Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jerman Menang Tipis, Prancis Ditahan Islandia
BolaSkor.com - Hasil berbeda dicatatkan Prancis dan Jerman pada laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa yang berlangsung Selasa (14/10) dini hari WIB.
Pada laga Grup A, Jerman berhasil mendulang tiga poin setelah menumbangkan Irlandia Utara di Windsor Park Stadium.
Kemenangan Jerman diperoleh melalui aksi Nick Woltemade di menit ke-31.
Baca Juga:
Skuad Piala Dunia Inggris Hanya untuk Pemain-pemain Berkarakter Kuat
Erling Haaland Tidak Terhentikan, Norwegia Menatap Piala Dunia Pertama sejak 1998
View this post on Instagram
Penyerang baru Newcastle United tersebut mencetak gol lewat tandukan memanfaatkan skema sepak pojok.
Ini merupakan gol keempat dari lima pertandingan terakhir Woltemade.
Kemenangan atas Irlandia Utara mengantarkan Jerman ke puncak klasemen Grup A dengan koleksi sembilan poin.
Jerman ditempat Slovakia, yang juga neraih kemenangan di laga terbaru usai mengalahkan Luksemburg 2-0.
Prancis Tertahan
Yusuf Abdillah
10.013
Berita Terkait
Alasan Manchester United Langsung Umumkan Kepergian Casemiro
Nilai Arsenal Belum Sempurna, Mikel Arteta Waspadai Kebangkitan Manchester United
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Real Madrid: Ujian di Tengah Momentum
Target Juara di HUT ke-500 Tahun Jakarta, Promono Anung Ungkap Persija Bakal Jor-Joran Belanja Pemain di Musim Depan
Dikaitkan dengan Arema FC, Thales Lira Ingin Bertahan di Persija
7 Fakta Menarik Duel Bournemouth vs Liverpool: The Cherries Jadi Lumbung Gol The Reds
Pemain Brasil Terancam Jadi Korban Kedatangan Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Prediksi dan Statistik Bournemouth vs Liverpool: The Reds Buru Kemenangan Pertama di 2026
Bikin Madura United Mati Kutu, Persija Awali Putaran Kedua dengan Meyakinkan
Dikenal Pemain Serbabisa, Shayne Pattynama Bisa Bantu Persija