Hasil Laga Liga-liga Eropa: Rekor Unbeaten Milan Berakhir, Barcelona Menang

Catatan tak pernah kalah AC Milan di Serie A berakhir. Sementara Barcelona menjaga tren kemenangan.
Arief HadiArief Hadi - Kamis, 07 Januari 2021
Hasil Laga Liga-liga Eropa: Rekor Unbeaten Milan Berakhir, Barcelona Menang
AC Milan kalah dari Juventus (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pertandingan liga-liga Eropa masih berlangsung di tengah pekan ini. Dua laga di antaranya hadir dari Serie A antara AC Milan kontra Juventus, serta laga tunda antara Barcelona kontra Athletic Bilbao.

Berawal dari lanjutan pekan 16 Serie A antara AC Milan kontra Juventus di San Siro, Kamis (07/01) dini hari WIB. Juara bertahan Serie A sembilan kali beruntun membuktikan mentalitas mereka dengan mengalahkan tuan rumah.

Il Rossoneri menelan kekalahan pertama mereka di liga musim ini melalui hasil akhir 1-3 kontra Juventus. Tiga gol Bianconeri dicetak dua gol Federico Chiesa (18' 62') dan satu gol Weston McKennie (76') yang diperkecil gol Davide Calabria (41').

Alhasil Juventus yang masih punya satu laga tunda saat ini memangkas jarak dengan Milan melalui jarak tujuh poin. Juventus masih tertahan di peringkat empat dengan raihan 30 poin dan Milan di puncak klasemen dengan koleksi 37 poin.

AC Milan 1-3 Juventus

Beralih ke Spanyol. FC Barcelona memainkan laga tunda La Liga melawan Athletic Bilbao di San Mames dan mampu memetik tiga poin melalui kemenangan 3-2. Drama lima gol menunjukkan serunya laga di San Mames.

Tiga gol Blaugrana besutan Ronald Koeman lahir dari dua gol Lionel Messi (38' 62') dan satu gol Pedri (14'), sedangkan dua gol Bilbao dicetak Inaki Williams (3') dan Iker Muniain (90'). Berkat hasil itu Barca meranjak naik di klasemen.

Barcelona untuk sementara ada di urutan tiga dengan raihan 31 poin dari 17 laga, terpaut tujuh poin dengan Atletico Madrid di puncak klasemen dan mereka baru memainkan 15 pertandingan. Berikutnya Barcelona akan melawan Granada (10/01).

Bilbao 2-3 Barcelona

Berikut hasil laga-laga lainnya:

Serie A

Milan 1-3 Juventus
Napoli 1-2 Spezia
Sassuolo 2-1 Genoa
Torino 1-1 Verona
Atalanta 3-0 Parma
Sampdoria 2-1 Inter Milan
Crotone 1-3 Roma
Lazio 2-1 Fiorentina

Ligue 1

Lyon 3-2 Lens
Reims 0-0 Dijon
Lille 1-2 Angers
AS Saint-Etienne 1-1 PSG
Marseille 3-1 Montpellier
Lorient 2-5 Monaco
Metz 0-0 Bordeaux
Nantes 0-0 Rennes
Strasbourg 5-0 Nimes
Brest 2-0 Nice

Breaking News Serie a LaLiga Milan AC Milan Juventus Barcelona
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.195

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Italia
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Juventus sedang mempertimbangkan untuk menawarkan kesepakatan pertukaran pinjaman kepada AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Bagikan