LaLiga

Hasil LaLiga: Bungkam Sociedad 2-0, Laga Perpisahan Ancelotti dan Modric di Real Madrid Berakhir Manis

Hasil pertandingan Real Madrid Vs Real Sociedad berakhir dengan skor 2-0 berkat dua gol Kylian Mbappe.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 24 Mei 2025
Hasil LaLiga: Bungkam Sociedad 2-0, Laga Perpisahan Ancelotti dan Modric di Real Madrid Berakhir Manis
Madrid Vs Sociedad (X/RealMadrid)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Real Madrid meraih kemenangan 2-0 melawan Real Sociedad pada pertandingan pemungkas LaLiga 2024-2025, di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu (24/5). Kemenangan itu menjadi penutup yang indah untuk karier Carlo Ancelotti dan Luka Modric bersama Los Blancos.

Real Madrid menghadapi pertandingan kali ini dengan kenyataan Barcelona yang menjadi juara LaLiga. Meski demikian, bukan berarti El Real tidak punya misi khusus.

Sebab, ini adalah pertandingan terakhir Carlo Ancelotti dan Luka Modric bersama Madrid. Don Carlo akan menukangi timnas Brasil, sedangkan Modric tidak mendapatkan perpanjangan kontrak.

Baca Juga:

Tinggalkan Real Madrid, Carlo Ancelotti Tulis Pesan Perpisahan untuk Fans

Pamit, Luka Modric Akhiri 13 Tahun Kebersamaan dengan Real Madrid

Sedih Carlo Ancelotti Tinggalkan Real Madrid, Dani Carvajal Juga Siap Bersaing dengan Trent Alexander-Arnold

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Bermain sebagai tuan rumah, Madrid mengambil inisiatif serangan. Los Blancos mengandalkan Kylian Mbappe sebagai mesin gol.

Serangan Madrid akhirnya berbuah tendangan penalti pada menit ke-37. Pablo Marin menyentuh bola dengan tangannya di kotak terlarang.

Madrid Vs Sociedad (X/RealMadrid)

Mbappe maju sebagai algojo. Meskipun tendangan penaltinya ditepis Unai Marrero, tetapi Mbappe menyambar bola liar dan mencatatkan nama di papan skor.

Itu adalah gol ke-42 Kylian Mbappe pada musim debutnya bersama Madrid. Dari jumlah tersebut, 30 di antaranya terukir di LaLiga. Dengan demikian, Mbappe dalam jalur yang benar untuk meraih trofi Pichichi dan sepatu emas Eropa.

Babak Kedua

Real Madrid Real Sociedad Carlo Ancelotti Luka Modric LaLiga Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.730

Berita Terkait

Ragam
5 Pemain Bintang yang Meninggalkan AC Milan dengan Status Bebas Transfer
AC Milan berkali-kali kehilangan pemain bintang secara gratis. Mulai dari Pirlo hingga Donnarumma, ini daftar keputusan transfer yang paling disesali fans.
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
5 Pemain Bintang yang Meninggalkan AC Milan dengan Status Bebas Transfer
Lainnya
Tim Indonesia di Islamic Solidarity Games Riyadh 2025 Tetap Optimistis Meski Tak Bawa Kekuatan Terbaik
Kontingen Merah Putih akan bersaing dalam ajang ISG 2025 yang diselenggarakan di Riyadh, Arab Saudi, pada 7-21 November 2025.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Tim Indonesia di Islamic Solidarity Games Riyadh 2025 Tetap Optimistis Meski Tak Bawa Kekuatan Terbaik
Inggris
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Manchester United disebut siap melepas Jadon Sancho tanpa biaya transfer! Keputusan mengejutkan ini bikin fans terbelalak. Simak detail alasannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Soal Jadon Sancho, Manchester United Susun Rencana Transfer Tidak Biasa
Liga Indonesia
Selangor FC vs Persib Bandung, Saddil Ramdani Berpesan agar Bobotoh Harus Tertib di Negeri Orang
Persib Bandung menghadapi Selangor FC, pada laga lanjutan Grup G AFC Champions League Two 2025/2026 di Stadion Petaling Jaya, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11).
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Selangor FC vs Persib Bandung, Saddil Ramdani Berpesan agar Bobotoh Harus Tertib di Negeri Orang
Inggris
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Endrick disebut mulai resah di Real Madrid. Fabrizio Romano ungkap klub yang lebih berpeluang merekrutnya dibanding Manchester United. Simak bocorannya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Manchester United Rekrut Endrick dari Real Madrid
Liga Champions
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Manchester City vs Borussia Dortmund
Prediksi superkomputer Opta untuk duel Manchester City vs Borussia Dortmund di Liga Champions bikin kaget! Siapa yang lebih unggul? Cek angka peluangnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Manchester City vs Borussia Dortmund
Jadwal
Link Streaming Borneo FC vs Dewa United Banten FC 5 November 2025, Live Sebentar Lagi
Banten Warriors menghadapi tuan rumah Borneo FC Samarinda di Stadion Segiri, Samarinda, Rabu (5/11) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 05 November 2025
Link Streaming Borneo FC vs Dewa United Banten FC 5 November 2025, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Kairat Almaty, Kamis 6 November 2025
Inter Milan siap lanjutkan tren positif di Liga Champions saat menjamu Kairat Almaty. Cek link streaming resmi, jadwal, dan kondisi skuad di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Link Streaming Inter Milan vs Kairat Almaty, Kamis 6 November 2025
Jadwal
Link Streaming Club Brugge vs Barcelona, Kamis 6 November 2025
Duel panas Club Brugge vs Barcelona di Liga Champions akan tersaji dini hari nanti. Cek link streaming dan jadwal lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Link Streaming Club Brugge vs Barcelona, Kamis 6 November 2025
Prediksi
Prediksi Manchester City vs Borussia Dortmund: Etihad Stadium Angker untuk Tim Jerman
Manchester City punya rekor ganas di Etihad saat menghadapi tim Jerman. Mampukah Dortmund mematahkan dominasi The Citizens?
Johan Kristiandi - Rabu, 05 November 2025
Prediksi Manchester City vs Borussia Dortmund: Etihad Stadium Angker untuk Tim Jerman
Bagikan