di posisi ke-13 dengan raihan 14 poin dari 13 laga.

Bhayangkara FC Badak Lampung FC Semen padang PSIS Semarang Liga 1 Liga 1 2019
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.643

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Bhayangkara Presisi Lampung FC berhasil mengalahkan Bali United 2-1, pada laga yang berlangsung di Stadion Sumpah Pemuda, Lampung, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Eks Persib Bandung Bawa Malut United Menang di Kandang Persijap Jepara
Malut United mengalahkan Persijap Jepara, sedangkan Arema FC mengambil tiga poin dari markas Semen Padang.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Eks Persib Bandung Bawa Malut United Menang di Kandang Persijap Jepara
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Borneo FC Raih 8 Kemenangan Beruntun, Malut United Kalahkan Semen Padang
Borneo FC masih belum terkalahkan hingga laga kedelapannya musim ini.
Rizqi Ariandi - Minggu, 26 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Borneo FC Raih 8 Kemenangan Beruntun, Malut United Kalahkan Semen Padang
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Bungkam Semen Padang 2-0, Catatan Positif Persita Tangerang Berlanjut
Persita Tangerang meraih empat kemenangan beruntun dan kini naik ke peringkat dua.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Bungkam Semen Padang 2-0, Catatan Positif Persita Tangerang Berlanjut
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Yakob Sayuri Bawa Malut United Menang di Kandang Bhayangkara Presisi Lampung FC
Kemenangan atas Bhayangkara Presisi Lampung FC membuat Malut United menembus papan atas.
Rizqi Ariandi - Kamis, 25 September 2025
Hasil Super League 2025/2026: Yakob Sayuri Bawa Malut United Menang di Kandang Bhayangkara Presisi Lampung FC
Liga Indonesia
Azrul Ananda Kritik Permainan Persebaya saat Kalahkan Semen Padang, Eduardo Perez di Ujung Jurang Pemecatan?
Persebaya mainnya sangat membosankan.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 23 September 2025
Azrul Ananda Kritik Permainan Persebaya saat Kalahkan Semen Padang, Eduardo Perez di Ujung Jurang Pemecatan?
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya dan Bhayangkara FC Raih 3 Poin di Kandang, Malut Menang Diwarnai Hattrick Ciro Alves
Ada tiga pertandingan yang dipertandingkan pada hari ini.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 19 September 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persebaya dan Bhayangkara FC Raih 3 Poin di Kandang, Malut Menang Diwarnai Hattrick Ciro Alves
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persik Bungkam Malut United, Madura United vs Bhayangkara FC Berakhir Imbang
Berikut ini informasi mengenai Persik Kediri yang mengalahkan Malut United dan hasil pertandingan Malut United vs Bhayangkara Presisi Lampung FC.
Rizqi Ariandi - Jumat, 12 September 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persik Bungkam Malut United, Madura United vs Bhayangkara FC Berakhir Imbang
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persita Tangerang dan PSBS Biak Raih Kemenangan Perdana
Berikut ini artikel mengenai hasil pertandingan Super League 2025/2026 yang berlangsung pada Kamis (11/9).
Rizqi Ariandi - Kamis, 11 September 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persita Tangerang dan PSBS Biak Raih Kemenangan Perdana
Liga Indonesia
Ternyata Masih Ada Klub Super League 2025/2026 yang Website Resminya Error, Padahal di Regulasi Itu Syarat Wajib
BolaSkor.com menelusurinya, dan mendapatkan ada 3 klub yang websitenya error tidak bisa diakses.
Tengku Sufiyanto - Senin, 01 September 2025
Ternyata Masih Ada Klub Super League 2025/2026 yang Website Resminya Error, Padahal di Regulasi Itu Syarat Wajib
Bagikan