Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jerman Menang Tipis, Prancis Ditahan Islandia

Jerman berhasil mendulang tiga poin setelah menumbangkan Irlandia Utara di Windsor Park Stadium.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Selasa, 14 Oktober 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jerman Menang Tipis, Prancis Ditahan Islandia
Selebrasi timnas Jerman (Laman resmi FIFA)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Hasil berbeda dicatatkan Prancis dan Jerman pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa yang berlangsung Selasa (14/10) dini hari WIB.

Pada laga Grup A, Jerman berhasil mendulang tiga poin setelah menumbangkan Irlandia Utara di Windsor Park Stadium.

Kemenangan Jerman diperoleh melalui aksi Nick Woltemade di menit ke-31.

Baca Juga:

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Belanda Tak Terkalahkan, Memphis Depay Raja Pencetak Gol dan Pemberi Assist

Skuad Piala Dunia Inggris Hanya untuk Pemain-pemain Berkarakter Kuat

Erling Haaland Tidak Terhentikan, Norwegia Menatap Piala Dunia Pertama sejak 1998

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Penyerang baru Newcastle United tersebut mencetak gol lewat tandukan memanfaatkan skema sepak pojok.

Ini merupakan gol keempat dari lima pertandingan terakhir Woltemade.

Kemenangan atas Irlandia Utara mengantarkan Jerman ke puncak klasemen Grup A dengan koleksi sembilan poin.

Jerman ditempat Slovakia, yang juga neraih kemenangan di laga terbaru usai mengalahkan Luksemburg 2-0.

Prancis Tertahan

Kualifikasi Piala Dunia 2026 Hasil Pertandingan Timnas Jerman Timnas Prancis Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.475

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming AC Milan vs AS Roma, Senin 3 November 2025
Simak jadwal siaran langsung dan link streaming AC Milan vs AS Roma di San Siro dini hari ini. Duel sengit dua tim papan atas Serie A tak boleh dilewatkan!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Link Streaming AC Milan vs AS Roma, Senin 3 November 2025
Jadwal
Link Streaming Manchester City vs Bournemouth, Minggu 2 November 2025
Simak jadwal dan link streaming Manchester City vs Bournemouth, Minggu (2/11/2025) pukul 23.30 WIB di Etihad Stadium. Mampukah Haaland dan kawan-kawan bangkit di Premier League malam ini?
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Link Streaming Manchester City vs Bournemouth, Minggu 2 November 2025
Liga Indonesia
Lini Belakang Krisis, Persebaya Surabaya Tetap Percaya Diri Menghadapi Persis Solo
Persebaya Surabaya kehilangan tiga bek utama jelang duel kontra Persis Solo di Gelora Bung Tomo, 2 November 2025. Meski krisis lini belakang, pelatih Eduardo Perez yakin Green Force tetap bisa meraih tiga poin!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Lini Belakang Krisis, Persebaya Surabaya Tetap Percaya Diri Menghadapi Persis Solo
Prediksi
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Elche: Jangan Biarkan Madrid Melaju Sendirian
Barcelona menjamu Elche di pekan ke-11 LaLiga 2025/2026. Mampukah tim Hansi Flick bangkit dan memangkas jarak dari Real Madrid? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi tim di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Elche: Jangan Biarkan Madrid Melaju Sendirian
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester City vs Bournemouth: Menantang Sang Kuda Hitam
Manchester City akan menjamu Bournemouth di Etihad pada lanjutan Premier League 2025/2026. Mampukah Haaland dan kawan-kawan bangkit usai tumbang dari Aston Villa? Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik Manchester City vs Bournemouth: Menantang Sang Kuda Hitam
Prediksi
Prediksi dan Statistik AC Milan vs AS Roma: Rossoneri Rawan Tergelincir
AC Milan menjamu AS Roma di San Siro pada lanjutan Serie A 2025/2026. Siapa yang lebih unggul? Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim terbaru di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik AC Milan vs AS Roma: Rossoneri Rawan Tergelincir
Prediksi
Prediksi dan Statistik Hellas Verona vs Inter Milan: Kesempatan Pangkas Jarak
Inter Milan memburu tiga poin saat menghadapi Hellas Verona di Bentegodi. Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim jelang laga Serie A pekan ke-10!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik Hellas Verona vs Inter Milan: Kesempatan Pangkas Jarak
Hasil akhir
Timnas Futsal Indonesia Kalahkan Australia di Indonesia Arena, Cetak Rekor Penonton Terbanyak Asia Tenggara
Timnas Futsal Indonesia menang 3-1.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Timnas Futsal Indonesia Kalahkan Australia di Indonesia Arena, Cetak Rekor Penonton Terbanyak Asia Tenggara
Lainnya
Timnas Futsal Indonesia Vs Australia Pecahkan Rekor Penonton Asia Tenggara, Games of Society Sukses Kemas Futsal 'The Next Level'
Pertandingan berakhir untuk kemenangan Timnas Futsal Indonesia 3-1.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Timnas Futsal Indonesia Vs Australia Pecahkan Rekor Penonton Asia Tenggara, Games of Society Sukses Kemas Futsal 'The Next Level'
Jadwal
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Pekan ke-11 LaLiga 2025-2026 akan menyajikan pertandingan sengit antara Real Madrid melawan Valencia.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Bagikan